Tag Archives: pelaku

Terduga Pelaku Ledakan di SMAN 72 Jakarta Diduga Korban Bullying

Ilustrasi pelaku peledakan SMA 72 Jakarta korban bullying

Jakarta – Tragedi ledakan di SMA Negeri 72 Jakarta Utara pada Jumat (7/11) siang menyisakan duka dan tanda tanya besar. Sejumlah saksi dari kalangan pelajar menyebut bahwa terduga pelaku merupakan siswa yang kerap mengalami perundungan atau bullying di lingkungan sekolah. “Saya menduga dia ini korban bullying. Mungkin sudah lama dipendam, lalu ingin balas dendam dan mengakhiri hidupnya. Saya lihat ada …

Read More »