Jakarta – Jelang akhir tahun 2020 fenomena teroris kembali mengemuka. Bukan berupa aksi terorisme, tapi temuan-temuan kepolisian terkait upaya kelompok teroris untuk membangun kekuatan. Setelah ditemukannya ribuan kotak amal yang digunakan untuk mengumpulkan dana oleh kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI), kini kembali muncul kabar keberadaan anak-anak muda yang dilatih menjadi teroris. Kabar itu diungkapkan Menko Polhukam Mahfud Md. Ia mengaku …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah