Tag Archives: Universitas Indonesia

Sasaran Utama Ekstremis, Mahasiswa UI Diberikan Penguatan Islam Rahmatan Lil Alamin dan Moderasi Beragama

Maba UI dibekali moderasi beragama di Masjid Ukhuwah Islamiyah

Depok – Mahasiswa baru (Maba) Universitas Indonesia (UI) mulai mengikuti kuliah perdana dengan mendapatkan penguatan ajaran Islam Rahmatan Lil Alamin dan moderasi beragama. Kegiatan itu digelar di Masjid Ukhuwah Islamiyah, UI, dan merupakan salah satu dari beragam kegiatan yang digelar. “Kuliah perdana tersebut bagian dari upaya menjaga persatuan, menumbuhkan sikap toleransi, saling menghargai dan menghormati antarumat beragama,” ujar Ketua Pelaksana …

Read More »

Wujudkan Kampus Toleran dan Harmoni, Moderasi Beragama Penting Diterapkan di Perguruan Tinggi

Menag Yaqut Cholil Qoumas

Jakarta – Moderasi beragama sangat penting diterapkan di perguruan tinggi agar terwujud tradisi kampus yang egaliter, toleran, dan harmoni. Selain itu kurikulum dan silabus di perguruan tinggi harus memuat nilai toleransi. Hal itu diungkapkan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas saat membuka Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa baru (PKMB) Universitas Indonesia (UI) di Depok, Sabtu (13/8/2022). Menag mengungkapkan bahwa …

Read More »

Cegah Radikalisme di Kampus, UI Kerjasama Dengan PBNU

UI dan PBNU kerjasama cegah radikalisme di kampus

Jakarta – Penyebaran radikalisme di lingkungan kampus sudah sangat memprihatinkan. Bahkan banyak kampus-kampus besar di Indonesia, nyatanya telah disusupi kelompok-kelompok radikal yang ingin merusak ideologi mahasiswa/mahasiswi dengan ideologi transnasional. Fakta itulah yang membuat Universitas Indonesia (UI) bergerak untuk mencegah penyebaran radikalisme dengan menjalin kerja sama dengan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). Kerja sama itu untuk menanamkan nilai moral dan nilai …

Read More »