Tag Archives: konsep syukur

Konsep Bersyukur dalam Al-Quran

al-quran

Khazanah tafsir Islam dan kitab sucinya selalu menarik perhatian semua kalangan. Di Indonesia, hal ini bisa dilihat dari berbagai catatan yang ada. Secara general, topik dan bahasan problematika tafsir memengaruhi perilaku dan praktik kehidupan keberagamaan manusia modern, tidak terkecuali dalam membahas syukur. Syukur seringkali diibaratkan layaknya kondisi iman manusia. Kadang naik, lalu turun dan begitu seterusnya terjadi. Hal ini berbeda …

Read More »