Screen Shot 2020 03 28 at 9.55.30 AM
Screen Shot 2020 03 28 at 9.55.30 AM

Cegah COVID-19, Khotbah Jumat Dilaksanakan via Televisi

Turki— Negara-negara yang sebagian besar penduduknya beragama muslim telah menerapkan untuk melarang sholat jumat dan menggantinya dengan sholat zuhur dirumah, tidak terkecuali dengan negara Turki yang juga telah menerapkan larangan tersebut.

Dengan adanyan pelarangan untuk berkumpul dalam satu masjid tidak membuat otoritas agama tertinggi Turki kehilangan cara untuk tetap memberikan khotbah Jumat. 

Khotbah Jumat dilaksanakan jarak jauh melalui layar televisi guna menghindari kontak fisik dengan para jamaah. Kepala Direktorat Urusan Agama, Ali Erbas menyampaikan khotbah Jumat di televisi. Biasanya khotbah Jumat dilakukan di masjid-masjid. Seperti dikuti dari laman okezone, Sabtu (28/03).

Ini semua dilakukan saat social distancing guna membendung penyebaran wabah corona. Sebab social distancing dan jaga jarak fisik jadi cara guna mencegah penularan COVID-19.

Sama seperti pekan lalu, Salat Jumat dilarang di seluruh negeri, dengan pengecualian Masjid Bestepe di Ibu Kota Ankara.

Bagikan Artikel ini:

About redaksi

Check Also

150514161019 844

Ramai Isu Gerakan Khilafah Bangkit di Batola Kalsel, Begini Respon Kemenag

BATOLA — Gerakan pengusung ideologi Khilafah disinyalir mulai berani menampakkan diri dengan muncul disejumlah titik …

Dialog Kebangsaan Banyumas 1

Sekolah Harus Jadi Zona Nol Intoleransi dan Radikalisme

Banyumas – Sekolah bukan sekadar tempat menimba ilmu, tetapi juga laboratorium kebangsaan tempat peserta didik …