JAKARTA— Pendidikan menjadi salah satu investasi masa depan sebuah bangsa, karena itulah umat muslim di Filipina terus meningkatkan taraf pendidikanya, terutama pendidikan madrasah yang baru saja mendapatkan bantuan dari pemerintah. Kementerian Pendidikan Dasar, Tinggi dan Teknik (MBHTE) memberikan bantuan dana kepada 64 Madrasah Pelaksana Standar madrasah Kurikulum (SMC) sebesar 93.150.000 sebagai bantuan keuangan dari pemerintah Bangsamoro. Perwakilan dari 64 penerima …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah