Tag Archives: masjidil haram

Terilhami Mimpi 20 Tahun Lalu, Seorang Pria Tawaf Sendiri Saat Pandemi COVID-19

Pria Tawaf Sendiri

Jakarta – Terilhami mimpi 20 tahun silam, seorang pria melakukan tawaf sendirian di Masjidil Haram saat pandemi COVID-19. Dikutip dari situs theislamicinformation, Sabtu (30/5/2020), pria ini mendapatkan sebuah mimpi aneh tengah berada di dalam Masjid Al Khaif Mina. Mimpi ini ia dapatkan sekitar tahun 2000 atau tepatnya 20 tahun silam. Setelah mendapatkan mimpi tersebut, ia memutuskan untuk menemui para ahli …

Read More »

Tafsir Ahkam Kiblat Shalat (1) : Apa yang Dimaksud Masjidil Haram?

tafsir ahkam kiblat

Al-Qur’an sering menyebut Masjidil Haram secara terpisah pada beberapa ayat. Begitu juga hadis Nabi. Hal ini bisa dimaklumi mengingat Masjidil Haram merupakan tempat suci dan bersejarah bagi umat Islam. Tak hanya itu, ia juga sebagai kiblat shalat dan setiap saat selalu dikunjungi oleh umat Islam untuk ibadah umrah. Puncaknya, sekali setahun dijubeli umat Islam dalam rangka menunaikan ibadah haji. Lalu, …

Read More »

Ini Doa Idul Fitri Dari Masjidil Haram dan Masjid Nabawi

salat idul fitri masjidil haram

Mekah – Setelah sempat terjadi tarik ulur terkait pelaksanaan salat Idul Fitri di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi, akhirnya salat Idul Fitri 1441 Hijriyah bisa digelar di dua masjid suci tersebut. Namun salat Idul Fitri tidak banyak diikuti jamaah, juga tetap menerapkan peraturan pencegahan persebaran virus Corona atau COVID-19. Di Masjidil Haram di Kota Mekah, Sheikh Saleh bin Humaid, menjadi …

Read More »

Dekrit Raja Arab Saudi Keluar, Tak Ada Salat Idul Fitri di Masjidil Haram

masjidil haram corona 1

Jakarta – Pemerintah Kerajaan Arab Saudi telah mengeluarkan Dekrit Raja terkait pelaksanaan salat Idul Fitri 1441 Hijriyah di tengah pandemi virus Corona atau COVID-19.  Dekrit itu berlaku di seluruh wilayah Arab Saudi. “Kantor Raja Arab Saudi telah mengeluarkan Dekrit Raja yang mengatakan bahwa pada 1 hingga 4 Syawal mendatang, seluruh kawasan Arab Saudi akan diberlakukan lockdown. Sehingga, Masjidil Haram dan …

Read More »

Mike Tyson Posting Video Umat Muslim di Ka’bah

micke

Jakarta – Salah satu petinju legendaris Mike Tyson baru-baru ini mengunggah video umat muslim yang sedang beribadah didepan Ka’bah. Rupanya, Tyson mengunggah video seorang pengusaha muslim di AS yang cukup terkenal bernama Jay Mazini. Dalam cuplikan video tersebut, Jay Mazini sedang berada di Masjidil Haram, Makkah. Sedangkan umat muslim disekelilingnya sedang melaksanakan tawaf.seperti dikutip dari laman sport.detik.com, Senin. (11/5) Dalam videonya, Jay …

Read More »

Imam Besar Masjidil Haram Pimpin Program Antisipasi Cegah Corona

Syekh Sudais Imam Besar Masjidil Haram

Mekah – Pandemi virus Corona atau COVID-19 yang terjadi hampir di seluruh dunia masih jauh dari selesai. Dampaknya kesehatan masyarakat terganggu, roda perekonomian runtuh, bahkan carabberibadah pun harus  berubah. Kondisi ini membuat hampir seluruh negara di dunia melakukan upaya-upaya strategis untuk mencegah penyebaran virus asal Wuhan, Cina itu. Ketua Umum Dewan Pimpinan Umum Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Syaikh …

Read More »

Alhamdulillah Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Akan Segera Dibuka Kembali

masjidil Haram

Mekkah – Pandemi Corona atau COVID-19 membuat pemerintah Kerajaan Arab Saudi melakukan beberapa kebijakan ketat. Salah satunya menutup masjid-masjid dari kegiatan ibadah, termasuk Masjidil Haram dan Masjid Nabawi. Kini ketika COVID-19 sudah mulai mereda, Masjidil Haram dan Masjid Nabawi akan segera dibuka kembali secara normal. Hal ini menjadi kabar gembira bagi umat islam di dunia Kabar itu disampaikan oleh Ketua …

Read More »

Raja Salman Bolehkan Salat Tarawih di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi

tarawih di haram

Riyadh – Keputusan mengejutkan dikeluarkan Kerajaan Arab Saudi jelang memasuki bulan suci Ramadhan. Raja Salman akhirnya membolehkan pelaksanaan salat tarawih di dua masjid suci, Masjidil Haram dan Masjid Nabawi. Keputusan baru ini mencabut peraturan sebelumnya yang akan melarang pelaksanaan salat Tarawih tersebut. Kebijakan terbaru ini diumumkan Presidensi Urusan Dua Masjid Suci pada Rabu (22/4/2020). Meski salat Tarawih boleh dilakukan di …

Read More »

Arab Perluas Larangan Ibadah Sampai di Halaman Masjidil Haram dan Masjid Nabawi

Masjidil Haram sepi

Jeddah – Pemerintah Arab Saudi kembali membuat keputusan penting untuk mencegah penyebaran virus Corona atau COVID-19. Kali ini, pihak berwenang Arab Saudi untuk menutup sementara halaman luar dua masjid suci, Masjidi Haram di Mekah dan Masjid Nabawi di Madinah, untuk melaksanakan salat. Juru bicara Presidensi Umum Masjid Al-Haram dan Nabawi mengatakan, pihaknya telah menghentikan sementara masuknya orang-orang dan praktik ibadah …

Read More »

Akses Masjidil Haram Dibuka, Jemaah Non-Umroh Bisa Tawaf Sunah di Pelataran Ka’bah

Kabah dibuka lagi

Mekah – Setelah sempat ditutup sementara, akses masuk ke pelataran Ka’bah kembali dibuka oleh pemerintah Arab Saudi. Akses masuk dibuka sejak Sabtu (7/3/2020) pagi waktu setempat. Keputusan pembukaan akses itu langsung dikeluarkan Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz melalui dekrit raja mengenai pembukaan kembali pelataran tawaf Masjidil Haram yang sempat ditutup imbas penyebaran virus corona. “Raja Salman bin Abdulaziz Al …

Read More »

Setelah Umrah Ditangguhkan, Giliran Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Ditutup Sementara

masjidil haram dan masjid nabawi

Jakarta – Setelah menangguhkan pelaksanaan umrah, giliran dua masjid suci, Masjidil Haram dan Masjidil Nabawi ditutup sementara oleh Pemerintah Arab Saudi. Langkah itu dilakukan dalam rangka melawan penyebaran virus Corona. “Penutupan itu dalam rangka menjaga kebersihan dua masjid suci serta untuk menghindarkan merebaknya penularan virus Corona, serta perlunya mengintensifkan pembersihan dan sterilisasi di Dua Masjid Suci (Mekkah-Madinah),” demikian tertulis dalam …

Read More »