JAKARTA — Musibah longsor dan banjir yang melanda Sumatera Barat mengakibatkan terhentinya proses belajar mengajar pada madrasah, proses belajar terhenti dikarenakan banyaknya sekolah yang rusak parah diterjang longsor dan banjir, untuk mengaktifkan kembali madrasah Kementerian Agama (Kemenag) telah bergerak cepat memastikan kesiapan fasilitas belajar mengajar di daerah Sumbar. Dilansir dari laman republika.co.id Pemulihan ini menjadi prioritas utama guna menjamin hak …
Read More »Akses Terputus dan Korban Belum Tertangani, MUI Serukan Status Bencana Nasional
Jakarta – Melihat skala kerusakan dan besarnya jumlah korban akibat banjir bandang yang terjadi di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat, Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Anwar Iskandar, mendorong pemerintah untuk segera menetapkan bencana tersebut sebagai Bencana Nasional. Kiai Anwar menilai musibah di sejumlah wilayah Sumatra itu telah memporak-porandakan berbagai fasilitas vital, mulai dari jalan, jembatan, rumah penduduk, …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah