redaksi

Ucapannya Dusta, Ghibah, dan Adu Domba, Munarman Dilaporkan ke Polda Metro

Para ulama dan kiai yang tergabung dalam Barisan Ksatria Nusantara usai melaporkan Munarman ke Mapolda Metro Jaya sindonews.com

Jakarta – Barisan Ksatria Nusantara (BKN) melaporkan Sekretaris Umum FPI Munarman ke Polda Metro Jaya, Senin (21/12/2020). Laporan itu dilakukan karena BKN menilai ucapan Munarman selama kasus kerumunan massa saat kepulangan Habib Rizieq Shihab (HRS) dan penembakan pengawal HRS oleh polisi, bisa menimbulkan dusta, ghibah namimah dan juga adu domba. “Kami datang bersama kiai, hari ini ingin menegakkan dan mencari …

Read More »

Cegah Varian Baru Covid-19, Pemerintah Kembali Arab Larang Penerbangan Internasional dan Tangguhkan Umrah

isolasi diri

Riyadh – Langkah antisipasi kembali dilakukan pemerintah Kerajaan Arab Saudi untuk mencegah penyebaran varian baru virus Corona atau Covid-19. Jelang Tahun Baru 2021, Arab Saudi menutup penerbangan internasional dan menangguhkan pelaksanaan ibadah umrah. Dilansir Saudi Press Agency (SPA), Kerajaan sementara menangguhkan semua penerbangan internasional, kecuali dalam kasus luar biasa. Penangguhan dilakukan dalam jangka waktu satu minggu yang dapat diperpanjang seminggu …

Read More »

Umrah Kembali Ditangguhkan, Demi Keselamatan Jamaah dan Warga Arab Saudi

092609800 1608553783 1280 856 scaled

RIYADH – Ibadah umrah kembali ditangguhkan oleh Pemerintahan Arab Saudi dikarenakan adanya mutasi virus Covid-19. Penangguhan perjalanan ibadah umrah dilakukan untuk mengantisipasi kemungkinan menularnya virus jenis baru tersebut. Mutasi virus Covid- 19 pertama kali ditemukan di Inggris dan telah diumukan bahwa penularannya lebih cepat dibandingkan dengan Covid-19 sendiri. Pihak kerajaan Arab Saudi kemudian menindaklanjuti dengan menangguhkan perjalanan baik darat, laut …

Read More »

Hormat Bendera Negara Apakah Syirik? Ini Kata Prof Quraish Shihab

003664700 1597661511 830 556

JAKARTA – Hormat bendera seringkali menjadi perdebatan ditengah masyarakat, bahkan banyak muncul pelarangan dengan dalih agama yang disandarkan pada beberapa pendapat ulama. Namun tidak semua ulama menolak hormat bendera bahkan kebanyakan ulama memperbolehkan hormat bendera negara karena sejatinya tidak masuk dalam kategori syirik. Pakar Ilmu Tafsir asal Indonesia, Prof Quraish Shihab, dalam buku berjudul Islam dan Kebangsaan menjelaskan, para ulama …

Read More »

Fatwa Al-Azhar: Dilarang Bergabung Dengan Ikhwanul Muslimin dan Kelompok Teroris Lainnya

Al Azhar keluarkan fatwa larang gabung Ikhwanul Muslimin

Kairo – Al-Azhar Fatwa Global Center mengeluarkan fatwa larangan bergabung dengan Ikhwanul Muslimin dan kelompok teroris lainnya. Fatwa pertama ini dikeluarkan dengan alasan Ikhwanul Muslimin dinilai menimbulkan perpecahan dan perselisihan, yang tidak sesuai dengan Syariat Islam. Dalam fatwa itu disebutkan bahwa Allah melarang umat manusia untuk menempuh jalan apapun yang mengganggu dalam mengikuti kebenaran. Dijelaskan bahwa menjaga Alquran dan Sunnah …

Read More »

