Tag Archives: radikalisme

Mantan Kombatan Afghanistan: Radikal Terorisme Bukan Stigmatisasi Agama Tapi Musuh Agama dan Negara

Amir Mahmud

Sukoharjo – Aksi radikalisme dan terorisme jelas-jelas terjadi di Indonesia. Hampir sebagaian besar aksi-aksi itu dilakukan oleh pelaku dengan mengatasnamakan agama. Ironisnya, ketika aksi-aksi itu masih saja terjadi, sebagaian pihak masih menuding bahwa radikalisme dan terorisme itu hanya stigmatisasi pemerintah terhadap agama, khususnya agama Islam. Menanggapi hal tersebut mantan kombatan yang merupakan alumni Akademi Militer (Akmil) Mujahidin Afghanistan Dr. H. …

Read More »

Ken Setiawan: Radikalisme dan Terorisme Itu Fakta, Bukan Stigmatisasi Agama

Ken Setiawan

Jakarta – Pendiri Negara Islam Indonesia (NII) Crisis Center Ken Setiawan turut prihatin adanya opini bahwa seolah persoalan radikalisme dan terorisme itu seolah labeling dan stigmastisasi pemerintah terhadap agama Islam. Pernyataan Ken ini menanggapi ditangkapnya seorang wanita benama Siti Elina (SE) yang hendak menerobos masuk ke Istana dengan membawa pistol beberapa waktu lalu. Ironisnya, pasca kejadian itu, muncul komentar seorang …

Read More »

Radikalisme dan Terorisme Berjalan Atas Nama Agama Tertentu

Kepala BNPT Komjen Pol DR Boy Rafli Amar MH

Surabaya – Kelompok radikal terorisme menjadikan  ajaran agama dengan dibumbuhi doktrin radikal untuk menyebarkan propaganda. Alhasil, banyak gerakan radikalisme berjalan atas nama agama tertentu. Penyalahgunaan narasi agama, sikap anti kemanusiaan, ekstrimisme, anti negara dan Pancasila. Ideologi transnasional ini, memiliki tujuan ideologis dan politik, serta bersifat intoleran dan eksklusif. Karena itu, Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) RI terus berusaha menekan doktrin …

Read More »

Ulama Perempuan Siap Terlibat Rawat Bangsa dari Ekstremisme dan Radikalisme

Ulama Perempuan

Jakarta – Ulama perempuan siap terlibat dalam upaya-upaya untuk merawat bangsa dari ancaman estremisme dan radikalisme. Hal itu akan dibahas secara detil pada Kongres Ulama Perempuan Indonesia (KUPI) II dan menjadi salah satu lima isu tama yang dibahas dalam kongres. Ketua Umum Panitia Pelaksana atau Organizing Committee (OC) KUPI II, Nyai Masruchah, mengatakan, isu ekstrimisme dan radikalisme ada dampaknya terhadap …

Read More »

Mayjen TNI Nisan Setiadi: Ulama dan Santri Berperan Bentengi Masyarakat dari Radikalisme dan Terorisme

057147800 1601026227 830 556

JAKARTA – Resolusi Jihad yang dikumandangkan oleh KH Hasyim Asy’ari menjadi pelecut dan kobaran semangat para santri untuk membela, mempertahankan dan mengusir para penjajah dari tanah air, kecintaan para ulama dan santri terhadap tanah air sedikitpun tidak diragukan, ulama dan santri telah membuktikan darmanya untuk negeri dan NKRI. Peran vital inilah yang kemudian diapresiasi oleh Mayjen TNI Nisa Setiadi Deputi …

Read More »

Tangkal Radikalisme, Tokoh Agama Wajib Gencarkan Dakwah dan Pesan kebaikan di Medsos

Ketua FKUB Sulawesi Tengah Prof KH Zainal Abidin

Palu –Tokoh-tokoh lintas agama diminta untuk menggencarkan dakwah atau pesan-pesan kebaikan melalui media sosial untuk menangkal penyebaran radikalisme. Hal itu dikatakan  Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulawesi Tengah (Sulteng) Prof KH Zainal Abidin forum pertemuan regional Forum Evangelische Mission in Solidaritat (EMS) di Palu, Minggu (9/10/2022). “Saatnya kita semua harus gencarkan dakwah melalui media sosial,” kata KH Zainal Abidin. …

Read More »

Ustadz Adi Hidayat: Kader Muhammadiyah tidak Dekat Radikalisme Dan Mengganggu Keyakinan Orang Lain

066987900 1621846182 830 556

SOLO – Ustadz Adi Hidayat hadir pada Tablik Akbar sekaligus pra acara Muktamar ke- 48 Muhammadiyah dan Aisyiyah ke- 48 bukan hanya sebagai pembicara namun beliau adalah kader Muhammadiyah yang ditegaskanya berulang kali dalam acara tersebut. Tabligh akbar berlangsung di Edutorium Universitas Muhammadiyah Solo (UMS), Sabtu (8/10/2022). Ribuan jamaah menyaksikan dengan seksama apa yang disampaikan pengisi acara, Ustadz Adi Hidayat. …

Read More »

Radikalisme dan Liberalisme Distorsi Pemahaman Agama, Islam Wasathiyah Solusinya.

