Tag Archives: Dr Trubus Rahardiansyah

Perkuat Edukasi, Transparansi, dan Kualitas Gizi di Garis Depan dalam Pelaksanaan Program MBG

Dr Trubus Rahardiansyah

Jakarta — Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas Presiden Prabowo Subianto merupakan langkah strategis dan historis dalam membangun sumber daya manusia Indonesia. Program ini bukan sekadar kebijakan populis, melainkan wujud nyata kehadiran negara dalam memenuhi hak dasar warganya setelah delapan dekade merdeka. “Selama 80 tahun kita merdeka, perhatian terhadap rakyat kecil baru diwujudkan secara konkret melalui program Makan Bergizi …

Read More »

Jangan Sampai Gesekan di Ruang Publik Disusupi Agenda Ideologi Transnasional Terutama Khilafah

Trubus Rahardiansyah

Jakarta – Ramainya konfrontasi akibat rencana pembahasan RUU Pilkada adalah bagian dari berdemokrasi di Indonesia. Pro dan kontra yang terjadi adalah bukti bahwa masyarakat semakin dewasa dalam bernegara karena ikut mengawasi jalannya pembuatan kebijakan. Apapun dialektika dan pertentangan yang terjadi di ruang publik, jangan sampai dinodai oleh agenda ideologi transnasional.   Pengamat Kebijakan Publik dari Universitas Trisakti, Dr. Trubus Rahardiansyah, …

Read More »