Tag Archives: fondasi

Agama Selayaknya Jadi Fondasi Kokoh Bangun Nasionalisme

Lautan Berdoa digelar TNI AL di geladang KRI Semarang

Jakarta – Agama selayaknya harus menjadi fondasi yang kokoh untuk membangun nasionalisme. Hal itu harus dilakukan untuk membawa Indonesia menjadi bangsa yang baldatun, thoyyibatun, wa rabbun ghofur. Hal itu dikatakan oleh Ketua MUI Bidang Dakwah dan Ukhuwah, KH Cholil Nafis saat tabur bunga bersama TNI Al bersama majelis-majelis agama di KRI Semarang 594, Jumat (19/8/2022). Tabur bunga bertema “Lautan Berdoa” …

Read More »