Tag Archives: who

Israel Tolak Mentah-mentah Desakan WHO untuk Kirimkan Pasokan Medis ke Gaza

kehabisan bbm 21 rs di gaza berhenti beroperasi 1 169

Jakarta – Warga Palestina yang sedang dilanda penderitaan akibat perang yang masih berkecamuk di negaranya semakin menderita karena pihak Israel menolak secara mentah-mentah permintaan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk mengirimkan obat-obata ke sejumlah wilayah Palestina. Dilansir dari laman health.detik.com WHO meminta Israel untuk mengirimkan persediaan medis ke Central Drug Store di Gaza dan Rumah Sakit Al-Awda di Jabaliya. Namun permintaan tersebut …

Read More »

WHO Puji Langkah Arab Saudi Gelar Haji Dengan Aturan dan Prokes Ketat

Sekjen WHO Dr Tedros Adhanom Ghebreyesus

Jeddah – Arab Saudi kembali menggelar ibadah haji 1442 H dengan aturan dan protokol kesehatan (prokes) super ketat untuk mencegah penyebaran virus Corona atau Covid-19. Tahun lalu, ibadah haji hanya diikuti 10 jamaah dan hanya untuk warga lokal, tahun ini tetap hanya untuk warga lokal, tetapi jumlah jamaah lebih banyak menjadi 60 ribu orang. Selain itu, seluruh jamaah juga wajib …

Read More »

Sinovac Masuk Daftar WHO, Erick Thohir Harap Umat Bisa Umroh

menteri bumn erick thohir menyampaikan keterangan pers saat menyambut 210601101037 774

JAKARTA – Harapan umat muslim Indonesia untuk dapat segera melaksanakan ibadah Haji dan Umrah sepertinya sebentar lagi akan tercapai, hal tersebut dikarenakan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah memasukkan vaksin Sinovac dan Sinopharm dalam list untuk keadaan darurat. Dengan masuknya vaksin Sinovac dan Sinoparm yang juga digunakan oleh Pemerintah Indonesia untuk vaksinasi, diharapkan beberapa negara yang belum membuka pintu untuk warga …

Read More »

WHO Keluarkan Panduan Pelaksanaan Idul Adha Aman di Tengah Pandemi Covid-19

Salat id di tengah pandemi

Jakarta –  Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah mengeluarkan panduan pelaksanaan perayaan Idul Adha yang aman dari Covid-19, 25 Juli 2020 lalu. Panduan tersebut terutama mencakup penerapan protokol pencegahan penularan Covid-19. Dalam panduan itu, WHO antara lain menganjurkan pembatasan jarak fisik minimal satu meter antarorang sepanjang waktu, pengenaan masker, minimalisir kontak antar-individu, serta pembatasan kerumunan dalam perayaan Idul Adha. Selain itu, …

Read More »

WHO dan Imam Besar Al-Azhar Dukung Keputusan Pembatasan Haji

meninggal di tanah suci

Jakarta – Keputusan Arab Saudi menggelar haji 2020 dengan jumlah jemaah sangat terbatas dan hanya yang ada di negara itu saja karena pandemi Covid-19, disambut baik oleh Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan imam besar Al Azhar Mesir. “Ketika beberapa negara mulai membuka kembali masyarakat dan ekonomi mereka, pertanyaan tentang bagaimana mengadakan pertemuan sejumlah besar orang dengan aman telah menjadi semakin …

Read More »

Pandemi Corona Masih Tinggi, WHO Minta Arab Saudi Tunda Haji 2020

mampu haji

Jakarta – Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dilaporkan sedang berunding dengan Kerajaan Arab Saudi terkait usul penundaan ibadah haji pada tahun 2020 atau 1441 Hijriyah, dengan alasan pandemi virus Corona atau Covid-19 masih tinggi. Dilansir kantor berita Mehr, Jumat (12/6/2020), WHO menegaskan, jika Arab Saudi tetap membolehkan ibadah haji, maka lembaga itu harus turun tangan mengawasi. Kepala Perwakilan WHO wilayah Timur …

Read More »

Jelang Ramadhan, WHO Keluarkan Pedoman Jalani Puasa di Tengah Pandemi Corona

who

Dubai – Pandemi virus Corona atau COVID-19 membuat bulan Ramadhan 1441 Hijriyah yang tinggal tiga hari lagi, bakal kehilangan berbagai tradisi dan ritual keagamaan yang biasanya selalu digelar oleh umat Islam di seluruh dunia. Kini, Ramadhan dalam kondisi prihatin. Tak ada lagi salat tarawih di masjid, tak ada lagi buka puasa bersama, tadarus, dan i’tikaf yang melibatkan banyak jamaah. Para …

Read More »

Antisipasi Virus Corona, Muhammadiyah Bangun Kesiapsiagaan dan Koordinasi Antar Majelis dan Lembaga Terkait

Muhammadiyah antisipasi virus corona

Yogyakarta – Virus corona tengah mengganas dan menjadi masalah internasional. Bahkan kota Wuhan, yang disinyalir sebagai tempat awal wabah virus tersebut, sudah ditutup pemerintah China sebagai upaya menghambat penyebaran virus ganas tersebut. Bahkan Organisasi Kesehatan Dunia, WHO telah menetapkan wabah virus corona sebagai kondisi gawat darurat global. Langkah ini ditetapkan WHO menyusul jumlah korban yang terus bertambah. Untuk mengantisipasi kemungkinan …

Read More »