Jakarta – Syariah di akhir-akhir tak hanya menyangkut tentang keislaman saja, tapi juga gaya hidup halal yang tengah tren di kehidupan manusia. Bahkan fenomena ‘halal food’ telah mewabah di berbagai negara 10 tahun terakhir. Hal itu diucapkan Menteri Agama (Menag) Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, MA, pada gelaran Sharia International Forum (SHARIF) 2024 di Jakarta Utara pada Rabu-Kamis (20-22/11/2024). Menurut Menag,istilah …
Read More »Narasi Khilafah Ganggu Proses Demokrasi Jelang Pilkada Serentak
Jakarta – Pilkada Serentak 2024 sudah tinggal menghitung hari. Hampir sama dengan Pemilihan Presiden (Pilpres) awal tahun ini, jelang Pilkada Serentak ini berbagai dinamika demokrasi terjadi di masyarakat. Tak hanya perang kampanye secara positif, jelang Pilkada Serentak juga diwarnai ulah pihak tertentu yang secara inkonstitusional menyebarakan narasi khilafah sebagai solusi alternatif bernegara di Indonesia. Padahal sejatinya dalam pesta demokrasi harus …
Read More »Kerukunan Umat Beragama Harus Junjung Harkat Kemanusiaan
Jakarta – Konsep kerukunan umat beragama juga harus menjunjung tinggi harkat dan martabat kemanusiaan. Pasalnya, kemanusiaan saat ini berada di atas keberagaman. “Kerukunan umat beragama itu saat ini tidak cukup hanya diproyeksikan untuk sekadar toleran, rukun, dan damai, tetapi juga harus diproyeksikan untuk menjunjung tinggi harkat dan martabat luhur kemanusiaan,” kata Guru Besar Filologi dari Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah …
Read More »Jelang Pilkada Serentak, Pakar Komunikasi Serukan Waspadai Fenomena Politisasi Agama
Jakarta – Indonesia kembali akan menggelar pesta demokrasi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024. Seperti pada Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Wapres) awal tahun 2024, politisasi agama masih menjadi momok bagi suksesnya pelaksanaan pesta demokrasi di Indonesia. Peneliti Komunikasi Politik, Effendi Gazali, PhD menyerukan untuk mewaspadai fenomena politisasi agama di masa-masa Pilkada 2024, yang akan berlangsung serentak pada 27 …
Read More »Radikalisme Menunggangi Agama dengan Manfaatkan Penceramah Sebagai Pintu Masuk
Jakarta – Di era teknologi digital yang sangat canggih sekarang ini, ancaman radikalisasi semakin besar. Pasalnya, kelompok radikal tidak hanya menyebarkan ideologinya secara konvensional, tetapi mereka aktif menggunakan teknologi digital melalui internet. Bahkan mereka melakukan propaganda dengan menunggangi agama melalui penceramah mereka di berbagai platform media sosial. “Radikalisme yang menunggangi agama sering kali memanfaatkan penceramah agama sebagai pintu masuk infiltrasi ideologi. …
Read More »Penggerak Gusdurian Bagian dari Amal Jariyah Gus Dur
Yogyakarta – Para penggerak Gusdurian merupakan anak ideologis bagi KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur). Karena itu menjadi anak ideologis lebih baik daripada anak biologis. Alasannya, karena perjuangan dengan landasan ideologis selama bertahun-tahun merupakan amal jariyah atau amal yang berkelanjutan. Hal itu sampaikan pendakwah mileniial Habib Husein Ja’far Al-Hadar dalam Peringatan Haul ke-15 Gus Dur di Laboratorium Agama Masjid Universitas Islam Negeri (UIN) …
Read More »Haul ke-15 Gus Dur: Refleksi Kembali Kebijaksaan dan Warisan Pemikiran Gus Dur untuk Bangsa
Yogyakarta – Peringatan Haul Ke-15 Gus Dur di Yogyakarta yang digelar Jaringan Gusdurian di Laboratorium Agama Masjid Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga pada Jumat (15/11/2024) malam, menjadi momen merefleksikan kembali kebijaksanaan dan warisan pemikiran Gus Dur untuk bangsa. Direktur Jaringan Gusdurian Alissa Wahid menegaskan bahwa warisan Gus Dur tidak hanya dirasakan di Indonesia, tetapi juga di dunia internasional. “Kami bersyukur …
Read More »Genap Berusia 112 Tahun, Muhammadiyah Usung Tema ‘Kemakmuran untuk Semua’
JAKARTA – Muhammadiyah pada hari ini, 18 November 2024 genap berusia 112 tahun, usia yang sudah cukup matang untuk organisasi kemasyarakatan. Kontribusi Muhammadiyah untuk bangsa dan negara juga sangat besar, sejak zaman kemerdekaan Muhammadiyah selalu bergerak untuk memajukan anak bangsa dengan mendirikan ratusan sekolah. Dilansir dari laman republika.co.id Perayaan milad Muhammadiyah kali ini mengusung tema “Menghadirkan Kemakmuran untuk Semua.” Ketua Umum Pimpinan …
Read More »Milad ke-112 Muhammadiyah Momentum Muhasabah dan Maudhu’ah
Jakarta – Milad ke-112 merupakan sebuah momentum untuk refleksi. Hal itu dilakukan dalam rangka evaluasi (muhasabah) dan sekaligus proyeksi (maudhu’ah) atas seluruh program serta gerakan yang dilakukan Persyarikatan sejauh ini. Pesan itu disampaikan Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Prof Haedar Nashir dalam momentum Milad ke-112 Muhammadiyah. Menurutnya, Muhammadiyah tidak kenal lelah dalam upaya memakmurkan kehidupan umat, bangsa, dan dunia …
Read More »Generasi Muda Harus Kembangkan Islam Wasathiyyah dan Paham 3 Pilar Utama Islam
Surabaya – Generasi muda diajak untuk mengembangkan Islam Wasathiyyah dalam upaya menangkal penyebaran radikalisme dan ekstremisme di tengah masyarakat. Pasalnya, generasi muda adala kelompok rentan yang menjadi sasaran utama ideologi kekerasan tersebut. Hal itu dikatakan Komisi Pengkajian, Penelitian, dan Pelatihan (KP3) Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Timur Prof. Dr. M. Noor Harisudin, S.Ag., S.H., M.Fil.I., CLA., CWC, seminar nasional bertajuk “Kenali …
Read More »Umat Islam Harus Tingkatkan Literasi Digital di Tengah Kemajuan Teknologi Informasi
Jakarta – Umat Islam harus siap dalam menyongsong perubahan digital. Itu penting agar umat mampu menjadi bagian perubahan di tengah kemajuan teknologi informasi yang sangat pesat. Karena itu umat harus terus tingkatkan literasi digital harus diutamakan agar tidak terjebak dalam jebakan informasi yang menyesatkan. “Tujuannya adalah bagaimana kita mestinya harus menjadi bagian dari perubahan. Jadi kita menjadi subjek dari perubahan itu,” …
Read More »Waspada Ideologi Anti-Pancasila, Gelorakan Hubbul Wathan Minal Iman dan Moderasi Beragama
Jakarta – Pengurus Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (LAKPESDAM) PBNU, Dr. M. Najih Arromadloni mengungkapkan adanya tren budaya populer yang dikembangkan oleh organisasi terlarang guna menyisipkan ideologi atau paham yang bertentangan dengan Pancasila. Lelaki yang akrab disapa Gus Najih ini mengungkapkan pergerakan tersebut tidak lagi konvensional seperti ceramah pada umumnya, melainkan dikemas lebih populer seperti seminar, workshop, reuni …
Read More »Quraish Shihab: Banyak Tokoh Agama Ingin Belajar Soal Toleransi di Indonesia
JAKARTA – Toleransi di Indonesia bukan saja sebatas perbincangan dikalangan akademisi ataupun masyarakat, namun toleransi telah menjadi bagian dalam kehidupan sehari-hari masyarakat. Oleh karenanya tidaklah mengherankan jika banyak tokoh dunia maupun agamawan dari luar ingin belajar bagaimana mengelola kemajemukan dan toleransi di Indonesia, hal demikian diungkapkan oleh Prof. Dr. Quraish Shihab. Dilansir dari laman republika.co.id Pernyataan tersebut disampaikan Quraish saat …
