Tag Archives: kenapa harus berpuasa

Filosofi Puasa

kenapa harus berpuasa

Pertanyaan ontologis di atas mestinya selalu tertanam dalam diri kita, yang saat ini sedang menjalankan puasa Ramadhan sesuai dengan apa yang diperintah-Nya. Dengan pertanyan itu diharapkan semakin menguatkan keimanan kita, menyadarkan diri sebagai hamba yang berkewajiban untuk menyembah dan beribadah kepada-Nya (Q.S. 51: 56), serta menjauhkan diri dari sekadar ikut-ikutan dalam setiap menjalankan amal ibadah, atau dalam bahasa agama disebut …

Read More »