Tag Archives: belajar ikhlas

Belajar Ikhlas dari Surat Al-Ikhlas, Inilah Keutamaannya

Al Ikhlas

Menurut Ibnu Katsir yang mengutip riwayat Imam Ahmad dari Ubay bin Ka’ab mengenai asbabun nuzul Surat al-Ikhlas. Terdapat seorang musyrik yang berkata kepada Rasulullah, “ Hai Muhammad, gambarkanlah kepada kami tentang Tuhanmu.” Maka Allah menurunkan surat Al Ikhlas. Surat al-Ikhlas mengandung tauhid pemurnian ibadah yang semata-mata hanya karena Allah. Dengan kita membaca serta mampu merenunginya, maka kita akan mampu ikhlas …

Read More »

Belajar Ikhlas di Tengah Musibah dan Kehilangan

belajar ikhlas

Belajar ikhlas dalam menghadapi musibah apapun. Saat mengalami kehilangan, rasanya tentu sangat tidak menyenangkan. Terlebih jika nilainya cukup mahal dan itu merupakan hasil jerih payah kita selama ini. Namun, dari pada meratapi sesuatu yang telah hilang dan mungkin tidak akan kembali, hal yang paling tepat untuk dilakukan adalah dengan cara mengikhlaskan. Belajar ikhlas menjadi sangat penting sebagai daya imun kita …

Read More »