Jakarta – Penyebaran radikalisme mengancam berbagai lini kehidupan masyarakat. Lembaga pemerintah, lembaga pendidikan seperti kampus dan pesantren menjadi sasaran penyebaran radikalisme. Pesantren sebagai lembaga pendidikan agama, selama ini sering dikaitkan dengan radikalisme. Hal itu para pemimpin pesantren di kawasan Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jadetabek) merasa gerah. Mereka minta TNI-Polri gerak cepat memberantas radikalisme. “Soal radikalisme ini, kadang kala kita …
Read More »Polda Metro Tangkap Pembakar dan Penghina Alquran, DPR: Jempol!
Jakarta – Polda Metro Jaya bergerak cepat mengungkap kasus video viral pembakaran dan penghinaan kita suci Alquran. Langkah itu banyak mendapat apresiasi. Termasuk dari anggota DPR RI. “Saya mengapresiasi kinerja Polda Metro Jaya. Kepolisian harus dapat mengungkap motif pelaku, terlebih pelaku meretas akun media sosial seseorang,” kata anggota Komisi III DPR RI Andi Rio Idris Padjalangi, dalam keterangannya di Jakarta, …
Read More »Tekan Laju Covid- 19, Polda Metro Jaya Larang Sahur on the Road Selama Ramadhan
JAKARTA – Bulan ramadhan di Indonesia indetik dengan berbagai tradisi berbagi antara sesama umat muslim, jika menjelang berbuka puasa warga menggelar ta’jil gratis, sebagian warga lainya membagikan makanan untuk sahur dengan berkeliling dan memberikan kepada warga yang ditemui dijalan. Bulan ramadhan tahun ini, masih dalam dituasi pandemi Covid- 19, untuk menekan laju penyebaran yang lebih massif pihak Kepolisian menegaskan akan …
Read More »