Islam Kaffah

Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun, Mbah Moen Wafat di Tanah Suci

Jakarta Kabar duka datang dari tanah suci Mekah Al Mukaromah Ulama kharimastik KH Maimoen Zubair wafat saat melakukan ibadah suci di Mekah Selasa 6 8 2019 pagi WIB Mbah Moen panggilan karib KH Maimoen Zubari wafat di usia 90 tahun Sekretaris Jendral Partai Persatuan Pembangunan PPP Arsul Sani mengonfirmasi kabar wafatnya Pimpinan Pondok Pesantren Al Anwar Sarang Rembang ini Betul …

Read More »

Arab Saudi Bolehkan Perempuan Bepergian Tanpa Dikawal Laki-laki

Riyadh Pemerintah Arab Saudi kembali membuat keputusan penting terkait perempuan Setelah keputusan dibolehkannya perempuan membawa kendaraan sendiri Arab Saudi kembali mengeluarkan keputusan berupa kelonggaran perempuan bepergian tanpa dikawal suami atau saudara laki laki Pemerintah Saudi mengumumkan bahwa perempuan yang berumur di atas 21 tahun kini bisa mendapat paspor dan berkunjung ke luar negeri tanpa harus minta izin dari suami ayah …

Read More »

Mengenang Kejayaan Islam di Spanyol

Islam pertama kali masuk ke Spanyol pada tahun 711 M melalui jalur Afrika Utara Spanyol sebelum kedatangan Islam dikenal dengan nama Iberia Asbania kemudian disebut Andalusia ketika negeri subur itu dikuasai bangsa Vandal Dari perkataan Vandal inilah orang Arab menyebutnya Andalusia Sebelum penaklukan Spanyol umat Islam telah menguasai Afrika Utara dan menjadikannya sebagai salah satu provinsi dari dinasti Bani Umayah …

Read More »

Belajar Islam Kaffah Kepada Nabi Ismail AS

Menjadi muslim yang utuh dan sempurna Kaffah adalah impian semua umat Islam Mimpi ini harus menancap kuat dalam hati seorang muslim karena semangat Islam Kaffah akan mengantarkan seseorang bersemangat dalam menjalankan perintah Nya dan menjauhi larangan Nya Memang tidak mudah tapi umat Islam harus bercita cita dan selalu bersungguh sungguh menggapainya Salah satu teladan Islam Kaffah adalah sosok Nabi Ismail …

Read More »

Rahasia Dialog Seorang Hamba dengan Allah dalam Shalat

Membaca surat alfatihah dalam setiap rakaat shalat adalah bagian rukun shalat Artinya shalat seseorang dikatakan batal apabila dalam setiap rakaat tidak membaca surat ini Muncul pertanyaan apa sebenarnya rahasia surat ini yang terus menerus diulang ulang sebagai bagian penting dalam setiap rakaat shalat Sebelum membuka tabir rahasia itu kita perlu memahami dulu apa itu surat alfatihah Diberi nama surat alfatihah …

Read More »

Lima Wasiat Nabi Saat Haji Wada’

Salah satu rukun Islam yaitu berhaji ke Baitullah bagi yang mampu melaksanakannya baik dari segi biaya selama diperjalanan dan tercukupi biaya keluarga yang ditinggaalkannya serta aman diperjalanannya Dalam Islam dikenal istilah Haji Akbar atau haji besar yang menurut Imam Ar Razi dalam tafsirnya Mafatih al Ghaib mengungkapkan beberapa penjelasannya Pertama Ibadah haji merupakan haji Akbar sedangkan umrah disebut haji Asghar …

Read More »

Ka’bah dan Kisah Manusia Menemukan Hidayah Allah

Sepanjang kisah hidupnya makhluq Allah bernama manusia selalu gelisah mencari petunjuk hidayah dari Allah Kisah pencarian petunjuk itulah yang selalu terkait dengan yang namanya ka bah Iya ka bah menjadi monumen sejarah manusia mendapatkan petunjuk dari Nya Ayat al Qur an banyak menjelaskan tentang ka bah Salah satunya adalah QS Ali Imran ayat 96 Sesungguhnya rumah yang mula mula dibangun …

Read More »

Deddy Corbuzier Resmi Anggota NU

Jakarta Presenter dan ilusionis Deddy Corbuzier resmi diterima menjadi anggota Nahdlatul Ulama NU Peresmian itu dilakukan oleh Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siradj saat Istigasah di Kantor PBNU Jakarta Rabu 31 7 2019 Bahkan sebagai tanda Deddy Corbuzier telah menjadi bagian NU Ketum PBNU langsung mengembel embeli namanya dengan Gus Deddy Gus Deddy hari ini resmi diterima menjadi anggota …

Read More »

