Search Results for: isis

ISIS Klaim Sebagai Dalang Penembakan Massal di Konser Musik Rusia

Pelaku penembakan massal di Moskow

Jakarta – Kelompok teroris Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) mengaku sebagai dalang penembakan massal yang menewaskan kurang lebih 133 orang tdi Crocus City Hall, Moskow,Jumat (22/3/2024) malam. Pengakuan itu disampaikan ISIS di media sosial mereka. “Pejuang ISIS menyerang sebuah pertemuan besar di pinggiran ibu kota Rusia,” kata ISIS dalam sebuah pernyataan di Telegram dilansir AFP, Sabtu (23/3/2024). ISIS …

Read More »

Takhrij dan Analisis Matan Hadis Terbelenggunya Setan pada Bulan Ramadan

al quran hadits

Hadis yang merupakan sumber kedua bagi kehidupan beragama kaum Muslimin, menjadi hal yang banyak disoroti bagi Sarjana-Sarjana hadis tak terkecuali untuk meneliti keotentisitasannya. Sarjana Barat saja, tak terhitung berapa banyak Sarjana Barat abad ke-19 yang tertarik pada kajian ini. Nabia Abbott misalnya, dengan keahlian filologinya menghasilkan kesimpulan yang terkait al-Qur’an dan Hadis. Senada dengan Abbott, Fuad Sezgin juga serupa. Ia …

Read More »

Bahasa Agama Efektif Saat Krisis, Libatkan Tokoh Agama Dalam Sebab dan Akibat pada Setiap Momen Bangsa

DIalog Ramadan Tokoh Lintas Agama dan FKUB di Jakarta

Jakarta – Para tokoh agama harus dilibatkan di setiap momen kebangsaan. Pasalnya bahasa agama sangat efektif di saat krisis. Salah satu contohnya, adalah suksesnya Pemilu 2024, dimana hampir seluruh tokoh agama dilibatkan dalam menyuarakan perdamaian dan kerukunan di sepanjang proses pemilu. “Bagaimana bahasa agama itu efektif di saat krisis dan tokoh-tokoh agama tidak hanya dilibatkan di dalam akibat, tetapi juga …

Read More »

Otoritas Turki Tangkap 2 Orang Kelompok ISIS Terkait Penembakan di Gereja

turkey securitychurch 169

Ankara – Kelompok teroris ISIS masih menebar ancaman serangan teror diberbagai negara, kemarin di Turki pada Minggu, (28/01/24). Dua orang yang terindikasi merupakan jaringan ISIS ditangkap atas terjadinya sebuah penembakan di Gereja di Istanbul. Dilansir dari laman detik.com Kedua pria bersenjata itu diyakini terkait kelompok Islamic State (ISIS), yang mengklaim bertanggung jawab atas penembakan tersebut. Seperti dilansir Reuters dan Al …

Read More »

Dinyatakan Sebagai Kelompok Teroris oleh Inggris, Hizbut Tahrir Setara dengan Al Qaeda dan ISIS

Hizbut Tahrir Inggris

Jakarta – Inggris menyatakan kelompok Islamis global Hizbut Tahrir sebagai kelompok teroris terlarang, Senin (15/1/2024). Hizbut Tahrir dinilai menjadikan tindak kriminal untuk menjadi bagian dari apa yang digambarkan sebagai organisasi antisemit. Pelarangan Inggris terhadap kelompok politik Islamis Sunni sekaligus menempatkan mereka setara dengan Al Qaeda atau ISIS. Kementerian Dalam Negeri Inggris mengungkapkan bahwa keputusan itu mulai berlaku mulai 19 Januari jika …

Read More »

Islamofobia Jadi Krisis Global Ancam Kehidupan Sosial dan Stabilitas

Ketua MUI Bidang Hubungan Luar Negeri dan Kerjasama Internasional Prof Sudarnoto Abdul Hakim

Jakarta – Ketua Bidang Hubungan Luar Negeri dan Kerja Sama Internasional Majelis Ulama Indonesia Prof Sudarnoto Abdul Hakim mengatakan bahwa Islamofobia saat ini telah menjadi krisis global yang mengancam kehidupan sosial, stabilitas, dan keberlangsungan hak-hak personal dan publik.  Hal itu disampaikan pada “Refleksi Tahun 2023 dan Harapan Tahun 2024” di Aula Buya Hamka MUI, Jakarta (10/1/2024). Menurut Prof Sudarnoto, Islamofobia …

Read More »

