Tag Archives: pembekalan

Diberikan Pembinaan, Para Guru Al-Zaytun Diminta Miliki Sikap Moderat Sejak Dini

Pembekalan guru guru Al Zaytun

Jakarta – Kementerian Agama (Kemenag) memberikan pembinaan kepada 40 guru Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Zaytun. Pembinaan itu dilakukan di Cirebon, Jawa Barat. Setelah pembinaan ini, para guru Al-Zaytun diminta untuk memiliki sikap moderat sejak dini. Pembinaan dilakukan oleh Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah Ditjen Pendidikan Islam. Guru yang mengikuti kegiatan tersebut adalah guru MI, MTs, dan MA Ponpes Al-Zaytun. …

Read More »

Bekali Santri Pengetahuan Hukum, Jaksa Masuk Pondok Pesantren di Lampung

di pesantren jaksa bicara pidana di hukum islam mirip

BANDAR LAMPUNG – Pentingnya mengerti hukum-hukum yang berlaku di Indonesia dapat mencegah terjadinya tindak kekerasan fisik maupun pelecehan seksual di masyarakat termasuk dikalangan pondok pesantren yang rentan terjadi tindak kekerasan, atas kesadaran tersebut Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung menginisiasi untuk masuk ke Pesantren dan membekali santri tentang pengetahuan hukum. Banyaknya kasus kekerasan fisik dan kekerasan/pelecehan seksual di lembaga pendidikan,  Kejaksaan Tinggi …

Read More »