Tag Archives: jamak shalat

Fikih Musafir: Bagaimana Shalatnya Ojek Online

ojek online

Profesi ojol (ojek online) mengharuskannya hidup di jalanan. Jalan baginya adalah tempat untuk mengais riski. Terkadang saat waktu shalat tiba, ia tengah menyelesaikan tugasnya, antar penumpang. Lantas, bisakah ojol mendapat rukhshah (keringanan hukum) seperti jamak atau bahkan qashar shalat? Atau pantaskah ojol disebut sebagai musafir? Seseorang bisa disebut musafir bila ia melakukan perjalanan jauh. Tidak ada kesepakatan di kalangan ulama’ …

Read More »