Tag Archives: darul kufur

Melihat Sejarah dan Konsep Darul Islam dan Darul Kufur

darul harb

Seseorang menyebut dengan berapi-api tentang darul Islam dan darul kafir, tetapi kadang tidak mengetahui latar belakang sejarah dan konsep yang sebenarnya. Konsep inipun diletakkan sebagai bagian dari doktrin Islam yang telah membagi wilayah dalam dua sisi dikotomik sepanjang masa. Sehingga nalarnya menjadi bingung ketika melihat bangunan negara-negara modern seperti saat ini yang sudah cukup beragam. Tidak sedikit kelompok yang melontarkan …

Read More »

Darul Islam dan Darul Kufur dalam Pandangan Ulama Salaf

darul harb

Pengertian Darul Islam dan Darul Kufur Rangkaian istilah Darul Islam dan Darul Kufur merupakan konsep para ulama terdahulu dalam mendefinisikan sebuah wilayah. Konsep ini muncul seiring perkembangan ekspansi yang dilakukan Islam sebagai sebuah kekuasaan di masa lalu. Istilah-istilah ini terdiri dari dua suku kata yang didahului oleh kata “dar” .(الدار)Para ahli bahasa memberikan banyak pengertian tentang kata “Dar”. Kata “Dar” …

Read More »