Tag Archives: filipina

2 Anggota Daulah-Islamiyah Maute Pro ISIS Diduga Pelaku Bom Misa Katolik di Filipina

Kadapi Mimbesa dan rekannya

Manila – Polisi Filipina menetapkan dua orang yang dicurigai terlibat dalam ledakan mematikan yang menewaskan empat orang dalam sebuah Misa Katolik di Gimnasium Universtias Negeri Mindanao, Filipina Selatan, akhir pekan lalu. Para tersangka  mendalangi serangan di Marawi adalah anggota Daulah-Islamiyah Maute. Ini adalah sebuah kelompok militan pro-ISIS yang menguasai kota tersebut pada 2017 dan bertahan selama lima bulan dalam serangan …

Read More »

Kelompok Teroris ISIS Klaim Jadi Dalang Aksi Pengeboman saat Misa di Kampus Filipina

5f641cea b898 4a4a a96a 238caa11dea1 169

Jakarta – Kelompok teroris ISIS masih menjadi ancaman dihampir semua negara, karena sel-selnya masih terus bergerak menebarkan ancaman teror. Kemarin pada Minggu, (03/12/23) sebuah bom mereka ledakkan di sebuah gym kampus Universitas Negeri Mindanao, Filipina Selatan saat ibadah Misa sedang berlangsung. Kelompok ISIS mengklaim sebagai dalang aksi pengeboman yang menewaskan empat orang. Pernyataan ISIS itu disampaikan melalui saluran Telegram mereka. …

Read More »

Ledakan Bom Guncang Kampus Filipina saat Misa, 3 Orang Tewas

d22171e8 7238 4c47 bcd6 802c24f7da62 169

Jakarta – Jemaat Katolik sedang khidmat beribadah Misa di Universitas Negeri Mindanao. Seketika bom meledak membuat 3 orang tewas ditempat kejadian, bom yang diledakkan di sebuah gym kampus Filipina Selatan tersebut dikutuk oleh semua orang karena terjadi dilingkungan institusi pendidikan. Dilansir detikNews dari Reuters, Minggu (3/12/2023), ledakan tersebut terjadi di Marawi. Direktur Kepolisian Daerah, Brigadir Jenderal Allan Nobleza, mengatakan pihaknya …

Read More »

Muslim Bangsamoro, Perdamaian yang Rapuh, dan Kontribusi ASEAN

Muslim Bangsamoro

“Ini memberikan sinyal kuat kepada para orang jahat (ISIS yang mulai masuk) kalau jangan main-main dengan negara ini. Saya juga pernah ada di proses perdamaian (antara pemerintah Filipina dengan MILF) di bawah beberapa Presiden. Dan prosesnya tidak pernah maju seperti yang terjadi sekarang. Presiden merasa bahwa kita bisa berkembang sebagai sebuah negara, Jika kita bisa memberi otoritas dan kekuatan untuk …

Read More »

Hancur Saat Pasukan Filipina Tumpas Teroris, Lagi 2 Masjid di Marawi Kembali Diresmikan

Masjid Putih yang kembali diresmikan pasca hancur saat penumpasan teroris Maute di Kota Marawi Filipina

Marawi – Kelompok teroris dari kelompok Maute sempat menguasai kota Marawi, Filipina, sejak 23 Mei 2017. Namun lima bulan kemudian atau tepatnya 17 Oktober 2017, Pasukan Filipina berhasi menumpas mereka dalam operasi militer yang berlangsung beberapa hari. Akibat penumpasan itu ratusan nyawa melayang dan hampir seluruh fasilitas di kota Marawi, yang mayoritas penduduknya beragama Islam, hancur, termasuk rumah-rumah ibadah. Setelah …

Read More »

Dihancurkan ISIS, Filipina Bangun Kembali Masjid di Marawi

Masjid Disomangcop

Marawi – Masjid Disomangcop di Kota Marawi, Filipina Selatan, hancur lebur setelah dikuasasi kelompok teroris yang berafiliasi dengan ISIS. Masjid tersebut sempat dijadikan basis pertahanan ISIS, saat mereka dibombardir tentara Filipina. Seiring dengan semakin kondusifnya Kota Marawi, Pemerintah Filipina kembali membangun Masjid Disomangcop. Kini masjid itu telah kembali dibangun kembali di dalam ground zero. Sekretaris Negara Filipina Eduardo Del Rosario …

Read More »

Junjung Tinggi Toleransi, DPR Filipina Setuju 1 Februari Ditetapkan Sebagai Hari Hijab Nasional

DPR Filipina setuju1 Februari sebagai Hari Hijab Nasional

Manila – Sebuah babak baru tentang toleransi beragama terjadi di Filipina. Hal itu ditandai dengan persetujuan yang dikeluarkan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Filipina tentang Rancangan Undang-Undang (RUU) yang menyatakan setiap tanggal 1 Februari sebagai Hari Hijab Nasional. Penetapan ini dilakukan sebagai upaya untuk lebih memahami praktik muslim serta toleransi terhadap agama lain di Filipina. Dilansir dari Arab News, Senin (1/2/2021) …

Read More »

Rencanakan Serangan Bom Bunuh Diri di Filipina, Seorang Perempuan WNI Ditangkap

bom di filipina 169

Jakarta – Satu lagi wanita asal Indonesia ditangkap pihak keamanan Filipina terkait rencana serangan bom bunuh diri. Wanita yang disinyalir merupakan janda militan asal Indonesia yang tewas di Sulu pada Agustus lalu. Dia ditangkap dalam sebuah serangan menjelang fajar yang dilakukan militer Filipina pada Sabtu (10/10). Satuan Tugas Gabungan untuk wilayah yang bergolak Brigjen William Gonzales mengatakan wanita Indonesia itu diidentifikasi sebagai …

Read More »

Kental Islamofobia, Muslim Mindanao Tolak UU Anti-Terorisme Filipina

Muslim Mindanao tolak UU anti terorisme

Manila – Filipina baru saja mengesahkan Undang-Undang (UU) Anti-Terorisme. Namun UU itu langsung menuai penolakan, terutama dari umat Muslim Filipina. Pasalnya, UU Anti-Terorisme itu dinilai sangat kental berbau Islamofobia dengan banyaknya umat Islam yang ditangkap otoritas Filipina dengan menggunakan dalih UU tersebut. Penolakan umat islam itu ditandai dengan dilayangkan petisi penolakan UU Anti-Terorisme tersebut ke Mahkamah Agung (MA) Filipina oleh …

Read More »

Dokter Muslim Filipina Terkendala Makanan Halal Saat Berjibaku Melawan Corona

paramedis corona

Manila – Sejak pandemi virus Corona atau COVID-19, para dokter dan para medis lainnya di seluruh dunia harus berjibaku melakukan penanganan terhadap pasien terpapar COVID-19. Mereka harus ekstra keras dalam menjalankan tugasnya. Di sisi lain, mereka juga rentan terpapar virus mematikan tersebut. Karena itu, para dokter dan petugas media harus menggunakan Standar Operasional Prosedur (SOP) khusus dalam menangani Corona berupa …

Read More »