Surabaya – Umar Patek alias Hisyam bin Alizein dikenal sebagai gembong teroris yang kepalanya pernah dihargai miliaran rupiah oleh Amerika Serikat. Setelah melanglang buana sampai Afghanistan dan Filipina, Umar Patek ditangkap Densus 88 karena terlibat Bom Bali. Tahun 2022, Umar Patek bebas bersyarat setelah belasan tahun mendekat di Lapas Kelas 1A Porong. Kini setelah bebas Umar Patek memilih jualan kopi, …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah