Tag Archives: kh hasan basri

Bangsa Indonesia Jangan Pecah, Muslim dan Non-Muslim Harus Tetap Indah, Rukun, dan Guyub

KH Hasan Basri

Rangkasbitung– Bangsa Indonesia harus terus memperkuat persatuan untuk umat dan bangsa. Perbedaan suku, agama, ras, dan antargolongan tidak boleh dijadikan alasan untuk saling menghina dan memecah belah. Hal ini disampaikan ulama karismatik Banten KH Hasan Basri dalam acara Pengajian dan Doa Bersama bertema “Islam dan Keindonesiaan: Membangun Harmoni dalam Kemajemukan” yang diselenggarakan Pondok Pesantren Miftahul Ulum Al-Qusyairi, Rangkasbitung, Banten, Minggu …

Read More »

Ulama Lebak: Bom Bunuh Diri Haram

ilustrasi bom bunuh diri  181008193512 867

LEBAK – Aksi bom bunuh diri di Gereja Katedral Makassar dan penyerangan di Mabes Polri merupakan suatu tindakan atau perbuatan yang diharamkan dalam agama, terlebih dilakukan dalam ditengah kedamaian. Melakukan tindakan teror hingga melakukan bom bunuh diri, tidak ada dalam ajaran agama manapun, terlebih agama Islam yang merupakan agama rahmat bagi semesta alam. Atas aksi bom bunuh diri dan penyerangan …

Read More »