2 Anggota Daulah-Islamiyah Maute Pro ISIS Diduga Pelaku Bom Misa Katolik di Filipina

Kadapi Mimbesa dan rekannya

Manila – Polisi Filipina menetapkan dua orang yang dicurigai terlibat dalam ledakan mematikan yang menewaskan empat orang dalam sebuah Misa Katolik di Gimnasium Universtias Negeri Mindanao, Filipina Selatan, akhir pekan lalu. Para tersangka  mendalangi serangan di Marawi adalah anggota Daulah-Islamiyah Maute. Ini adalah sebuah kelompok militan pro-ISIS yang menguasai kota tersebut pada 2017 dan bertahan selama lima bulan dalam serangan …

Read More »

Kelompok Teroris ISIS Klaim Jadi Dalang Aksi Pengeboman saat Misa di Kampus Filipina

5f641cea b898 4a4a a96a 238caa11dea1 169

Jakarta – Kelompok teroris ISIS masih menjadi ancaman dihampir semua negara, karena sel-selnya masih terus bergerak menebarkan ancaman teror. Kemarin pada Minggu, (03/12/23) sebuah bom mereka ledakkan di sebuah gym kampus Universitas Negeri Mindanao, Filipina Selatan saat ibadah Misa sedang berlangsung. Kelompok ISIS mengklaim sebagai dalang aksi pengeboman yang menewaskan empat orang. Pernyataan ISIS itu disampaikan melalui saluran Telegram mereka. …

Read More »

Waspadalah, Al Qaeda dan ISIS Mulai Campur Tangan Konflik Hamas-Israel

Konflik Hamas Israel mulai dimasuki kelompok teroris

Jakarta –  Konflik menjadi lahan subur bagi teroris untuk melakukan aksi. Seperti konflik Hamas-Israel yang semakin panas, dua kelompok teroris global, Al Qaeda dan ISIS pun mulai ikut campur tangan. Dalam pernyataan terbarunya, dua kelompok radikal ini bahkan meminta para simpatisan dan pengikut mereka untuk menyerang Israel, orang Yahudi, dan Amerika Serikat sebagai bentuk dukungan terhadap Palestina. Kedua kelompok teroris …

Read More »

Balas Pembakaran Alquran, Teroris ISIS Serang Suporter Swedia di Laga Kualifikasi Euro di Brussels

Suporter Swedia diserang teroris

Jakarta – Pertandingan kualifikasi Euro 2024 Belgia melawan Swedia dihentikan setelah dua orang ditembak mati di Brussels pada Senin malam waktu setempat atau Selasa (17/10/2023) dini hari WIB. Serangan mengerikan itu terjadi di jalanan ibu kota Belgia menjelang pertandingan. Dikutip dari Mirror, para korban merupakan warga Swedia dan diyakini mereka mengenakan jersey Swedia.Disinyalir aksi teroris itu merupakan balas dendam tindakan …

Read More »

Sel ISIS Masih Ada, Komando Pusat AS Tangkap Petinggi ISIS di Suriah

seorang pejuang membakar bendera isis di garis depan di 221201171259 985

WASHINGTON – Kelompok teroris yang menamakan diri sebagai Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) hingga hari ini masih terus mencoba aktif, teror yang mereka lakukan masih terus berlanjut diberbagai negara melalui sel-sel mereka yang masih aktif. Baru-baru ini Komando Pusat Amerika Serikat (AS) mengatakan pasukannya menggelar penyerbuan dengan helikopter di Suriah utara pada 28 September. Dilansir dari laman republika.co.id pada Senin …

Read More »

Ini 5 Narasi Propaganda Teroris Dalam Merekrut Anggota Versi Eks Napiter ISIS

Terrorism

Pringsewu – Kelompok teroris memiliki strategi apik dalam melakukan propaganda untuk mencari mangsa yang akan direktur menjadi anggota. Mulai strategi dakwah sampai provokasi dilakukan untuk memantik minat calon anggota yang pada puncaknya mereka akan melakukan aksi terorisme. Mantan narapidana teroris yang merupakan mantan kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI) dan militan ISIS  Arif Budi Setiawan mengungkapkan lima narasi propaganda yang sering …

Read More »

Karyawan KAI Jadi Teroris ISIS, KH Said Aqil Siradj: Ini Peringatan Keras dan Alarm untuk Bersih-Bersih