Read More »Majelis Masyayikh Perjuangkan Hak Pesantren Terpenuhi dan Setara Dengan Pendidikan Umum
JAKARTA — Pondok Pesantren di Indonesia berjumlah ribuan dengan berbagai karakteristik masing-masing daerah, pertumbuhan pesantren dan teknologi yang begitu cepat harus dibarengi dengan kesiapan para pemangku kepentingan sehingga terwujud akselerasi yang baik, selain itu negara yang telah mengakomodir dengan terbitnya UU Nomor 18 Tahun 2019 menjadi legasi bahwa Pesantren tidak lagi dikesampingkan negara. Dilansir dari laman republika.co.id Majelis Masyayikh adakan …
Read More »Kemenag Daulat 40 Siswa Madrasah Jadi Duta Moderasi Beragama
JAKARTA – Moderasi beragama harus disebarkan dan diimplementasikan sejak dini, sehingga kemajemukan di Indonesia dapat terus menjadi penguat dalam berbangsa dan bernegara. Moderasi beragama yang disebarkan dikalangan muda harus dengan Bahasa anak muda namun tidak tercerabut dari akar nilai-nilai moderasi beragama. Oleh karenanya Kementerian Agama (Kemenag) secara rutin menggelar sosialisasi moderasi beragama diberbagai kalangan termasuk anak muda. Dilansir dari laman …
Read More »Toleransi Bukan Selalu Mengalah, Tapi Saling Ulurkan Tangan, Membantu Tanpa Membedakan Warna Kulit, Agama, dan Suku
Jakarta – Indonesia adalah negara plural yang didalamnya terdapat berbagai keragaman. Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan berbaur menjadi satu yaitu Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika. Salah satunya berkat toleransi beragama yang terjalin indah dan rekat dalam jiwa masyarakat beragama di Indonesia. Hal itulah yang membuat banyak tokoh agama lintas iman yang ingin belajar soal praktik …
Read More »MUI Minta Polri Tak Gunakan Atribut Agama Apapun untuk Edukasi Masyarakat Tentang Lalu Lintas
Jakarta – Majelis Ulama Indonesia (MUI) meminta pihak kepolisian segera menghapus konten komik yang diunggah instagram @TMCpoldametro pada Senin (11/11/2024) kemarin. Pasalnya, dalam konten tersebut menggunakan karakter seorang pria berpeci dan berjenggot. “Ya baiknya di-take down aja agar tak mengesankan yang taat beragama senang melanggar lalu lintas,” ujar Ketua MUI bidang Dakwah dan Ukhuwah, KH Cholil Nafis dikutip dari Republika.co.id., pada Selasa (12/11/2024). Kiai Cholil …
Read More »Waspadai Penyebaran Intoleransi & Radikalisme Gaya Baru, Penegakkan Hukum Harus Konsisten
Cirebon – Generasi muda Indonesia harus mewaspadai kembali gencarnya penyebaran paham intoleransi, radikalisme, dan terorisme dengan gaya baru. Walaupun hal yang dianggap baru itu mampu mengundang rasa penasaran, tapi perlu dipahami bahwa penyebaran radikalisme di kalangan remaja masih dimotori oleh pihak yang sama, yaitu Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) dan Front Pembela Islam (FPI). “Terkait dengan HTI dan FPI, Pemerintah kan sekitar tahun 2017 …
Read More »Survei Iklim Nasional Temukan Ulama Jadi Tokoh yang Paling Dipercaya Dalam Isu Iklim
JAKARTA – Agama tidak hanya berbicara persoalan Ketauhitan atau Tuhan, dalam agama juga banyak berbicara tentang alam dan tatakelolanya, demikian pula agama memberikan peringatan kepada manusia agar amanah untuk mengelolanya secara baik, karena jika lalai kerusakan yang akan terjadi. Karenanya agamawan atau ulama menjadi penting perannya berbicara persoalan perubahan iklim meski saat ini masih sangat jarang, berdasarkan survey ulama menjadi …