Polri: Jamaah Islamiyah Siapkan 91 Teroris Muda, 66 Dikirim ke Suriah

Screen Shot 2020 12 21 at 9.38.48 AM

Jakarta – Organisasi teroris Jamaah Islamiyah (JI) telah mempersiapkan secara matang kader-kadernya untuk melakukan berbagai aksi teror di Indonesia. selain melakukan pelatihan di wilayah-wilayah pegunungan Indonesia, JI juga mengirimkan beberapa kadernya ke Suriah untuk bergabung bersama Organisasi teroris dan melakukan pelatihan sekaligus praktek perang. JI sejauh ini diketahui telah mempersiapkan 91 kadernya yang siap kapan saja untuk melakukan perintah teror, sebanyak 66 …

Read More »

Kemlu Minta Klarifikasi Kedubes Jerman Terkait Kunjungan Stafnya Ke Markas FPI

wna yang diklaim dari kedubes jerman mendatangi markas fpi dok istimewfpi 169

Jakarta – Staf Kedutaan Jerman, tiba-tiba mendatangi markas Front Pembela Islam (FPI) di Petamburan, dari penuturan Munarman yang merupakan salah seorang petinggi FPI kedatangan keduanya untuk menyampaiakan bela sungkawa dan perhatian ke Habib Rizieq Shihab. Perilaku Staf Kedutaan Jerman yang mendatangi markas FPI kontak menjadi sorotan publik dan menjadikan hubungan dengan pihak Jerman rentan terganggu karena mencampuri urusan dalam negeri Indonesia. Indonesia …

Read More »

Kemenag Akan Cabut Izin Lembaga Pengumpul Zakat Bila Terbukti Digunakan Untuk Terorisme

Dirjen Bimas Islam Kemenag Kamaruddin Amin

Jakarta – Temuan kepolisian terkait kotak amal yang disalahgunakan untuk pendanaan kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI) membuat keprihatinan banyak pihak. Salah satunya adalah Kementerian Agama (Kemenag) yang menaungi urusan zakat, infaq, dan shodaqoh. Kemenag pun langsung bergerak untuk melakukan evaluasi Lembaga Amil Zakat (LAZ) yang diduga melakukan penyimpangan kewenangan dalam pengumpulan dan penyaluran dana zakat di masyarakat. “Kita akan mengavaluasi …

Read More »

Hasil Munas Majelis Tarjih ke-31, Muhammadiyah Koreksi Waktu Subuh Kemenag

Subuh

JAKARTA – Majelis Tarjih Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah baru saja menyelesaikan Musyawarah Nasional (Munas) ke-31, Minggu (20/12/2020). Salah satu hasil Munas itu Muhammadiyah mengoreksi waktu subuh yang ditetapkan Kementerian Agama (Kemenag). Hal tersebut berdasarkan temuan lembaga penelitian dan ilmu falak Muhammadiyah. “Berdasarkan temuan ketiga lembaga penelitian astronomi dan ilmu falak Muhammadiyah ini menyimpulkan bahwa ketentuan Kementerian Agama tentang ketinggian matahari …

Read More »

Ini Pengakuan Zulkarnaen Terkait Strategi Kelompok Teroris Jamaah Islamiyah

Tersangka teroris Zulkarnaen

Jakarta – Tersangka teroris Zulkarnaen mengakui telah menjadi aktor bom Bali dan menjadi sejumlah aksi terorisme di Indonesia. Hal tersebut diakuinya melalui sebuah video yang dirilis oleh kepolisian. Zulkarnaen merupakan seorang aktor bom Bali pembentuk tim Qosh atau tim khusus kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI). Tim ini dibentuk untuk melakukan percepatan dalam melatih anggota teroris, jika diperlukan untuk melakukan aksi …

Read More »

Polri Ungkap 91 Kader Jamaah Islamiyah Dilatih Bertempur Lawan Negara

Anggota teroris JI saat digelandang Densus 88

Jakarta- Rentetan pengungkapkan dilakukan Kepolisian Republik Indonesia (Polri) terkait kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI). Berawal dari penangkapan dua gembong JI Taufik Bulaga alias Upik Lawanga dan Zulkarnaen di Lampung, Polri mengungkap jaringan teroris JI ternyata masih eksis. Mereka terus menggerakkan sel-sel kelompoknya untuk membangun kekuatan kembali. Selain itu, kelompok JI juga mengumpulkan dana dengan menyebarkan ribuan kotak amal di berbagai …

Read More »

Fitur Perangkat Lunak Alibaba Terlibat Identifikasi Wajah Muslim Uighur

Alibaba Group

Jakarta – Perusahaan raksasa milik konglomerat China, Jack Ma, disinyalir terlibat dalam perlakuan pemerintah China terhadap Muslim Uighur. Hal itu diungkap oleh perusahaan perusahaan riset pengawasan yang berbasis di Amerika Serikat (AS), IPVM. IPVM dalam sebuah laporan, Rabu (16/12/2020) mengatakan perangkat lunak yang mampu mengidentifikasi warga Uighur tersebut muncul di layanan moderasi konten Cloud Shield Alibaba untuk situs web. Peneliti …

Read More »

Hindari Penyebaran Covid-19, Habib Luthfi Tunda Maulid Akbar Kanzus Sholawat

Habib Luthfi dan Ganjar Pranowo

Pekalongan – Rais ‘Aam Jam’iyyah Ahluth Thariqah Al Mu’tabaroh (JATMAN), Maulana Habib Muhammad Luthfi bin Yahya memutuskan menunda pelaksanaan Maulid Akbar Kanzus Sholawat. Kegiatan akbar tersebut harusnya digelar di Pekalongan, Minggu (20/12/2020), namun karena masih pandemi Covid-19, Maulid Akbar Kanzus Sholawat ditunda sampai batas waktu yang belum ditentukan. Penundaan itu diumumkan Habib Luthfi saat memimpin rapat di Gedung Kanzus Sholawat, …

Read More »

Bangun Dakwah Nusantara Dengan Saling Toleransi dan Menghormati

KH. Khariri Makmun Lc MA.

Jakarta – Kultur keberagaman di Indonesia sejatinya sudah dibangun dengan membangun suatu budaya dakwah nusantara. Di mana Indonesia sebetulnya hampir semua tokoh-tokoh agama menjaga kultur perdamaian. Saling toleransi dan menghormati, dengan budaya yang kita bangun dalam beragama kita bisa tetap menjaga persatuan kebangsaan dan kenegaraan yang ada ini. Wakil Direktur Eksekutif International Conference of Islamic Scholars (ICIS) KH. Khariri Makmun, …

Read More »

Berantas Kotak Amal Teroris, Polri Koordinasi Dengan Kemenag

Kotak amal disalahgunakan kelompok teroris untuk mengumpulkan dana

Jakarta – Kepolisian Republik Indonesia (Polri) berkoordinasi dengan Kementerian Agama (Kemenag) untuk memberantas keberadaan kotak amal teroris yang disebarkan kelompok Jamaah Islamiyah (JI). Koordinasi ini dilakukan karena kotak amal yang berjumlah ribuan itu telah tersebar di berbagai wilayah di Indonesia. “Sudah berkoordinasi dengan di Depag (Kemenag) di sana, berkaitan dengan kotak amal itu seperti apa,” kata Kadiv Humas Polri Irjen …

Read More »

Sri Lanka Kremasi Seluruh Jenazah Covid-19, Umat Muslim Resah

Kremasi jenazah Covid 19 di Sri Lanka

Jakarta – Kebijakan tegas dilakukan pemerintah Sri Lanka dalam menanggulangi pandemi Covid-19. Salah satunya dikeluarkannya kebijakan tentang keharusan seluruh jenazah pasien Covid-19 untuk dikremasi, termasuk jenazah umat Muslim. Dikutip dari BBC, pemerintah Sri Lanka mengeluarkan kebijakan pada bulan April yang mengamanatkan kremasi sebagai satu-satunya metode penguburan untuk semua kematian terkait Covid-19. Aturan baru itu memicu kekhawatiran dan keresahan di kalangan …

Read More »

Astaghfirullah… Tiga Anak Kecil Ini Bawa Samurai Sambil Ancam Presiden dan Megawati

Tiga anak kecil ancam Presiden Jokowi dan Megawati

Jakarta – Tiga orang anak kecil menenteng samurai mengancam Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri. Tindakan tiga bocah itu terekam dalam video amatir viral di media sosial setelah dibagikan oleh pemilik akun Twitter @olietamami, Jumat (18/12/2020). Dalam video itu, ketiga anak yang mengenakan pakaian muslim lengkap sambil menggenggam sebilah samurai. Mereka meminta agar Jokowi …

Read More »

Jokowi: Kita Harus Isi Berita Medsos dengan Keteduhan dan Kesejukan

presiden jokowi 1 169

Jakarta – Teknologi komunikasi sekarang ini telah berkembang sedemikian pesat, sehingga tidak ada lagi sekat antara satu daerah dengan daerah lainya. Kecanggihan telekomunikasi dapat dimanfaatkan untuk berbagai hal yang positif demi kemajuan suatu bangsa. Namun sayangnya masih banyak yang menggunakan media telekomunikasi untuk menyebarkan berbagai macam hoax, ujaran kebencian dan lainya. Presiden Joko Widodo (Jokowi) berharap dengan kemajuan telekomunikasi dapat menjadi wadah …

Read More »

Ponpes Perlu Menjadi Prioritas Vaksinasi Gratis dari Pemerintah

043630100 1607950874 1280 856 scaled

JAKARTA – Penyebaran virus Corona hingga hari ini masih belum menunjukkan angka penurunan secara drastis, berbagai langkah telah dilakukan oleh pemerintah untuk menahan laju penularan sampai vaksin benar-benar siap untuk didistribusikan. Vaksin Covid- 19 sangat dinantikan oleh masyarakat, oleh karena itulah setelah Presiden Joko Widodo menyatakan vaksin dalam waktu yang tidak lama akan siap didistribusikan, masyarakat mulai optimis bahwa pandemi …

Read More »

Putin Kritik Keras Macron Yang Menghina Nabi : Multikulturalisme Barat Gagal

079734900 1595825547 830 556

MOSKOW – Polemik yang ditimbulkan akibat dari ucapan Presiden Prancis Emanuelle Macron masih terus berlanjut, beberapa tokoh dunia mengecam dan menyatakan bahwa ucapan Macron tidak dapat dibenarkan, meskipun mendasarkan pada kebebasan. Presiden Rusia, Vladimir Putin, menyatakan benturan budaya merupakan masalah yang saat ini ada di Barat.  Dalam konferensi pers akhir tahun pada Kamis (17/12) waktu setempat, dilansir dari RT dan dikutip dari …

Read More »

Khutbah Jumat : Berbuat Jujurlah, Jangan Berbohong

teladan

Khutbah I اْلحَمْدُللهِاْلحَمْدُللهِالّذيهَدَانَاسُبُلَالسّلاَمِ،وَأَفْهَمَنَابِشَرِيْعَةِالنَّبِيّالكَريمِ،أَشْهَدُأَنْلَااِلَهَإِلَّااللهوَحْدَهُلاشَرِيكلَه،ذُواْلجَلالِوَالإكْرام،وَأَشْهَدُأَنّسَيِّدَنَاوَنَبِيَّنَامُحَمَّدًاعَبْدُهُوَرَسولُه،اللّهُمَّصَلِّوسَلِّمْوَبارِكْعَلَىسَيِّدِنامُحَمّدٍوَعَلَىالِهوَأصْحابِهِوَالتَّابِعينَبِإحْسانِإلَىيَوْمِالدِّين،أَمَّابَعْدُ: فَيَاأيُّهَاالإِخْوَان،أوْصُيْكُمْوَنَفْسِيْبِتَقْوَىاللهِوَطَاعَتِهِلَعَلَّكُمْتُفْلِحُوْنْ،قَالَاللهُتَعَالىَفِياْلقُرْانِاْلكَرِيمْ: أَعُوْذُبِاللهِمِنَالَّشيْطَانِالرَّجِيْم،بِسْمِاللهِالرَّحْمَانِالرَّحِيْمْ: يَاأَيُّهَاالَّذِينَآَمَنُوااتَّقُوااللهوَقُولُواقَوْلًاسَدِيدًا،يُصْلِحْلَكُمْأَعْمَالَكُمْوَيَغْفِرْلَكُمْذُنُوبَكُمْوَمَنْيُطِعِاللهوَرَسُولَهُفَقَدْفَازَفَوْزًاعَظِيمًاوقالتعالىيَااَيُّهَاالَّذِيْنَآمَنُوْااتَّقُوْااللهَnحَقَّتُقَاتِهِوَلاَتَمُوْتُنَّإِلاَّوَأَنْتُمْمُسْلِمُوْنَ. Sidang jumat yang dirahmati Allah Marilah bersama-sama kita memanjatkan puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kita nikmat kesehatan, nikmat kesanggupan untuk menjalankan ibadah sholat jumat meskipun masih dalam suasana pandemi Corona dan marilah bersama-sama kita terus meningkatkan keimanan dan ketakwaan hanya kepada Allah Azza Wajalla semata seraya terus memohon agar …

Read More »

Negara Timur Tengah Normalisasi Hubungan Dengan Israel, Presiden Jokowi: Indonesia Tidak!

Presiden Jokowi dan Presiden Palestina Mahmoud Abbas

Jakarta – Beberapa negara Timur Tengah telah menormalisasi hubungan dengan negara Yahudi, Israel. Uni Emirat Arab (UEA) dan Bahrain sudah melakukan normalisasi itu, sementara dua negara di Afrika Utara, Sudan dan Maroko kabarnya akan mengikutinya. Langkah negara-negara ini praktis mengkhianati perjuangan bangsa Palestina untuk lepas dari penjajahan Israel. Menanggapi hal itu, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa Indonesia tidak akan …

Read More »

Kata Polisi Kelompok Teroris Jamaah Islamiyah Mulai Go Public Cari Dana

JI menyebarkan kotak amal dengan menggunakan berbagai yayasan

Jakarta – Kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI) mulai terjun ke masyarakat atau go public untuk mendanai kegiatan kelompok mereka. Kesimpulan ini merupakan hasil investigasi kepolisian setelah ditemukannya kotak amal yang digunakan kelompok JI untuk mengumpulkan dana. Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono melalui keterangan tertulis, Kamis (17/12/2020) mengatakan, kelompok JI saat ini mulai berusaha untuk go public karena semakin sulitnya …

Read More »

Apresiasi Vaksin Covid-19 Gratis, Muhammadiyah: Pemerintah Tinggal Keamanan & Kehalalan

Vaksin Sinovac

Yogyakarta – Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah melalui Muhammadiyah COVID-19 Command Center (MCCC) mengapresiasi keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menggratiskan vaksin Covid-19. Keputusan itu pasti disambut gembira masyarakat, meski pemerintah masih memiliki tantangan untuk memastikan keamanan vaksin tersebut. “Ya alhamdulillah kalau (vaksin COVID-19) bisa gratis, masyarakat tentu senang dengan adanya ini (vaksin gratis),” kata Ketua MCCC PP Muhammadiyah, Agus Samsudin …

Read More »

Usut Tuntas Kotak Amal Teroris Agar Masyarakat Yang Akan Beramal Tak Keliru

Kotak amal banyak disalahgunakan untuk pendanaan teroris

Surabaya – Kepolisian mengungkap ribuan kotak amal digunakan untuk pendanaan kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI). Pengungkapkan ini mendapat apresiasi banyak pihak yang meminta polisi mengusut tuntas masalah itu agar masyarakat yang akan beramal tidak keliru. “Kalau memang itu untuk teroris dana itu harus diusut. Karena memang itu membahayakan bagi masyarakat yang tidak tahu. Dan setidaknya nanti setelah ditemukan, harus diekspose,” …

Read More »