Tag Archives: konbes gp ansor

Konbes GP Ansor Hasilkan 6 Penanganan Covid-19

konferensi besar xxxiii gerakan pemuda gp yang digelar di 200921075525 353

MANADO – Gerakan Pemuda Ansor (GP Asnsor) menggelar Konferensi Besar Ke- XXXIII di Minahasa sejak Jumat (18/9) dan ditutup pada Ahad, (20/9) oleh Ketua Umum GP Ansor Yaqut Cholil Qoumas. Dalam Konbes tersebut, GP Ansor mencermati masih tingginya laju penyebaran virus Covid- 19 di Indonesia, oleh karena itulah kemudian GP Ansor menghasilkan 6 rekomendasi kepada pemerintah dalam penanganan Covid- 19. …

Read More »