Dharmasraya – Sebanyak 391 orang yang tergabung dalam kelompok jaringan NII (Negara Islam Indonesia) menyatakan ikrar setia kembali pangkuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Pembacaan ikrar setia berlangsung di Auditorium kantor Bupati Dharmasraya, Rabu sore (27/4/2022). Acara itu dihadiri oleh Kadensus 88 AT Polri Irjen Pol Marthinus Hukom, Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah, Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa P, Danrem …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah