Tradisi iwel-iwel dalam masyarakat Jawa telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari, khususnya dalam menyambut kelahiran anak. Di balik kesederhanaannya, tradisi ini mengandung makna filosofis yang mendalam, mencerminkan akulturasi antara nilai-nilai Islam dan budaya Jawa. Apa itu Tradisi Iwel-Iwel? Iwel-iwel adalah tradisi doa bersama bagi anak bayi atau balita di bawah satu tahun, yang dilakukan sebelum pelaksanaan sedekah bumi. Secara …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah