Tag Archives: habaib bandung

Para Habaib di Jabar Sesalkan Dakwah dengan Kata Kasar, Serukan Komitmen Jaga Perdamaian

habaib di jabar ajak jaga perdamaian 169

Bandung – Sejak dahulu para Habaib yang merupakan dzruiyah (keturunan)  Rasulullah selalu berdakwah dengan mengedepankan cara-cara yang santun dan penuh dengan rasa persaudaraan, berdakwah dengan mauizotul hasanah, tidak dengan kata kasar serta cacian dan makian. Oleh sebab itulah perkumpulan Habaib di Jawa Barat merasa prihatin dengan adanya segelintir habib yang berceramah dengan kata kasar, memaki, mengeluarkan kata kotor terlebih meneror sesama anak …

Read More »