Tag Archives: peran agama

Bicara di Forum Internasional, Menag Tekankan Agama sebagai Arah Kemajuan Modern

Menag Nasaaruddin di Konferensi Internasional di Mesir copy

Jakarta – Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar menegaskan bahwa agama memiliki peran strategis sebagai kompas moral dalam mengarahkan kemajuan di era modern yang ditandai oleh globalisasi dan pesatnya perkembangan teknologi, termasuk kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI). Hal tersebut disampaikan Nasaruddin saat berbicara dalam konferensi internasional yang diinisiasi Kementerian Wakaf Republik Arab Mesir, yang dihadiri para ulama, cendekiawan, intelektual, dan peneliti dari …

Read More »