KH Sholahuddin Al Aiyub

Jakarta – Radikalisme dan liberalism agama telah mendistorsi pemahaman agama. Karena itu, Islam wasathiyah menjadi solusi dari pemahaman menyimpang radikalisme dan liberalisme. “Radikalisme (al-ifrath) dan liberalisme (at-tafrith) agama telah mendistorsi (menyimpangkan) pemahaman agama. Oleh karena itu, perlu dilakukan langkah dan upaya untuk mengembalikannya ke jalan yang lurus, yaitu mengembalikan ke Islam Wasathiyah, ” kata Ketua MUI Bidang Ekonomi Syariah dan …

Read More »

Pelajar Muhammadiyah Harus Miliki Komitmen Kebangsaan Tinggi dan Terlibat dalam Pemberantasan Radikalisme

Wapres KH Maruf Amin

Jakarta – Pemuda atau generasi muda wajib memiliki komitmen kebangsaan yang kuat untuk bersama pemerintah memberantas radikalisme. Hal tersebut disampaikan KH Ma’ruf Amin saat memberikan sambutan virtual dalam kegiatan Tanwir Ikatan Pelajar Muhammadiyah, Kamis (22/9/2022). Wapres mengingatkan bahwa visi Indonesia 2045 yang ditujukan untuk mewujudkan Indonesia Emas yang berdaulat, maju, adil dan makmur, hanya bisa dicapai dengan berbasiskan sumber daya …

Read More »

Islah Bahrawi: Konflik Berpotensi Jadi Trigger Lahirkan Aksi Terorisme

Islah Bahrawi

Jakarta – Konflik dan radikalisme seolah telah menjadi dua sisi mata uang yang mustahil dipisahkan. Keduanya memiliki keterkaitan secara resiprokal. Di satu sisi, konflik dapat memicu eskalasi radikalisme. Di sisi lain, radikalisme juga bisa melatari terjadinya konflik. Hal ini dipertegas oleh Direktur Eksekutif Jaringan Moderasi Beragama Indonesia, Islah Bahrawi. Dirinya menjelaskan bahwa konflik horisontal seperti perang saudara, sejatinya justru lebih …

Read More »

Hanya Pecundang yang Mainkan Isu Islamofobia di Indonesia

Ustadz Suparman

Bandar Lampung – Narasi Islamofobia di Indonesia kerap tercium bersifat politis dan dianggap sebagai upaya playing victim kelompok radikal. Kelompok radikal memanfaatkan narasi tersebut untuk melemahkan segala hal yang berkaitan dengan pemberantasan kelompok radikal. Sebab, dengan memainkan narasi itu, mereka percaya bahwa akan jauh lebih mudah menyulut api amarah umat. Ketua bidang Agama Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) provinsi Lampung, …

Read More »

Moderasi Beragama dan Literasi Digital Benteng Generasi Muda Lawan Intoleransi dan Radikalisme

Kepala BNPT berikan kuliah umum di UINSU Medan

Medan – Generasi muda, terutama mahasiswa harus dibekali moderasi beragama dan literasi digital untuk melawan penyebaran ideologi intoleran, radikalisme, dan terorisme. Moderasi beragama dan literasi digital akan menjadi benteng kokoh bagi generasi muda agar mereka tidak mudah begitu saja menerima ideologi transnasional yang tidak sesuai dengan Pancasila dan ideologi luhur bangsa Indonesia. “Banyak sekali kalangan generasi muda, khususnya mahasiswa tanpa …

Read More »

Radikalisme Mendistorsi dan Manipulasi Agama, Generasi Muda Harus Miliki Ketahanan Ideologi

Dir Cegah BNPT Brigjen Ahmad Nurwakhid dalam kegiatan Regenerasi Duta Damai Sulsel

Makassar – ideologi radikalisme adalah paham yang mendistorsi dan memanipulasi agama yang digunakan kelompok-kelompok tertentu demi tujuan politik mereka. Karena itu, generasi muda Indonesia harus memiliki ketahanan ideologi untuk melawan penyebaran radikalisme. Hal itu diungkapkan Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Brigjen Pol R Ahmad Nurwakhid saat membuka kegiatan Regenerasi Duta Damai Dunia Maya Provinsi Sulawesi Selatan, di Makassar, …