KH Said Aqil Siroj

Jakarta – Karyawan PT Kereta Api Indonesia (KAI) berinisial DE ditangkap Densus 88 dengan tuduhan terlibat terorisme di di Perumahan Pesona Anggrek Harapan, Harapan Jaya, Bekasi Utara, Senin (14/8/2023). Meski berstatus pegawai BUMN, DE ternyata memiliki keterlibatan luar biasa dengan kelompok teroris ISIS. Terbukti, DE telah berbaiat dengan pemimpin ISIS di Suriah, menyimpan puluhan senjata api dan bendera ISIS. Ia …

Read More »

Terduga Teroris ISIS Karyawan KAI  Aktif Unggah Propaganda Motivasi Jihad di Media Sosial

BB terduga teroris ISIS di Bekasi

Jakarta – Terduga teroris ISIS yang juga karyawan PT Kereta Api Indonesia (KAI) DE tergolong penangkapan yang luar biasa. DE ditangkap Densus 88 di Perumahan Pesona Anggrek Harapan, Harapan Jaya, Bekasi Utara, Senin (14/8/2023). Setelah dilakukan penggerebekan, ditemukan brang bukti yang mencengangkan. DE menyimpan puluhan senjata api laras panjang dan pendek, juga ratusan peluru. Ia juga telah berbaiat dengan pemimpin …

Read More »

ISIS Umumkan Kematian Pemimpin Tertinggi Abu Hussein al-Husseini al-Qurashi

Bendera ISIS robek

Jakarta – Sejak tewasnya Abu Bakar Al Baghdadi tonggak kepemimpian kelompok teroris teroris Islamic State of Iraq dan Syria (ISIS) sudah berganti berkali-kali. Terakhir ISIS dibawah komando pemimpin tertinggi, Abu Hussein al-Husseini al-Qurashi. Namun kabar terakhir, Abu Hussein al-Husseini al-Qurashi tewas di Suriah. Kabar itu sudah dikonfirmasi oleh ISIS dengan menunjuk Abu Hafs al-Hashimi al-Qurashi sebagai penggantinya. ISIS mengkonfirmasi hal …

Read More »

Akal Sehat Kunci Untuk Hindari Radikalisisasi Berjubah Agama di Dunia Digital

Noor Huda Ismail

Jakarta – Perubahan kebiasaan manusia era modern dalam cara berkomunikasi berpengaruh terhadap pembentukan persepsi masyarakat. Saat ini, persepsi terhadap kebenaran bukan tergantung dari seberapa terujinya suatu substansi, namun lebih kepada bias personal dan popularitas semata.  Apalagi menyangkut informasi ‘berjubah’ agama, yang bisa membuat seseorang bisa teradikalisasi. Pendiri Yayasan Prasasti Perdamaian, Noor Huda Ismail, PhD., menjelaskan bahwa dalam mencari dan mencerna …

Read More »

Pakistan Diguncang Bom Bunuh Diri, Kelompok ISIS Diduga Jadi Dalang Pengeboman

pemboman di pakistan menewaskan sedikitnya 44 orang dan melukai 230731093424 112

ISLAMABAD – Pakistan kembali diguncang bom bunuh diri yang menyebabkan 44 orang tewas dan sekitar 200an orang mengalami luka-luka serius dan harus dibawa ke Rumah Sakit terdekat untuk mendapatkan pertolongan medis. Bom yang meledak berasal dari rompi seorang yang diduga merupakan anggota kelompok teroris ISIS. Dilansir dari laman republika.co.id pada Senin (31/7/23). Bom bunuh diri meledak di tengah pertemuan partai …

Read More »

Al Qaeda dan ISIS Masih Jadi Kiblat Teroris di Planet Bumi

Simbol ISIS dan Al Qaea

Jakarta – Dunia internasional sampai saat ini masih menghadapi ancaman nyata aksi terorisme. Saat ini ada dua kelompok teroris yang menjadi kiblat para teroris di muka bumi, yakni Al Qaeda serta Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS). “Saya perlu laporkan, bahwa di dunia saat ini ada dua kutub besar kelompok terorisme yang menjadi kiblat teroris di planet bumi ini,” kata …

Read More »

Pemimpin Kelompok Teroris ISIS Tewas Ledakkan Diri Saat Digerebek Intelijen Turki

39a94f1e 48fb 42dc 9ba4 ef7fda4be83d 43

Ankara – Kelompok teroris global Islamic State of Iraq and Syiria (ISIS) sampai hari ini masih berbahaya karena dibeberapa negara masih melakukan gerakan untuk kembali bangkit seperti tahun 2014, namun dibeberapa negara kondisi mereka terus terdesak seperti yang terjadi di Turki, pemimpin mereka terbunuh dalam bom bunuh diri setelah dikepung oleh pihak keamanan. Otoritas Turki membeberkan informasi detail soal operasi …

