Tag Archives: herry wiryawan

Tidak Puas Hukuman Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding Ingin Herry Wirawan Dihukum Mati, Ini Alasannya

tok pemerkosa santri di bandung divonis penjara seumur hidup

Jakarta – Herry Wiryawan Predator seks yang telah merengggut masa depan belasan anak-anak santriwati dijatuhi hukuman seumur hidup oleh Hakim Pengadilan Negeri (PN) Bandung. Namun putusan tersebut dinilai belum maksimal oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang menilai bahwa seharusnya Herry mendapatkan hukuman mati. Jaksa Penuntut Umum (JPU) berasalan bahwa perbuatan yang dilakukan oleh Herry Wiryawan merupakan kejahatan yang sangat serius …

Read More »