Read More »Lulusan Terbaik Al Azhar Kairo, Muhammad Sakho Ingin Sebarkan Manhaj Wasathiyyah
JAKARTA – Nama Indonesia Kembali harum di tanah Afrika, tepatnya di negara Mesir. Salah seorang putra bangsa bernama Muhammad Sakho Fairuz Adabi berhasil meraih predikat lulusan terbaik Universitas Al-Azhar, Mesir. Menjadi lulusan terbaik di Al-Azhar tidaklah mudah, namun berkat ketekunan dan doa orangtua Muhammad Sakho berhasil menjadi yang terbaik di Al-Azhar. Dilansir dari laman republika.co.id Muhammad Sakho sejak masih usia …
Read More »Propaganda Ideologi Takfiri JAD di Media Sosila Ancam Generasi Muda
Jakarta – Beberapa hari lalu, Densus 88 Antiteror Mabes Polri menangkap tiga terduga teroris kelompok Jamaah Ansharut Daulah (JAD) di Jawa Tengah. Ketiga orang itu terbukti aktif melakukan propaganda melalui media sosial. Mereka juga tengah merencanakan serangkaian aksi terorisme. Menanggapi fakta itu, Kaprodi Kajian Terorisme SKSG UI, Muhammad Syauqillah PhD kembali menyoroti aksi terorisme yang kian berkembang di media sosial (medsos). …
Read More »Jaga Semangat Juang Pahlawan Untuk Tangkal Informasi dan Pengaruh Ideologi Transnasional
Jakarta – Tantangan pemuda Indonesia saat ini berbeda dari era kolonialisme. Di tengah derasnya arus informasi dan globalisasi, masuknya ideologi asing menjadi ancaman serius yang dapat mengancam persatuan bangsa. Peringatan Hari Pahlawan yang jatuh pada 10 November 2024 menjadi momen refleksi penting bagi masyarakat untuk menjaga warisan para pahlawan yang telah memperjuangkan kemerdekaan dan keutuhan Indonesia. Ketua Ikatan Cendekiawan Muslim …
Read More »Resapi Prinsip Hubbul Wathan MInal Iman Menyambut Hari Pahlawan 2024
Jakarta – Menyambut Hari Pahlawan, penting bagi generasi muda untuk menghayati betapa beratnya perjuangan para pahlawan bangsa dalam meraih kedaulatan Indonesia. Pengorbanan para pahlawan yang harus dibayar dengan darah hingga nyawa, seharusnya tidak disia-siakan dengan membiarkan tumbuhnya pemahaman intoleransi yang berpotensi memecah belah persatuan bangsa. Masyarakat pun diminta untuk meresapi prinsip hubbul wathan minal iman (cinta tanah air sebagian dari iman) …
Read More »Eks Teroris ISIS Imbau Siswa dan Santri Belajar Agama Pada Ulama Moderat
Makassar – Mantan narapidana terorisme (napiter) dan Ambassador ISIS Asia Tenggara Suryadi Mas’ud menjadi narasumber kegiatan Sekolah Damai berupa “Workshop Pelajar Cerdas Cinta, Tolak Intoleransi, Kekerasan, dan Bullying di Pondok Pesantren IMMIM Makassar, Sulawesi Selatan, RAbu (6/11/2024). Pada kesempatan itu Suryadi berpesan kepada generasi muda agar mencintai Indonesia sepenuhnya. Juga agar para generasi muda mendekat pada ulama moderat, agar memiliki …
Read More »Wawasan Kebangsaan dan Perdamaian Siswa dan Santri di Makassar Diperkuat Untuk Lawan Intoleransi dan Kekerasan
Makassar – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus melakukan inovasi dalam memberikan penguatan pada generasi muda dalam rangka pencegahan intoleransi, radikalisme, dan terorisme. Salah satunya melalui program Sekolah Damai yang bertujuan memperkuat para siswa dan santri tingkat SLTA/MA sederajat dengan nilai-nilai perdamaian untuk melawan tiga dosa besar dunia pendidikan di Indonesia yaitu intoleransi, kekerasan, dan bullying. “Sekolah Damai merupakan salah …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah