Nasional

Tayangan Xpose Trans7 Lecehkan Kiai dan Pesantren Lirboyo, MUI: Tindak Tegas

Tayangan Xpose lecehkan Kiai dan Pesantren Lirboyo copy

Jakarta – Tayangan program Xpose Trans7 menuai kecaman publik setelah cuplikannya viral di media sosial karena dinilai melecehkan kiai dan pesantren, terutama Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri, Jawa Timur. Potongan video yang menampilkan kegiatan para santri disebut mengandung narasi tendensius dan tidak mencerminkan prinsip jurnalisme berimbang. Menanggapi hal ini, Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyatakan sikap tegas. Melalui laman resminya, MUI meminta …

Read More »

Pancasila Pengamalan Islam dalam Konteks Keindonesiaan

Prof Dr KH Ali Masykur Musa di UIN Khas Jember copy

Jember – Cendekiawan Muslim dan tokoh Nahdlatul Ulama, Prof Dr KH Ali Masykur Musa, menegaskan bahwa Negara Pancasila merupakan bentuk nyata pengamalan ajaran Islam di Indonesia. Menurutnya, nilai-nilai dasar Pancasila sejalan dengan prinsip Islam yang menekankan keadilan, kemanusiaan, dan musyawarah. Hal itu disampaikan Prof Ali Masykur dalam acara bedah buku “Prinsip-Prinsip Negara Indonesia: Syarah Konstitusi” yang digelar di Gedung BEC …

Read More »

STQH Nasional XXVIII di Kendari: Islam, Ilmu, dan Akhlak dalam Harmoni Peradaban

Pembukaan STQH Nasional 2025

Kendari — Cahaya Tugu Persatuan Kota Kendari bersinar hangat pada Sabtu malam (11/10/2025), saat ribuan warga memadati alun-alun untuk menyaksikan pembukaan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Musabaqah Al-Hadits (STQH) Nasional XXVIII. Acara dibuka secara resmi oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Pratikno, yang hadir mewakili Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto. Prosesi pembukaan berlangsung khidmat dengan pemukulan dimba, …

Read More »

Belajar dari Indonesia: Langkah Suriah Menuju Islam Moderat dan Rekonsiliasi

Menag dan Dubes Suriah

Jakarta — Indonesia kembali menjadi rujukan dunia dalam hal pengelolaan keberagaman dan penguatan Islam moderat. Hal ini terungkap dalam pertemuan antara Menteri Agama Nasaruddin Umar dan Duta Besar Suriah untuk Indonesia, Abdul Munim Annan, di Kantor Kementerian Agama, Jakarta. Dalam audiensi tersebut, Dubes Abdul Munim menyampaikan bahwa Menteri Wakaf Suriah, Mohammad Abu Al-Khair Shukri, berencana melakukan kunjungan resmi ke Indonesia …

Read More »

23 Tahun Peringatan Bom Bali, Semoga Tidak Pernah Terulang Kembali

masyarakat dan turis meletakkan bunga lilin dan berdoa untuk memperingati peristiwa 23 tahun tragedi bom bali minggu 12102025 1760273143141 169

Badung – 23 tahun yang lalu pada 12 Oktober 2002 bom mobil meledak dikawasan Kuta Bali, serangan bom yang meluluhlantakkan kawasan Kuta, Bali menjadi catatan kelam dari peristiwa serangan mematikan yang dilakukan oleh sekelompok orang yang tidak mempunyai tanggungjawab. ratusan korban dari yang luka-luka hingga wafat, keluarga merasakan pedih yang menyayat hati. Kini setelah 23 tahun berlalu, harapan dan doa …

Read More »

Buka STQH Nasional, Menko Pratikno: Ilmuan Islam Mampu Seimbangkan Akal dan Iman

menag ri nasaruddin umar dua dari kiri dan menko pmk ri pratikno dua dari kanan saat membuka stqh nasional xxviii di kendari s 1760231449075 169

Jakarta – Islam dalam sejarahnya banyak melahirkan ilmuan-ilmuan yang karyanya diakui dunia hingga kini, para ilmuan muslim tidak hanya alim dan pandai dalam ilmu sains dan teknologi namun juga sebagian besar merupakan para ulama terkemuka pada zamanya sehingga mereka adalah para penghafal Al-Quran yang mampu menyeimbangkan antara akal dan spiritualitas. Dilansir dari laman detik.com Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan …

Read More »

Ribuan Massa Turun Ke Jalan, Gema Pekikan Takbir Warnai Demo Seruan Kemerdekaan Palestina

massa membawa bendera palestina berukuran besar saat demo taufiqdetikcom 1760243176907 169

Jakarta – Gema Takbir bersahutan, ribuan orang tumpah kejalan pada aksi damai untuk kemerdekaan Palestina. Massa membentangkan bendera-bendera Palestina sebagai bentuk solidaritas dan perjuangan demi tercapainya perdamaian di bumi Gaza yang telah lama di bom bardir pasukan zionis Israel. Massa aksi bela Palestina membawa bendera Palestina berukuran besar saat berdemonstrasi di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (Kedubes AS). Mereka juga …

Read More »

Menag: Perempuan Memegang Peranan Penting dalam Syiar Islam

jamaah mengikuti tabligh akbar republika di isef 2025 jiexpo 251011152011 735

KENDARI — Menteri Agama (Menag) RI Nasaruddin Umar secara resmi telah melantik Dewan Hakim dan Dewan Pengawas Seleksi Tilawtil Quran dan Hadist Nasional (STQHN) ke 28 Tahun 2025 di Kendari, Sulawesi Tenggara, Sabtu (11/10/2025). Seperti dilansir dari laman republika.co.id Menag menyatakan kebanggaanya serta menyatakan pentingnya penguatan perempuan dalam dakwah Alquran di era modern. Perempuan merupakan pondasi awal dalam mendidik anak …

Read More »

Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi Kitabullah: Falsafah Minangkabau Sebagai Benteng dari Paham Terorisme

Kaabati

Padang — Di tengah derasnya arus globalisasi dan munculnya berbagai paham ekstrem yang mengatasnamakan agama, Minangkabau sesungguhnya memiliki tameng kuat yang diwariskan oleh para leluhur: adat basandi syarak, syarak basandi Kitabullah. Falsafah ini bukan sekadar slogan, melainkan panduan hidup yang mengharmoniskan nilai adat, budaya, dan ajaran Islam secara utuh. Menurut Ka’bati, S.Sos.I., M.Si., dosen UIN Imam Bonjol dan pendiri The Padusi …

Read More »

Terjerumus ISIS, Eks Napiter: Saya Rasa Sedang Perjuangankan Agama, Tapi Ternyata Salah Pahami Ajaran Islam

Devi Rusli

Padang — Tak semua orang mampu mengakui kesalahan dan kembali menempuh jalan kebenaran. Namun, itulah yang dilakukan oleh Devi Rusli W., mantan narapidana terorisme yang kini menapaki hidup baru dalam damai bersama Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Dalam Dialog Kebangsaan Bersama Ormas dan Tokoh Perempuan yang digelar di Asrama Haji Padang, Rabu lalu, Devi membuka kisah kelam masa lalunya dengan …

Read More »

Lemhanas: Peran Penting Agama Dalam Memperkuat Ketahanan Nasional

gubernur lemhanas ace hasan sadzily saat memberikan kuliah umum 250604091704 718

BANDUNG — Agama menjadi pondasi yang kokoh dalam upaya mejaga keutuhan bangsa dan negara, karena agama mengajarkan tentang kebajikan dan nilai-nilai toleransi sehingga agama mempunyai peranan yang sangat penting dalam terciptanya harmonisasi pada masyarakat. Dilansir dari laman republika.co.id Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) Ace Hasan Sadzily mengungkapkan studi agama memiliki peran penting dalam memperkuat semangat kebangsaan. Selain itu juga, menjaga hubungan sosial …

Read More »

Musik Dipandang Bisa Jadi Pilar Spiritual

konferensi musik indonesia dorong musik religi sebagai pilar spiritual 1760146035812

Jakarta – Musik bukan hanya sekedar nada dan irama yang dimainkan, lagu bukan pula hanya lantunan kalimat, namun mempunyai makna yang mendalam, musik merupakan bahasa universal yang mampu menyentuh setiap kalbu manusia. Dilansir dari laman detik.com Konferensi Musik Indonesia 2025 hari ketiga menghadirkan sesi diskusi bertajuk ‘Musik Religi dan Serba-Serbi Potensinya’. Diskusi ini menyoroti pentingnya menjadikan musik religi bukan sekadar …

Read More »

Radikalisme Bukan Jalan Agama, Tapi Penyimpangan dari Akhlak

Prof Zainal Abidin

Palu — Radikalisme dinilai bukan jalan agama tetapi penyimpangan dari akhlak. Hal itu ditegaskan Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulawesi Tengah (Sulteng) Prof Zainal Abidin di Palu, Kamis (9/10/2025). Untuk itu, Prof Zainal mengingatkan seluruh umat beragama agar senantiasa menjaga keimanan dan memperkuat semangat toleransi di tengah meningkatnya ancaman penyebaran paham radikal dan intoleran yang kini banyak beredar di ruang digital. …

Read More »

Islam Wasathiyah, Jalan Tengah Menuju Kedamaian dan Keluarga Berakhlak

photo 2025 10 10 11.43.28

Padang —Islam Wasathiyah adalah jalan tengah menuju kedamaian dan keluarga yang berakhlak. Karena itu, nilai-nilai Islam Wasathiyah harus ditanamkan sejak dini pada anak-anak untuk menumbuhkan rasa toleransi dan moderasi beragama dalam keluarga dan lingkungan. Hal itu dikatakan  Ketua Pimpinan Wilayah ‘Aisyiyah Sumatera Barat, Dr. Syur’aini, M.Pd., dalam Dialog Kebangsaan Bersama Ormas dan Tokoh Perempuan yang digelar di Asrama Haji Padang, …

Read More »

Pemerintah Filipina Sepakat Pulangkan WNI Kasus Terorisme ke RI

6da17d61 730f 4c82 8d3a 363b30d553a8 169

Jakarta – Pemerintah Filipina sepakat untuk memulangkan salah seorang Warga Negara Indonesia yang terhukum  kasus terorisme, hal tersebut diungkapkan oleh Menko Hukum, HAM, Imigrasi, dan Permasyarakatan (Kumham Imipas), Yusril Ihza Mahendra. Seperti dilansir dari laman detik.com Yusril mengungkapkan telah mencapai kesepakatan dengan Menteri Kehakiman Filipina mengenai pemulangan narapidana WNI yang terlibat kasus terorisme. Kesepakatan ini sudah disetujui secara lisan. “Saya sudah …

Read More »

Kemenag Akminas untuk Latih Mahasiswa Lintas Agama Jadi Pemimpin Muda Inklusif

dirjen pendis kemenag suyitno mengatkan pihaknya melakukan span ptkin secara 250301121835 399

JAKARTA — Mahasiswa merupakan generasi muda harapan bangsa yang kelak akan menjadi pemimpin bangsa, seorang pemimpin yang diharapkan mempunyai karakter kuat, inklusif serta berjiwa kebangsaan. Dilansir dari laman republika.co.id Kementerian Agama (Kemenag) RI meluncurkan Akademi Kepemimpinan Mahasiswa Nasional (Akminas) 2025 di Auditorium HM Rasjidi, Kantor Kemenag, Jakarta Pusat, Rabu (8/10/2025). Program ini menjadi wadah bagi ribuan mahasiswa lintas agama dan …

Read More »

MUI Belitung: Ormas Islam Jadi Pilar Jaga Kerukunan dan Keharmonisan Masyarakat

majelis mudzakarah masjid istiqlal m3i bekerja sama dengan center 250827183159 285

TANJUNGPANDAN — Ormas Islam banyak yang lahir sebelum kemerdekaan, sehingga perananya sangat penting dalam upaya menjaga kerukunan dan harmonisasi masyarakat, ormas keagamaan juga jadi garda terdepan dalam menjaga integritas dan keutuhan bangsa Indonesia. seperti dilansir dari laman republika.co.id hal ini ditegaskan oleh ‎‎Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. “Ormas Islam menjadi garda terdepan dalam menolak paham-paham …

Read More »

Shadiq Pasadigoe: Perempuan Beriman Adalah Benteng Keluarga dari Paham Radikal

Shadiq Pasadigoe

Padang — Ancaman radikalisme tidak hanya datang melalui senjata dan kekerasan fisik, tetapi juga bisa menyusup halus melalui dunia maya — lewat media sosial, percakapan digital, bahkan permainan daring yang akrab di kalangan anak muda. Dalam menghadapi tantangan ini, keluarga yang beriman dan berakhlak menjadi benteng pertama bagi ketahanan bangsa. Hal itu disampaikan Anggota Komisi XIII DPR RI Fraksi NasDem, …

Read More »

