Jakarta – Pancasila merupakan ideologi bangsa yang telah teruji dapat menyatukan berbagai elemen dan perbedaan yang ada di Indonesia. Pengamalan terhadap setiap sila dalam kehidupan sehari-hari menjadikan masyarakat Indonesia hidup rukun dan damai. Implementasi nilai-nilai Pancasila harus lebih ditanamkan dalam era keterbukaan seperti sekarang agar nilai-nilai positif pada setiap sila dapat menjadi benteng dan pedoman untuk melangkah menghadapi tantangan kedepan. …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah