Tag Archives: daerah 3T

Kemenag Buka Rekrutmen Dai 3T, Berikut Link & Cara Daftarnya

d51e0536 1ced 460f bd21 32bc419b675e 169

Jakarta – Bulan Rajab telah tiba dengan demikian nuasa Ramadhan telah tarasa sehingga umat Islam mulai mempersiapkan diri untuk bergegas menyambut datangnya bulan mulia, pemerintah juga mulai bersiap-siap menyambut hadirnya Ramadhan dengan menghadirkan para Da’i yang akan disebar di berbagai wilayah yang masuk wilayah 3T (Tertinggal, Terdepan, Terluar). Dilansir dari laman cnbcindonesia.com Kementerian Agama (Kemenag) membuka rekrutmen kepada 500 penceramah atau …

Read More »

Ada Kristen Simpatisan Muhammadiyah di Daerah 3T, Begini Respon PGI

5d5a48bf 51b8 4801 ab9d 87e39dcd3a9c 169

Jakarta, CNN Indonesia – Sejak dahulu perjumpaan antar agama sejatinya tidak pernah menimbul satu persoalan, terutama didaerah-daerah yang memang telah terjadi kehidupan saling berdampingan sejak turun temurun. Maka penemuan sebuah proses perjumpaan dalam dua kutub agama namun saling menghormati dan tetap pada keimanan masing-masing menjadikan satu fakta penguat bahwa kemajemukan di Indonesia dan toleransi telah terjaga secara baik. Adalah Muhammadiyah …

Read More »