Tag Archives: toleransi islam

Mengajarkan Al-Quran terhadap Umat Lain adalah Bentuk Toleransi

tafsir

Islam, memiliki daya tarik tersendiri dengan kitab sucinya, al-Qur’an. Al-Qur’an mampu bercerita tentang kisah purbakala. Ia juga mampu membeberkan fakta teknologi. Banyak yang mendapatkan inspirasi sains dari al-Qur’an. Tak heran, bila tak sedikit orang non muslim ingin mempelajarinya. Lantas apakah boleh mengajarkan Al-Qur’an pada non muslim? Marilah simak terlebih dahulu firman Allah : وَإِنْ أَحَدٌ مِنَ الْمُشْرِكِينَ اسْتَجارَكَ فَأَجِرْهُ حَتَّى …

Read More »

Jokowi : Macron Pemecah Belah Persatuan Antar-Umat Beragama di Dunia

5f7ad607c004c

JAKARTA, KOMPAS.com – Dunia islam pantas marah atas pernyataan Presiden Prancis Emanuelle Macron yang menghina Islam. Seruan boikot hingga pemutusan hubungan dengan Prancis menggema dihampir semua negara yang berpenduduk muslim. Indonesia, sebagai salah satu negara dengan penduduk muslim tersebesar di dunia turut mengutuk dengan keras pernyataan Macron hingga melahirkan aksi kekerasan. Presiden Joko Widodo dengan tegas mengecam keras aksi kekerasan …

Read More »

Risalah ‘Himayatul Kanais fil Islam’ (Menjaga Gereja dalam Pandangan Islam)

menjaga gereja

Risalah setebal lima puluh tiga halaman ini diterbitkan oleh Badan Kementerian Waqaf Mesir, Kemenag kalau di Indonesia. Secara resmi dicetak dan diterbitkan oleh percetakan al Qahirah, Mesir pada tahun 1437 H atau 2016 M. Risalah yang sangat penting ini belum banyak beredar di Indonesia, karena sangat jarang dijumpai di situs-situs internet, apalagi di toko buku. Proyek penulisan dan penerbitan kitab …

Read More »