Perempuan, Benteng Pertama Cegah Radikalisme dari Rumah

Deputi 1 BNPT Mayjen TNI Sudaryanto

Padang — Radikalisme tak selalu datang dengan wajah garang dan senjata di tangan. Ia bisa menyusup perlahan—melalui percakapan digital, ajakan teman, atau bahkan permainan daring yang tampak tak berbahaya. Dalam situasi seperti ini, perempuan memegang peran sentral: bukan hanya sebagai pengasuh dan pendidik pertama dalam keluarga, tetapi juga sebagai penjaga nilai-nilai kebangsaan dan penegak toleransi. Pesan itu disampaikan Deputi Pencegahan, …

Read More »

Rawat Media Sosial Sebagai Ladang Pahala, Bukan Sumber Fitnah”

Kampanye di medsos

Jakarta – Membangun literasi digital dan ketahanan ideologis di seluruh lapisan masyarakat sangat penting agar tidak mudah terprovokasi oleh arus informasi yang menyesatkan. “Tidak semua gerakan di dunia maya itu murni, tapi juga tidak semuanya ditunggangi. Maka kemampuan memilah dan membaca situasi secara objektif adalah kunci,” ujar Pakar strategi kampanye digital, Haryo Moerdaning Putro dalam keterangan di Jakarta, Selasa (7/10/2025). Menurutnya, media …

Read More »

Radikalisme Mengintai di Dunia Maya, Enda Nasution Ingatkan Peran Keluarga dan Agama

Enda Nasution 2

Jakarta – Di tengah derasnya arus digitalisasi, ruang maya kini bukan sekadar tempat mencari hiburan dan informasi, tetapi juga menjadi medan pertempuran ideologi. Di balik layar gawai yang tampak sederhana, terselip ancaman halus berupa doktrin intoleransi, radikalisme, bahkan terorisme, yang menyasar generasi muda melalui media sosial hingga gim daring. Pengamat media sosial Enda Nasution, atau yang akrab dijuluki Bapak Blogger …

Read More »

Operasi Pencarian Korban Ambruk Ponpes Al Khoziny Resmi Dihentikan, 67 Meninggal dan 104 Selamat

Ponpes Al Khoziny

Jakarta – Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) resmi menghentikan operasi pencarian korban ambruknya bangunan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Khoziny. Setelah sembilan hari pencarian, tim gabungan mencatat 67 korban meninggal dunia, termasuk 8 bagian tubuh (body part), serta 104 orang selamat. Kepala Basarnas Marsekal Madya TNI Mohammad Syafii menutup operasi secara resmi melalui apel di halaman Ponpes Putra Al Khoziny, …

Read More »

4 Anggota Ansharut Daulah Pendukung ISIS Ditangkap di Sumbar dan Sumut

BB penangkapan anggota ISIS di Tanjung Balai

Jakarta – Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri kembali menggagalkan aktivitas jaringan teror di Tanah Air. Empat orang terduga teroris ditangkap di wilayah Sumatera Barat (Sumbar) dan Sumatera Utara (Sumut), yang diketahui berafiliasi dengan kelompok Ansharut Daulah, pendukung ISIS. Juru bicara Densus 88, AKBP Myandra Eka Wardhana, menjelaskan, keempat terduga teroris itu berinisial RW, KM, AY, dan RR. Mereka disebut …

Read More »

Kemenag Lounching Buku Tafsir Al-Quran tentang Melestarikan Lingkungan

091808800 1744265202 830 556

JAKARTA — Alam tempat tinggal manusia wajib dipelihara demi keberlangsungan generasi selanjutnya, agama mengajarkan untuk mengelolanya secara bijak sehingga tidak merusak dan menyebabkan malapetaka bagi kehidupan. Ayat-ayat Al-Quran banyak mengupas tentang wajibnya melestarikan lingkungan oleh karenanya kesadaran melestarikan harus ditumbuhkan bagi setiap umat.Dilansir dari laman republika.co.id Kementerian Agama (Kemenag) meluncurkan buku berjudul Tafsir Ayat-Ayat Ekologi: Membangun Kesadaran Ekoteologis Berbasis Alquran. …

Read More »

Terduga Teroris Ditangkap di Tanjung Balai

5f641cea b898 4a4a a96a 238caa11dea1 169

Tanjungbalai – Sel-sel kelompok teroris masih aktif bergerak, sehingga Densus 88 Anti Teror terus melakukan deteksi hingga penangkapan, terbaru seorang pria terduga teroris di Tanjungbalai berhasil diamankan oleh petugas. Dilansir dari laman detik.com Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror Polri disebut melakukan penangkapan di Kota Tanjungbalai, Sumatera Utara (Sumut). Penangkapan itu diduga terkait dengan jaringan terorisme. Kepala Lingkungan II Kelurahan …

Read More »