Tag Archives: proposal perdamaian

Indonesia Ajak Anggota OKI Kuatkan Solidaritas Untuk Palestina

Wamenlu OKI

Jeddah –  Indonesia mendesak semua negara anggota Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) untuk terus berkomitmen atas Palestina. Pernyataan ini disampaikan Wakil Menteri Luar Negeri Mahendra Siregar dalam Konferensi Tingkat Menteri Luar Biasa Komite Eksekutif OKI di Jeddah, Arab Saudi, Senin (3/2/2020).  “Indonesia mendesak semua anggota OKI agar tetap bersatu dan berkomitmen dalam solidaritas penuh untuk Palestina,” kata Mahendra Siregar, dikutip …

Read More »

AS-Israel Siapkan Proposal Perdamaian, Palestina: Kami Akan Masukkan ke Tong Sampah

Peta palestina dan Israel

Jakarta – Amerika Serikat dan Israel tengah menggarap proposal perdamaian untuk menyelesaikan masalah dengan Palestina. Namun sayangnya, proposal yang hanya melibatkan Israel tersebut, mengundang kecaman dari Palestina. Presiden Palestina Mahmud Abbas mengatakan peta kesepakatan tersebut konspirasi. Ia menilai proposal lebih laik dibuang di tong sampah. “Kesepakatan konsiprasi ini tak akan bisa dilaksanakan. Kita (Palestina) akan mebawa ini ke tong sampah,” …

Read More »