Read More »

Terduga Teroris ISIS Sleman, Anggota JAD, Eks Napi Narkoba, Terpapar Terorisme di Nusakambangan

ISIS Indonesia

Jakarta – Densus 88 Antiteror Mabes Polri menangkap seorang terduga teroris berafiliasi dengan Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) di Slemen, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Di rumah tersangka berinisial AW, ditemukan dua bom rakitan yang siap digunakan untuk melakukan aksi terorisme. Terungkap juga, tersangka merupakan anggota Jamaah Anshorut Daulah atau JAD dan mantan narapidana kasus narkota yang terpapar ideologi terorisme …

Read More »

Gawat, Ada Tokoh Radikal dan Intoleran Tempat Sowan Kelompok ISIS dan JAD di Garut

Ketua MUI Kabupaten Garut KH Sirojul Munir

Garut – Kabupaten Garut menjadi salah satu daerah yang memiliki tingkat kerawanan penyebaran radikalisme dan intoleransi yang sangat tinggi. Hal itu karena keberadaan sel-sel kelompok radikal Negara Islam Indonesia (NII) di Garut. Bahkan terungkap, beberapa pelaku serangan bom bunuh diri di Indonesia diketahui datang terlebih dulu ke Kabupaten Garut sebelum menjalankan aksinya. Kedatangan mereka dimaksudkan untuk meminta izin kepada tokoh-tokoh …

Read More »

Selebrasi dengan “Tauhid”, Media Jerman Tuduh Pemain Maroko Terkait ISIS

Zakaria Abouklal Abdelhamid Sabiri dan Ilias Chair di kamar ganti yang dituduh media Jerman terkait dengan ISIS

Rabat – Stasiun televisi Jerman, Welt membuat pernyataan rasis dan tidak bertanggung jawab atas keberhasilan tim nasional Maroko melaju ke semi final Piala Dunia 2022 Qatar. Pernyataan itu langsung memicu kontroversi, frustrasi, dan kemarahan di kalangan penggemar sepak bola Maroko. Welt menggunakan pernyataan Islamofobia terhadap timnas Maroko. Weltz menyerang Islam dengan klaim bahwa penggunaan tanda Islam oleh pemain Maroko telah …

Read More »

Pelaku Bom Polsek Astana Anyar Anggota JAD atau ISIS Indonesia

Pelaku bom bunuh diri di Mapolsek Astana Anyar

Bandung – Aksi bom bunuh diri di Mapolsek Astana Anyar, Bandung, Rabu (7/12/2022), dilakukan pelaku anggota jaringan Jamaah Ansharut Daulah (JAD) Jawa Barat (Jabar). Dia juga pernah dipenjara juga terkait kasus terorisme di Lapas Pasir Putih Nusakambangan. Hal itu diungkapkan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo saat mendatangi lokasi kejadian. Menurut Kapolri dari hasil pemeriksaan sidik jari polisi mendapatkan identitas pelaku, …

Read More »

Lagi, Pemimpin Ke- 3 ISIS Dikonfirmasi Tewas Dalam Pertempuran

isis

BEIRUT – Kelompok teroris yang menamakan diri sebagai Islamic State of Iraq and Syiria (ISIS) hingga hari ini masih menjadi satu ancaman global, meskipun pada 2017 telah dinyatakan kalah dan pemimpinya Abu Bakar Al-Bagdadi tewas dalam serangan namun mereka masih bergerak dengan sel-selnya yang berada dibebera negara. Baru-baru ini, pemimpin ketiga mereka yang bernama Abu al-Hasan al-Hashimi al-Qurayshi dinyatakan tewas …

Read More »

Ramai Soal Copot Label Pemberi Bantuan Di Cianjur, Apa Hubunganya Dengan Kelompok Teroris ISIS?

suasana mencekam perang pasukan kurdi melawan isis di suriah

Jakarta – Nama kelompok teroris yang menyebut diri mereka sebagai Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) kembali mencuat di tanah air. ISIS dikaitkan dengan sebuah organisasi bernama Gerakan Reformasi Islam (Garis) yang mencabut label di tenda pengungsian korban gempa Cianjur, Jawa Barat. Pihak kepolisian menginformasikan yang telah mencabut label Tim Aksi Kasih Gereja Reformde Injil Indonesia itu merupakan bagian …

Read More »