Agama dan seni adalah dua entitas yang berbeda, namun memiliki keterkaitan yang erat. Agama membawa nilai spiritualitas, sementara seni memiliki unsur nilai estetis atau keindahan yang disukai oleh manusia. Secara fitrah, setiap manusia menggemari seni. Seni memancarkan kenikmatan tersendiri yang bisa dirasakan. Kenikmatan lahiriyah dan batiniyah. Bahkan, seni memiliki nilai spiritual karena keindahannya terpancar dari kreasi Tuhan yang dititipkan kepada …
Read More »Islam Mempercantik Budaya, Bukan Merusak Budaya
Islam merupakan agama yang universal yang mampu merasuk dalam aspek sosial bagi kehidupan bermasyarakat. Bukan hanya mengajarkan masalah aqidah dan hukum, namun Islam juga memberikan pedoman dan nilai etis dalam berbagai aspek kehidupan seperti ekonomi, politik, bahkan seni dan budaya. Islam sejak awal tidak anti kesenian dan budaya. Islam adalah agama indah penuh rahmat yang mencintai keindahan. Karena itulah, penyebaran …
Read More »
Islam Kaffah Media Pembelajaran Islam Secara Kaffah