Tag Archives: keutamaan surat al-ikhlas

Belajar Ikhlas dari Surat Al-Ikhlas, Inilah Keutamaannya

Al Ikhlas

Menurut Ibnu Katsir yang mengutip riwayat Imam Ahmad dari Ubay bin Ka’ab mengenai asbabun nuzul Surat al-Ikhlas. Terdapat seorang musyrik yang berkata kepada Rasulullah, “ Hai Muhammad, gambarkanlah kepada kami tentang Tuhanmu.” Maka Allah menurunkan surat Al Ikhlas. Surat al-Ikhlas mengandung tauhid pemurnian ibadah yang semata-mata hanya karena Allah. Dengan kita membaca serta mampu merenunginya, maka kita akan mampu ikhlas …

Read More »

Hanya Mengandalkan Surat Al-Ikhlas Saat Tarawih, Jangan Insecure, Inilah Keutamaannya!

shalat tarawih di rumah

Insecure, tentu saja hal ini kerap kali menghantui setiap individu. Insecure atau merasa diri lebih inferior dari pada pribadi lainnya merupakan salah satu permasalahan yang cukup akut dan menguras energi. Sebab, perasaan Insecure ini akan menempatkan diri dalam sebuah posisi yang tidak percaya diri untuk melakukan sesuatu. Bayangan akan capaian dan kualitas individu lain yang melebihi capaian diri dan kualitas …

Read More »