Hikmah

Belajar pada Keagungan Nabi Ibrahim AS

Oleh Muhammadun Ya Tuhan Kami sesungguhnya aku telah menempatkan sebahagian keturunanku di lembah yang tidak mempunyai tanam tanaman di dekat rumah Engkau Baitullah yang dihormati Ya Tuhan Kami yang demikian itu agar mereka mendirikan shalat maka jadikanlah hati sebagian manusia cenderung kepada mereka dan beri rezekilah mereka dari buah buahan mudah mudahan mereka bersyukur QS Ibrahim ayat 37 Ini adalah …

Read More »

Bahaya Ketaatan dalam Kesyirikan

Islam adalah agama yang sempurna Ketetapan hukum dan aturan dalam agama Islam diatur dan diterangkan melalui Qur an dan hadist yang menjadi sumber hukum secara mutlak Berbagai pengaetahuan dan aturan sudah diatur di dalam dua sumber tersebut Tugas manusia adalah menafisrkan namun tidak melebihi batas Tuhan apalagi bertentangan dengan ketetapan dan menyalahi hukum yang dibuat Allah Jika orang yang merasa …

Read More »

Susahnya Mendapat Rezeki karena Dosa

Usaha telah dikerahkan Keringat sudah mengucur setiap hari Namun hasil seolah jauh dari impian Berulangkali membuka usaha tetapi selalu menemukan kendala Salahkah Tuhan Apakah Tuhan mengingkari janji dengan kesungguhan seorang hamba Kita mungkin selalu menemukan realitas hidup yang seperti itu Ketika membuka usaha selalu rugi padahal sudah dilakukan dengan persiapan matang Namun semua usaha tak kunjung membuahkan laba Sudah unjuk …

Read More »

Ucapan Selamat Tinggal “Baitullah” melalui Tawaf Wada’

wada

Di mana ada pertemuan, di situ pasti ada perpisahan. Ungkapan ini pantas untuk mewakili saat-saat jamaah haji akan meninggalkan kota makkah karena telah selesai menunaikan ibadah haji. Kembali ke tanah air masing-masing. Tetapi, sebelum beranjak pergi, ada satu lagi ibadah yang harus dikerjakan. Sebagai ritual terakhir lepas pisah dengan Baitullah, yaitu tawaf Wada’. Tawaf Wada’ adalah tawaf yang dikerjakan setelah …

Read More »

Hemat itu Perilaku Islami

hemat

Di zaman yang serba modern kebanyakan orang melakukan pola hidup konsumtif, yakni sebuah keinginan untuk mengkomsumsi atau memiliki barang yang sebenarnya kurang diperlukan secara berlebihan guna mencapai kepuasan diri. Dari pola hidup memunculkan sikap boros dan hedonis. Boros adalah sifat yang paling tidak disukai Allah. Agar terhindar dari pola hidup tersebut, kita harus melatih diri kita sendiri untuk berhemat. Hemat …

Read More »

Kisah Inspiratif Al Qur’an: Saat Petuah Orang Tua tak Didengar Muncullah Petaka

Al Qur an banyak mengkisahkan umat terdahulu mulai orang yang baik prilakunya maupun orang yang kurang terpuji perangainya Seperti salah satu anaknya Nabi Nuh AS yang merasa banyak pengetahuan maupun pengalaman tidak mau menerima ajakan ayahnya untuk mengikuti ajaran ajarannya Sampai ketika banjir sudah didepan mata pun ia tidak mau ikut ke dalam kapal dengan kesombongannya mengatakan Aku akan mengungsi …

Read More »

Suami, Jaga Keluargamu dari Api Neraka, Jangan Cuek !

8 fungsi keluarga

Dalam hakikatnya suami adalah kepala keluarga yang memikul tanggung jawab untuk menafkahi, membimbing dan memberikan ajaran agama untuk istri dan anak-anaknya. Selain itu tugas seorang suami juga harus mengajari istri tentang tanggungjawab dan hak yang akan ia dapatkan dalam membangun kehidupan rumah tangga yang mereka bangun. Salah satu kewajiban suami di antaranya tentang menafkahi istrinya dengan rejeki yang halal. Di …

Read More »

Rahasia Dialog Seorang Hamba dengan Allah dalam Shalat

Membaca surat alfatihah dalam setiap rakaat shalat adalah bagian rukun shalat Artinya shalat seseorang dikatakan batal apabila dalam setiap rakaat tidak membaca surat ini Muncul pertanyaan apa sebenarnya rahasia surat ini yang terus menerus diulang ulang sebagai bagian penting dalam setiap rakaat shalat Sebelum membuka tabir rahasia itu kita perlu memahami dulu apa itu surat alfatihah Diberi nama surat alfatihah …

Read More »