Menag dan Ulama al-Azhar Bahas Cara Sikapi Ekstremisme, Intoleransi, dan Radikalisme

Jakarta Menteri Agama Lukman Hakim Syaifuddin dan ulama Al Azhar Mesir membahas cara menyikapi ekstremisme intoleransi dan radikalisme yang belakangan ini semakin menguat sehingga menjadi tantangan dalam mewujudkan moderasi beragama Selain itu kedua belah pihak juga membahas kerjasama erat atara pemerintah Indonesia dan Al Azhar Pembahasan itu dilakukan saat Menag menerima kunjungan kehormatan delegasi Ulama Al Azhar Mesir Jumat 26 …

Read More »

China Larang Restoran Pasang Huruf Arab dan Simbol-simbol Islam

Beijing Belum selesai masalah kamp konsentrasi untuk Muslim Uighur di Provinsi Xinjiang pemerintah China kembali membuat keputusan terkait keberadaan umat Muslim di Negeri Tirai Bambu itu Kali ini pemerintah China melarang pemasangan hurup Arab dan simbol simbol Islam seperti kata halal di restoran dan kedai makanan Kebijakan ini merupakan langkah terkini yang diambil pemerintah untuk menghalau gerakan yang mereka sebut …

Read More »

Inilah Sayyidul Istighfar yang Dianjurkan Nabi Pagi dan Sore

Sayidul istighfar atau istighfar yang terbaik merupakan lafal istighfar yang memuat tentang pengakuan nikmat dan dosa sekaligus yang diajarkan oleh Nabi Bacaan ini mengandung rahasia yang sunggu besar Rasulullah SAW menyebut ganjaran khusus bagi mereka yang mengamalkan sayidul istighfar ini setiap pagi dan sore Inilah Lafal sayyidul istighfar Artinya Hai Tuhanku Engkau Tuhanku Tiada tuhan yang disembah selain Engkau Engkau …

Read More »

Amalan Rasul Bernama Istighfar

Kita sebagai hamba sering melakukan kelalaian dan berbuat dosa Selayaknya kita sebagai hamba selalu memohon ampun dan mensegerakan taubat Allah Maha Pemurah dan Pemaaf kepada setiap hambanya yang bertaubat dan beristigfar kepadanya Namun apabila seorang tidak mau bertaubat dan beristigfar kepadanya maka Allah tidak akan pernah mengangkat dosa yang mereka perbuat Sebaliknya Allah tidak akan mengazab seorang hamba yang senantiasa …

Read More »

Fikih Kuliner: Makanan Halal dan Sehat Menurut Islam

Islam agama lengkap dan sempurna yang mengatur manusia dari bangun tidur sampai tidur lagi Terdapat rangkaian hukum dan hikmah agama sebagai daya ikat dan daya pikat manusia supaya berbuat sesuai dengan aturan main yang telah ditetapkan Akan tetapi semua ikatan ikatan dalam bingkai hukum tersebut tidak bertujuan untuk memberatkan manusia Agama hadir untuk mengelola tata atur sebuah kehidupan yang meniscayakan …

Read More »

Mengenal Pengarang Kitab Al-Hikam, Syeikh Ibn Atha’illah As-Sakandari

Riwayat SingkatNama lengkapnya adalah Tajuddin Abu Al Fadl Ahmad Inm Muhammad Ibn Abdul Karim Ibn Abdurrahman Ibn Ahmad Ibn Isa Ibn AL Husain Atha illah Al Judzami al Maliki Al Syadzili al Iskandari Ia diperkirakan lahir pada tahun 658 H di Kota Iskandariah Mesir Lahir dari keluarga keturunan Arab Ia juga dinisbatkan kepada Judzam karena nenek moyangnya berasal dari Judzam …

Read More »

10 Adab Doa Menurut Syekh Muhammad Bin Alwi Al-Maliki

Doa selalu dipanjatkan dalam berbagai keadaan baik sebelum saat maupun selesai shalat sebelum keluar rumah hingga sebelum dan setelah makan maupun saat masuk ke kamar mandi Doa menjadi hal yang begitu lekat dengan kita terlebih banyak doa doa sederhana yang sudah kita hapal sedari keci Doa juga merupakan suatu hal yang mengingatkan kita kepada setiap langkah langkah karena setiap kita …

Read More »

Nafkah Suami Kepada Istri yang Mencari Nafkah

Kehidupan dalam keluarga memang tidak mudah Banyak sekali lika liku kehidupan yang menyebabkan pasangan suami istri harus beradaptasi dengan kondisi yang ada Selayaknya suami adalah bertanggungjawab untuk mencari nafkah tetapi dalam kondisi tertentu peran itu justru lebih banyak dominan dilakukan istri Atau dalam kondisi lain justru istri yang berperan mencari nafkah Di banyak literatur kitab fiqh memang benar bahwa wanita …

Read More »

Resmikan 9 Gedung Pesantren Dea Malela, Wapres JK: Tuntutlah Ilmu ke Sumbawa

Sumbawa Dulu ada pepatah yang berbunyi tuntutlah ilmu sampai ke Negeri China Tapi dengan kembali diresmikan sembilan gedung baru Pesantern Modern Dea Malela di Sumbawa Nusa Tenggara Barat NTB Wakil Presiden Wapres Jusuf Kalla JK menggubah pepatah itu menjadi bukan lagi tuntutlah ilmu ke negeri China tapi ke Sumbawa Saya berterimakasih kepada pihak pihak yang ikut membantu memenuhi harapan untuk …

Read More »

Iman yang Menakjubkan

Pernahkah kita sebagai umat muslim bertanya heran dalam diri Mengapa percaya kepada kebenaran Islam yang dibawa oleh Rasul Nya sementara kita tidak hidup sezaman dan bertemu langsung dengan Nabi Muhammad Saw Pertanyaan ini penting direfleksikan sebagai penguji iman Bahwa jika seorang sahabat orang yang bertemu langsung dengan Nabi Muhammad Saw beriman kapada Allah dan rasul Nya itu hal wajar karena …

Read More »

Ibrah Sa’i: Allah Tidak Pernah Lupa Perjuangan Seorang Hamba

Ibadah haji tidak hanya sekedar ritual biasa tetapi memiliki makna dan hikmah yang sungguh luar biasa Rangkaian ibadah haji dari thawaf wukuf sa I jumrah adalah ritual yang memiliki ketersambungan historis dengan kisah perjuangan Ibrahim dan keluarganya Menjalani haji seolah membawa kita pada zaman perjuangan Ibrahim untuk diambil sebagai pelajaran berharga pada masa kini Salah satu contoh adalah sa i …

Read More »

Pilihan Jihad untuk Perempuan dan Orang Tua

Bagi masyarakat berpenduduk mayoritas muslim seperti Indonesia ibadah haji adalah dambaan bagi setiap orang Akan tetapi dalam menjalankannya membutuhkan biaya yang tidak sedikit serta fisik yang sehat Melakukan ibadah haji membutuhkan perjuangan yaitu memperjuangkan sebagian hartanya dan juga berjuang secara fisik agar dapat pergi ke tanah suci Karena butuhnya kesungguhan dan kemampuan itulah haji disebut pula sebagai ibadah jihad Sebagaimana …

Read More »

Jauhi Prasangka adalah Jalan Hidup Optimis dan Bahagia

Sikap berprasangka atau sawasangka merupakan hal yang sangat berbahaya Pra sangka dapat mempengaruhi bahkan menentukan realitas sosial kita Sikap takut benci dan dengki sama orang lain karena ditumbuhkan dan dibangun oleh prasangka buruk Suudzon Prasangka buruk tidak hanya menggiring kita dalam dosa tetapi juga sangat menggangu dalam pergaulan sosial Berburuk sangka menimbulkan kebencian serta kebiasaan menggunjing berdasarkan pra sangka menimbulkan …

Read More »

Resmi, Belanda Larang Pemakaian Cadar

Amsterdam Pemerintah Belanda secara resmi melarang pemakaian cadar atau burka di tempat tempat umum Namun larangan itu justru memicu pro dan kontra Sejumlah pemerintah kota rumah sakit dan kepolisian malah menyatakan akan menolak menegakkan aturan tersebut Keputusan pemakaian cadar itu disambut Geert Wilders pimpinan partai populis kanan Belanda yang menjadi pengusung utama larangan pemakaian cadar tersebut Ia bahkan tersenyum lebar …

Read More »

Haji Adalah Jihad Yang Mulia

Sidang jumat yang dirahmati Allah Marilah bersama sama kita memanjatkan puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat kesehatan dan marilah bersama sama kita terus meningkatkan keimanan dan ketakwaan hanya kepada Allah Azza Wajalla Sholawat serta salam semoga tetap curahkan kepada baginda nabi Muhammad Saw yang telah membawa kita dari zaman jahiliyah menuju zaman yang penuh dengan …

Read More »

Indonesia Segera Miliki Museum Sejarah Nabi Muhammad SAW

Jakarta Sebuah rencana besar tengah dirancang Dewan Masjid Indonesia DMI bekerja sama dengan Yayasan As Salamu Alayka Ayyuha An Nabiyy dari Arab Saudi Rencana itu berupa pembangunan museum sejarah Nabi Muhammad SAW di Indonesia yang didalamnya akan berisi sejarah perjalanan hidup Rasulullah SAW isi museum yang ditonjolkan adalah yang selama ini kita baca tentang sejarah Rasulullah SAW dari bacaan bacaan …

Read More »