SOLO – Pembangunan Masjid Sheikh Al Zayed di Solo mengalami kemajuan sangat pesat sehingga Walikota Surakarta, Gibran Rakabuming Raka optimis dapat terselesaikan tepat waktu dan segera dilakukan peresmian oleh Presiden sehingga dapat pula digunakan oleh masyarakat umum. “Nanti diresmikan siang hari, setelah itu warga baru boleh masuk di jam sholat Ashar, Maghrib, dan seterusnya,” kata Gibran, seperti dilansir dari laman republika.co.id …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah