Nasional

Ahyudin Pendiri ACT Resmi Ditetapkan Bareskrim Sebagai Tersangka

brigjen ahmad ramadhan

Jakarta – Babak baru kasus penyelewengan dana umat oleh para mantan dan petinggi lembaga filantropi Aksi Tanggap Cepat (ACT) menemui titik terang, pendiri sekaligus mantan Presiden ACT Ahyudin resmi ditetapkan sebagai tersangka oleh Bareskrim setelah menjalani serangkaian pemeriksaan. Ahyudin diduga kuat menyalah gunakan posisinya sehingga aliran dana masuk ke kantong pribadinya. Polisi menjelaskan perkembangan terbaru penyidikan kasus Yayasan Aksi Cepat …

Read More »

Setelah Ramos Horta, MUI Nilai NU dan Muhammadiyah Layak Dapatkan Hadiah Nobel Perdamaian

Hadiah Nobel

Jakarta –  Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah dinilai sangat layak mendapatkan hadiah Nobel perdamaian. Alasannya, NU dan Muhammadiyah merupakan ormas Islam yang memiliki pengaru besar dan konsisten dalam menerapkan praktik toleransi dalam rangka menciptakan perdamaian di Indonesia dan dunia. Penilaian itu disampaikan Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH. Ahmad Zubaidi. Menurutnya NU dan Muhammadiyah tidak hanya memiliki pengaruh besar tapi …

Read More »

Warisan Ahlussunah Wal Jamaah Solusi Atas Krisis Global

Cak Imin

Jakarta –  Dalam kondisi krisis global saat ini, Indonesia beruntung memiliki warisan politik ahlussunah wal jamaan. Dengan posisi politik demikian diharapkan bias jadi solusi bukan hanya untuk mengatasi krisis, tetapi juga membawa kemajuan bangsa lebih cepat. “Ini lah yang sebetulnya menjadikan kita semua pengurus bersama, kader PKB yakin, optimis, percaya diri bahwa kalau negeri ini dikelola oleh kader yang 24 …

Read More »

Orang Tua Harus Bekali Buah Hati Dengan Ilmu Agama dan Pengetahuan yang Terbaik

Hari Anak Nasional

Jakarta – Orang tua harus membekali buah hatinya dengan bekal terbaik, yakni agama dan ilmu pengetahuan. Itu penting agar anak memiliki pondasi hidup yang baik untuk menjadi manusia yang tangguh, kreatif, mandiri, toleran, bermoral baik, dan siap menghadapi tantangan zaman. “Bekal agama dan ilmu pengetahuan sebagai pondasi kehidupan menjadikan anak-anak kita tumbuh sebagai pribadi yang bermoralitas baik, berakhlak, tangguh, kreatif, …

Read More »

Sambut Seabad, NU Perkuat Ukhuwah dengan Muhammadiyah

Silaturahmi PWNU Jatim dan PW Muhammadiyah

Surabaya – Nahdlatul Ulama (NU) akan memperingati satu abad kelahirannya. Hari ulang tahun NU yang resmi ditetapkan berdasarkan kalender Hijriah, yakni 16 Rajab. Hal ini sesuai dengan keputusan Muktamar Ke-32 NU di Makassar Tahun 2010. NU dibentuk pada 16 Rajab 1344 H. 100 tahun NU akan jatuh pada awal Februari 2023 mendatang. Menyambut HUT satu abad, jajaran Pengurus Wilayah Nahdlatul …

Read More »

Film Sebagai Media Dakwah Dapat Lebih Menyentuh Hati Audien

menteri agama yaqut cholil qoumas memberikan paparan saat rapat

JAKARTA – film bukan sekedar media hiburan, namun sebuah film dapat menyampaikan berbagai pesan dan pelajaran dalam mengarungi kehidupan, selain itu film juga dapat menjadi sarana dakwah, terlebih di zaman sekarang semua berada dalam dunia digitalisasi. Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menilai syiar Islam lewat media film adalah cara yang tidak biasa, namun akan lebih menyentuh dan mengena kepada hati para penontonnya.”Lewat …

Read More »

Pintu Masuk Radikalisme dan Pemahaman Islam Dangkal, Takmir Masjid Wajib Pahami Moderasi Beragama

Takmir masjid

Bandung – Moderasi beragama harus dipahami secara merata oleh para takmir maupun pengurus masjid. Pasalnya, para takmir masjid berpotensi menjadi pintu masuk radikalisme dan pemahaman keislaman yang dangkal. “Mengenai radikalisme, mengenai pemahaman keislaman yang dangkal, tentunya ini bisa diawali takmir masjid. Maka takmir masjid ini harus diberi kedalaman pemahaman tentang keagamaan,” ujar Ketua Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Pusat Dakwah Islam …

Read More »

Kiai Said: Masyarakat Harus Perkuat Syiar Islam dan Kuasai Medsos di Era Digitalisasi

KH Said Aqil Siroj

Jakarta – Masyarakat harus memperkuat syiar Islam yang membawa peradaban sebagai agama kebaikan. Pasalnya radikalisme, ekstremisme bahkan terorisme sudah merambah ke dunia digital di era 4.0. “Kita pun tidak boleh kalah harus menguasai media sosial dan digitalisasi,” ucapnya Penasihat Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj dalam diskusi publik di Kedutaan Besar Perancis Jakarta, Rabu (20//7/2022) yang digelar …

Read More »

Habib Rizieq Bebas Bersyarat, Alissa Wahid Minta Tak Dipandang Sebagai Kriminalisasi Ulama

Alissa Wahid

Jakarta – Habib Rizieq Shihab (HRS) dinyatakan bebas bersyarat. Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) menyatakan Habib Rizieq telah memenuhi syarat untuk pembebasan bersyarat. Menanggapi hal ini, Ketua PBNU Alissa Wahid meminta keputusan bebas bersyarat HRS ini tidak dipandang sebagai kriminalisasi ulama. “Beliau bebas bersyarat karena ada kasus hukum, tapi itu jangan dikaitkan dengan kriminalisasi ulama,” kata Alissa kepada wartawan di …

Read More »

Mahfud MD: Tujuan BNPT Di Bentuk untuk Nyatakan Islam Bukan Agama Teror

menko polhukam mahfud

JAKARTA – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar acara Presidential Lecture dalam rangka HUT ke-12. Hadir secara virtual Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD. Dalam sambutanya Menko Polhulam mengatakan, terorisme bukan hanya terkait agama tertentu. Tetapi ada lima hal yang menimbulkan radikalisme yang juga bisa mengarah ke aksi terorisme. Mahfud mencontohkan, salah satunya adalah tindak …

Read More »

Rizieq Shihab Bebas, Anwar Abbas Minta Jaga Persatuan Dan Konstitusi

waketum mui anwar abbas

Jakarta – Mantan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI), Habib Rizieq Shihab atau yang biasa dikenal dengan HRS dinyatakan bebas secara bersyarat pada hari ini. Wakil Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas mengatakan keluarnya Rizieq dari sel tahanan patut disyukuri. “Alhamdulillah. HRS dinyatakan hari ini bebas bersyarat. Hal ini tentu harus kita syukuri dan sambut gembira karena seorang tokoh …

Read More »

Rizieq Shihab Bebas Bersyarat Pagi Ini, Begini Rentetan Kasus Yang Menjeratnya

habib rizieq bebas bersyarat

Jakarta – Rizieq Shihab akhirnya bebas pada hari ini secara bersyarat setelah mengalami hukuman akibat beberapa kasus yang menjeratnya, dimulai dari kasus kerumunan di Petamburan, Jakarta hingga kasus tidak patuh saat acara kerumunan di Megamendung. Rizieq Shihab akan menjalani masa percobaan hingga 10 Juni 2024. Kepala Bagian Humas dan Protokol Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kemenkumham Rika Aprianti menyampaikan Habib Rizieq keluar …

Read More »

Kekerasan Seksual di Pesantren, MUI Imbau Orang Tua Selektif Pilih Pesantren

Asrorun Niam

Jakarta –  Kasus kekerasan seksual yang dilakukan para oknum di lingkungan pesantren dalam beberapa waktu terakhir, harus diakui telah mencoreng citra pesantren sebagai lembaga pendidikan agama Islam. Hal itu membuat kekhawatiran tersendiri, terutama bagi para orang tua yang memasukkan anak-anaknya di pesantren, juga yang baru akan memasukkan putri-putranya menimba ilmu agama di pesantren. Menanggapi hal ini, Majelis Ulama Indonesia (MUI) …

Read More »

Wamenag Kutuk Kekejian Teroris KKB Yang Bunuh Ustadz- Pendeta

wamenag zainut tauhid

Jakarta – Ustadz-Pendeta menjadi korban kekejian Teroris Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Nduga, Papua. Tokoh masyarakat, MUI dan Kementerian Agama (Kemenag) mengutuk keras pembantaian yang tidak berperikemanusiaan tersebut. Wakil Menteri Agama Wamenag) Zainut Tauhid Sa’adi mengutuk kekejian yang dilakukan oleh KKB Papua. “Saya sangat mengutuk keras kekejaman Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua yang telah menganiaya dan menembak 10 orang di …

Read More »

MUI Kutuk Serangan Teroris KKB Papua Yang Bunuh Tokoh Agama-Warga Sipil

bd e bdcfdbc

Papua – Kekejian teroris kelompok kriminal bersenjata (KKB) kembali menelan korban, 10 orang dilaporkan tewas akibat serangan dan tembakan teroris KKB, dari 10 orang korban terdapat 2 orang tokoh agamawan. Aksi kekejaman yang dikecam oleh banyak kalangan termasuk Majelis Ulama Indonesia MUI) Papua. “Saya sebagai tokoh agama mengecam tindakan KKB Nduga yang tidak berprikemanusiaan hingga menewaskan masyarakat sipil bahkan tokoh …

Read More »

Berkurban Untuk Menekan Ego Pribadi dan Kelompok

Dr KH Suaib Tahir Lc MA

Jakarta – Kurban merupakan ibadah yang merepresentasikan keikhalasan, ketaatan dan pengorbanan untuk kepentingan spiritual dan sosial. Tidak hanya memiliki aspek keagamaan, dalam kehidupan berbangsa makna kurban adalah implementasi sikap kerelaan untuk menekan ego pribadi dan kelompok untuk kepentingan mashlahah yang lebih besar. Dosen Pasca Sarjana Perguruan Tinggi Ilmu Al-Quran (PTIQ) Jakarta, Dr. Suaib Tahir, Lc, MA,  mengatakan  Idul Adha beberapa …

Read More »

Ini Pesan Terakhir Korban Penembakan Teroris KKB sebelum Pamit Merantau ke Papua

evakuasi korban penembakan kkb

Jakarta – Teroris Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) kembali berulah, 10 orang warga sipil dibunuh dengan keji, salah seorang korban merupakan perantauan asal Palu sempat berjanji akan berjuang mencari nafkah di Papua demi untuk pendidikan anaknya, bahka berjanji tidak akan pulang sebelum anaknya menjadi sarjana. Harapan dan cita-cita korban bernama Mahmud diceritakan oleh istrinya, Nur Aisyah yang mengatakan suaminya merantau ke …

Read More »

Ibadah Haji Tahun 1444 H, Menag Yaqut: Akan Ada Kuota Haji Khusus Lansia

menteri agama yaqut cholil qoumas atau gus yaqut

Jakarta – Ibadah Haji tahun 1443 H atau tahun 2022 pemerintah Arab Saudi membatasi usia calon jamaah haji dengan pertimbangan pandemi Covid- 19. Meskipun Covid- 19 telah berangsur-angsur mereda namun pemerintah Arab Saudi terus menerapkan protokol kesehatan dan pembatasan usia maksimal 65 tahun. Kebijakan yang diambil oleh pemerintah Arab Saudi seoalah memupus harapan calon jamaah haji yang telah melewati usia …

Read More »

Sila Ketuhanan Yang Maha Esa Tak hanya Milik Umat Islam, Tapi Seluruh Umat Beragama

Pancasila

Jakarta – Pengamat Sosial Politik Saiful Mujani menilai Sila Ketuhanan Yang Maha Esa dalam Pancasila cenderung dipahami hanya milik umat Islam dan menguntungkan umat Islam. Hal ini ditandai maraknya peraturan hukum bernuansa syariat Islam. Pernyataan itu langsung ‘dimentahkan’ oleh Direktur Pusat Studi Pemikiran Pancasila, Syaiful Arif. “Sila Ketuhanan Yang Maha Esa di dalam dasar negara Pancasila tidak hanya milik umat …

Read More »

PM Baru Inggris Harus Perangi Islamofobia Sistemik di Partai Konservatif

Protes Islamofobia kepada mantan PM Inggris Boris Johnson

London – Beberapa waktu lalu, Perdana Menteri Inggris Boris Johnson mengundurkan, paska diguncang pengunduran diri beberapa menterinya. Kini, beberapa nama telah muncul sebagai calon perdana menteri baru. Dewan Muslim Inggris meminta agar perdana menteri baru Inggris mampu mengatasi masalah Islamofobia di Inggris Raya. Termasuk juga harus memerangi Islamofobia sistemik di Partai Konservatif yang berkuasa dengan serius. “Saat partai mencari pengganti …

Read More »

Gerakan Anti Islamofobia Genderang Perang Lawan Stigma Negatif Sekaligus Penguatan Dasar Keimanan

Anti Islamofobia

Bandung – Gerakan anti Islamofobia merupakan genderang perang umat Muslim untuk melawan segala stigma dan label negatif yang dibentuk negara-negara Barat. Anti Islamofobia juga sekaligus sebagai penguatan dasar keimanan setiap Muslim. “Keberadaan gerakan islamofobia merupakan pertarungan keimanan kita, keimanan kita sedang diuji oleh Allah dan yang diuji adalah keimanan mendasar. Bahwa seorang mukmin harus menanamkan kecintaan pada Allah SWT melebihi …

Read More »

Saiful Mujani Nilai Sila Ketuhanan Yang Maha Esa Istimewakan Umat Islam

Pancasila

Jakarta – Pemerintah dinilai semakin memberi ruang bagi aturan-aturat syariat di ruang publik. Hal itu membuat sila pertama Pancasila, Ketuhanan Yang Maha Esa sepertinya hanya berlaku bagi umat beragama Islam saja. Pernyataan itu diucapkan  Pengamat Sosial Politik Saiful Mujani dalam program Bedah Politik episode “Ketuhanan Maha Esa Hanya Menurut Islam?” di kanal Youtube SMRC TV dikutip dari Republika.cid, Kamis, (14/7/2022) …

Read More »

Tokoh Agama dan Tokoh Masyakat Harus Sebarkan Semangat Kebangsaan Kepada Anak Muda

Kepala BNPT SIlaturahmi dan Dialog Kebangsaan di Batu

Jakarta – Generasi muda adalah aset masa depan bangsa. Karena itu, generasi muda harus terus dipupuk jiwa dan semangat kebangsaan agar mereka tidak menjadi generasi diorientasi bangsa di tengah ancaman ideologi radikal terorisme. Untuk itu, para tokoh masyarakat, tokoh agama, termasuk para aparat desa memperkuat sinergi dalam melakukan deteksi dini terhadap penyebaran ideolog terorisme kepada masyarakat, terutama generasi muda. “Kita …

Read More »

Seorang Pria Mabuk, Nyelonong Naik Motor ke Acara Tahlilan di Jaksel

lokasi tahlilan warga di cilandak jaksel pemotor nyelonong lindas sajian makanan di tahlinan

Jakarta – Seorang pengendara sepeda motor tiba-tiba nyelonong ditengah orang-orang yang sedang duduk menikmati hidangan makanan, namun yang menjadi persoalan orang – orang yang duduk tersebut baru saja selesai Tahlilan untuk 40 hari wafatnya salah seorang warga setempat. Kejadian yang terekam melalui CCTV tersebut berada di Jalan Terogong 3, Cilandak Barat, Jakarta Selatan. Ketua RW 10 Abdullah Haris mengatakan pemotor …

Read More »

Wujudkan Perdamaian Dunia, Kemenag Siap Kerja Sama dengan Liga Muslim Dunia

menteri agama yaqut cholil qoumas melakukan pertemuan dengan sekjen

JAKARTA – Menjelang perayaan satu abad kelahiran Nahdlatul Ulama (NU) berbagai kegiatan akan diselenggarakan, termasuk diantaranya Muktamar Internasional Fiqih Peradaban (Religion-20). Muktamar ini akan melibatkan bukan saja ulama nusantara, namun juga ulama internasional. Demi kesuksesan R-20 berbagai upaya telah dilakukan salah satunya menggandeng Liga Muslim Dunia. Dalam kesempatan saat menunaikan ibadah Haji, Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas melakukan pertemuan dengan …

Read More »