Tag Archives: kitab belut

Fikih Nusantara (23): Kitab Belut Karya Syeikh Muhammad Mukhtar bin ‘Atharid al Jawi

kitab belut

Syeikh Muhammad Mukhtar bin ‘Atharid merupakan ulama Nusantara asal Bogor yang lahir pada tanggal 14 Sya’ban 1278 H/14 Pebruari 1862 M. Kemudian lebih akrab dengan sapaan Syeikh ‘Atharid al Bughuri. Bughuri adalah penyebutan Arab untuk kota Bogor. Kitab yang ditulisnya merespon perdebatan tentang halal dan haramnya satu hewan yang banyak ditemui di Nusantara, yaitu Belut. Sebagaimana ditulis dalam kitab ini, …

Read More »