M. Riyan Hidayat

Alumni Magister IAT UIN Sunan Kalijaga Yoyakarta

Bekal Penting dalam menghadapi Usia Tua

orang tua

Sesungguhnya manusia tidak mungkin bisa menghindari masa usia tua selama ia masih diberikan Allah kesempatan hidup di dunia. Kita berharap usia tua dengan perjalanan hidup yang semakin panjang membuat kita semakin memiliki kematangan jiwa sehingga semakin bijak dalam menyikapi kehidupan dunia yang sementara ini. mudah-mudahan juga, semakin tua seseorang, semakin berhati-hati dan tidak mudah terjebak dalam arus kehidupan dunia yang …

Read More »

3 Perkara yang Harus Dibebaskan Sebelum Ajal Menjemput

kematian

Cepat atau lambat, setiap manusia pasti akan menemui ajalnya. Bagi kita, tidak penting kapan dan di mana sebaiknya kita mati. Tetapi yang terpenting adalah bagaimana kematian itu kita capai dalam ketundukan dan kepatuhan kepada Allah Swt. Dengan demikian, untuk mencapai surganya Allah maka Rasulullah Saw memberikan jaminan kepada kaum Muslimin selama mereka terbebas dari tiga perkara sebelum kematian terjadi pada …

Read More »