Tag Archives: ulama meneduhkan

Ziarah ke Makam Syekh Ali Jaber, Menko PMK: Almarhum Adalah Ulama Yang Meneduhkan

Menko PMK ziarah ke makam Syekh Ali Jaber

Jakarta – Wafatnya ulama kharismatik Syekh Ali Jaber dinilai sebagai kehilangan besar bagi bangsa Indonesia. Pasalnya, almarhum Syekh Ali Jaber adalah seorang ulama yang dakwa-dakwahnya selalu meneduhkan. Hal itu diungkapkan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Prof. Dr. Muhadjir Effendy, M.A.P, saat berziarah makam Syekh Ali Jaber di Pesantren Tahfizh Daarul Qur’an Tangerang, Sabtu (16/1/2021) pagi. “Kepergian …

Read More »