Nafkah Suami Kepada Istri yang Mencari Nafkah

Kehidupan dalam keluarga memang tidak mudah Banyak sekali lika liku kehidupan yang menyebabkan pasangan suami istri harus beradaptasi dengan kondisi yang ada Selayaknya suami adalah bertanggungjawab untuk mencari nafkah tetapi dalam kondisi tertentu peran itu justru lebih banyak dominan dilakukan istri Atau dalam kondisi lain justru istri yang berperan mencari nafkah Di banyak literatur kitab fiqh memang benar bahwa wanita …

Read More »

Iman yang Menakjubkan

Pernahkah kita sebagai umat muslim bertanya heran dalam diri Mengapa percaya kepada kebenaran Islam yang dibawa oleh Rasul Nya sementara kita tidak hidup sezaman dan bertemu langsung dengan Nabi Muhammad Saw Pertanyaan ini penting direfleksikan sebagai penguji iman Bahwa jika seorang sahabat orang yang bertemu langsung dengan Nabi Muhammad Saw beriman kapada Allah dan rasul Nya itu hal wajar karena …

Read More »

Nabi Adam Turun ke Bumi dan Kisah Air Mata Taubat

Taubat Nabi Adam

Setiap jejak kisah hidup manusia tak bisa lepas dari Nabi Adam AS. Manusia hidup di bumi ini juga karena kisah perjalanan panjang Nabi Adam, yang turun dari surga menuju bumi ini. Semua penuh hikmah. Anak cucu Nabi Adam harus mengambil hikmah tersebut. Secara hakiki, Nabi Adam adalah penduduk surga. Atas takdir-Nya, Nabi Adam akhirnya menjadi penduduk bumi. Allah sudah berjanji, …

Read More »

Amalan Rasul Bernama Istighfar

Kita sebagai hamba sering melakukan kelalaian dan berbuat dosa Selayaknya kita sebagai hamba selalu memohon ampun dan mensegerakan taubat Allah Maha Pemurah dan Pemaaf kepada setiap hambanya yang bertaubat dan beristigfar kepadanya Namun apabila seorang tidak mau bertaubat dan beristigfar kepadanya maka Allah tidak akan pernah mengangkat dosa yang mereka perbuat Sebaliknya Allah tidak akan mengazab seorang hamba yang senantiasa …

Read More »

Jika Berjanji, Ucapkan Insya Allah

Dalam aktivitas keseharian seringkali kita berjanji kepada seseorang untuk perkara tertentu yang seolah olah kita akan pasti menepatinya Padahal ada banyak rahasia Allah Swt yang kita sendiri tidak bisa menjamin janji itu terpenuhi misalnya ternyata waktu yang telah dijadwalkan tidak bisa kondisi sakit atau bahkan tutup usia meninggal Islam mengajarkan agar kita saat berjanji menyertai dengan kata insya Allah jika …

Read More »

Inilah 4 Tanda Diterimanya Taubat

Manusia sebagai makhluk sosial mempunyai kelebihan maupun kekurangan di dalam dirinya Begitu juga manusia sering melakukan kesalahan yang sangat berarti sehingga membawa dampak buruk baginya maupun kepada orang lain Kadangkala perasaan bersalah ini menjadikan beban di pikiran dan hati selalu menjadi gundah gulana Realita dimasyarakat saat ini banyak mantan koruptor preman pekerja seks komersil psk atau siapa saja yang telah …

Read More »

Nasehat Imam Syafi’I agar Menjadi Seorang yang Mulia

Manusia hidup di dunia ini mengalami bayak gejolak baik urusan pribadi keluarga maupun dengan orang lain Hal ini sebagai ketentuan Allah Sunnatullah yang telah digariskan di alam raya bahwa segala Makhluk berpasangan atau berjodoh jodoh yaitu ada si kaya dan si miskin ada yang pintar juga ada yang terpelajar Satu dengan yang lain saling membutuhkan saling mengisi serta menghargai Secara …

Read More »

Jangan Sia-siakan Pemberian Tuhan Bernama Akal

Manusia adalah makhluk ciptaan Allah yang paling sempurna Hal yang membedakan manusia dengan makhluk lainnya adalah akal Akal dapat digunakan untuk memilih mempertimbangkan dan menentukan jalan yang benar dengan pikirannya sendiri Dengan menggunakan akal manusia mampu memahami Al Qur an yang diturunkan sebagai wahyu Allah SWT kepada nabi Muhammad SAW Melalui akal juga kita bisa menjangkau pemahaman sesuatu yang akhirnya …

Read More »

Surga Bagi Orang yang Menahan Marah

Ada banyak amalan yang sebenarnya sederhana seolah gampang dilakukan mungkin sepele tapi dalam Islam justru bernilai ibadah bahkan jika berhasil melakukannya oleh al Qur an dan hadis akan diganjar surga Apa itu Menahan amarah Q S Ali Imaron 133 134 menyebutkan Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk …

Read More »

Kisah Inspiratif dalam Al-Qur’an: Hancurnya Para Pembuat Berita Bohong

Al Qur an kitab suci yang diturunkan kepada Nabi Muhammad bertujuan sebagai petunjuk hidup manusia Di dalamnya diatur tentang hukum halal haram juga berbagai kisah hidup manusia tidak lain sebagai pelajaran berharga untuk kehidupan kita Salah satu kisah yang sering dibahas dalam Al Qur an adalah kisah bangsa Israil yang telah diberikan nikmat yang luar biasa banyaknya di antaranya mereka …

Read More »

Empat Golongan ini Menjaga Dunia dari Kehancuran

Kenikmatan dunia ini akan terasa tambah nikmat bila seseorang memiliki ilmu pengetahuan yang mampu dimanfaatkan diri sendiri dan dan orang lain serta memiliki kecukupan urusan dunia tahta wanita dan toyota Namun realita di masyarakat kita banyak orang berpendidikan dan berpengetahuan namun diberikan kekurangan dalam urusan harta benda Sebaliknya banyak orang yang diberikan kekayaan namun tak memiliki banyak pengetahuan bahkan tak …

Read More »

Tata Krama Berdoa agar Terkabul

Berdo a mempunyai arti mengemukakan rasa hati kepada sang kholik baik berbentuk rasa syukur maupun mengadu berkeluh kesah atau berupa permohonan yang ingin diperoleh berupa benda tujuan atau apapun yang bukan berupa kejahatan Dengan demikian berdo a sesungguhnya merupakan bentuk ibadah bahkan merupakan otaknya ibadah Dikabulkan ataupun tidak bukanlah menjadi urusan hamba yang penting baginya telah menunaikan apa yang diperintahkan …

Read More »

Murka Allah bagi Penebar Ujaran Kebencian dan yang Mendanai

Manusia memiliki karakter yang berbeda beda ada yang baik juga ada yang buruk Ada yang kaya juga ada yang kurang biaya Lingkungan sangat berperan dalam memberi warna seseorang menjadi baik atau tidak maka dibutuhkan kepedulian semua orang untuk memperbaikinya Seringkali manusia melakukan kejahatan karena kurang terpenuhi kebutuhannya baik urusan perut atau urusan hidup yang kian carut marut Untuk mencukupi kebutuhannya …

Read More »

Jangan Mengaku Ahlu Sunnah Jika Belum Memenuhi Empat Kriteria Ini

Sebenarnya tantangan terbesar yang sedang dihadapi umat Islam saat ini tidak hanya ancaman dari luar tetapi yang lebih berbahaya perpecahan dalam internal tubuh Islam Lihatlah fenomena saat ini umat diuji dengan kebiasaan saling fitnah saling menuduh saling sesat menyesatkan dan parahnya saling kafir mengkafirkan satu sama lainnya Apa sebabnya Sebagian menyatakan memiliki kebenaran yang sesuai ajaran dari Nabi sementara golongan …

Read More »

10 Keistimewaan Bersedekah

Islam mengajarkan kepada umatnya agar menjaga hubungan baik dengan Allah dengan menjalankan kewajiban yang telah diperintahkan juga menjalin hubungan yang baik dengan sesama manusia Ini bertujuan agar ia mendapatkan kesempurnaan perbuatan yang ia lakukan sehingga menjadi manusia yang beruntung di dunia dan akhirat Dunia ini tak akan cepat hancur bila masih terjalin hubungan yang baik antara si kaya dan si …

Read More »

Panduan Islam: Hati-hati Memilih Teman di Media Sosial

Pertemanan di era digital seperti saat ini sudah melampaui batas ruang dan lokasi Seseorang justru banyak berinteraksi di ruang maya ketimbang di ruang nyata Pertemanan di media sosial justru semakin intensif dari pada teman sekolah tetangga dan masyarakat Sebenarnya sama posisi antara pertemanan di media sosial dan lingkungan sosial Teman di media sosial yang begitu banyaknya juga memberikan pengaruh baik …

Read More »

Agar Anak Menjadi Penyejuk Hati (Qurrota A’yun)

penyejuk hati

Bagaimana menjadikan anak sebagai penyejuk hati bagi keluarga? Setiap orang tua pastinya mengharapkan anak yang sholeh dan sholihah. Dalam Al- Qur’an disebutkan sebuah ayat yang menyiratkan harapan tersebut : “Dan orang orang yang berkata: “Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami isteri-isteri kami dan keturunan kami sebagai penyenang hati (kami), dan jadikanlah kami imam bagi orang-orang yang bertakwa.” (Al Furqon : …

Read More »