Read More »

Media Digital Belum Merdeka dari Radikalisme dan Intoleransi

Habib Jafar Al Haddar

Jakarta – 77 tahun sudah bangsa Indonesia menghirup udara kemerdekaan setelah beratus tahun hidup dalam penjajahan. Kendati demikian, perjuangan untuk mempertahankan dan mengisi kemerdekaan itu tidak pernah berhenti dengan membangun kebersamaan dan persatuan. Pasalnya, upaya pecah belah masih terus terjadi melalui politik identitas dan politisasi agama. Dai milenial Habib Husein Ja’far Al Hadar, S.Fil.I., M.Ag, menilai pasca 77 tahun kemerdekaan …

Read More »

Keterbukaan dan Sikap Kritis Kunci Pulih dari Virus Intoleransi dan Radikalisme

Muhammad Abdullah Darraz

Jakarta – Sejak proklamasi kemerdekaan tanggal 17 Agustus 1945, sejatinya Indonesia masih di bawah bayang-bayang disintegrasi akibat virus radikalisme dan intoleransi. Bangsa kita dicabik-cabik oleh perpecahan dan permusuhan yang berakar dari maraknya nalar kebencian. Ibu pertiwi harus segera pulih dari virus intoleransi dan radikalisme untuk bangkit lebih kuat menuju harmoni bangsa. Peneliti dan Kader Intelektual Muhammadiyah Muhammad Abdullah Darraz mengatakan, …

Read More »

Kunci Utama Orang Terjangkit Radikalisme Karena Pemahaman Agama yang Salah

Ngatawi Al Zastrouw

Jakarta – Kunci utama orang bisa terjangkit virus radikalisme karena pemahaman agama yang salah dan terlalu skriptualis memahami teks-teks agama. Setelah itu baru faktor lainnya seperti kemiskinan, pendidikan dan lain-lain. “Adanya faktor kemiskinan, ajakan, bodoh karena pendidikan yang buruk, dan lain-lain, menurut saya, kuncinya satu, yaitu kesalahpahaman dalam mamahami agama,” ujar Budayawan NU Ngatawi Al-Zastrow di Jakarta, Minggu (14/8/2022. Pernyataan …

Read More »

Menag Sepakat IPNU Sebagai Benteng Penghalau Radikalisme di Sekolah

menteri agama menag yaqut cholil qoumas memberikan pesan khusus

JAKARTA – Salah satu pintu masuknya radikalisme di dunia pendidikan yaitu melalui kegiatan ekstra kulikuler di sekolah, maka dengan masuknya Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama) ke sekolah menjadi jawaban untuk mengcounter radikalisme didunia pendidikan. Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas sepakat dengan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) yang ingin memperluas gerakannya ke sekolah-sekolah untuk mengkonter …

Read More »

Konter Radikalisme, IPNU Ingin Perluas Gerakan ke Sekolah Umum, Menag Angkat Jempol

Menag Yaqut Cholil Qoumas

Jakarta – Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) ingin memperluas gerakannya ke sekolah-sekolah untuk mengkonter radikalisme. Langkah dinilai sangat bagus karena faktanya ideologi radikal saat ini sudah banyak masuk ke sekolah-sekolah umun. “Saya kira bagus, urusan radikalisme urusan ideologi yang tidak sejalan dengan ideologi negara di luar banyak gitu loh, termasuk di sekolah-sekolah. Untuk itu IPNU masuk udah bagus,” ujar Menteri …

Read More »

Dalam Pancasila, Agama Itu Menyatukan, Bukan Memecah Belah

KH Embay Mulya Syarief

Pandeglang – Pancasila itu adalah ideologi yang didalamnya telah mencakup seluruh aspek kehidupan bangsa Indonesia yaitu agama, kemanusiaan, persatuan, musyawarah, dan keadilan sosial. Namun Pancasila selalu dibenturkan oleh kelompok radikalisme yang mengatasnamakan agama untuk  melakukan radikalisasi. Padahal, sejatinya Pancasila sudah merangkul prinsip agama yang rahmat dan maslahat dan di dalam Pancasila, agama itu menyatukan, bukan memecah belah. Ketua Umum Pengurus …

Read More »

Tangkal Ekstremisme dan Radikalisme di Dunia Pendidikan, TGB: Kuncinya Penguatan Kurikulum

TGB

Jakarta – Penguatan kurikulum pendidikan sangat penting untuk menangkal ekstremisme dan radikalisme sejak dini. Pasalnya, dunia pendidikan menjadi salah satu tempat penyebaran paham-paham kekerasan. Faktanya banyak ditemukan buku pelajaran dan lembaga pendidikan yang terpapar radikalisme. “Ilmu adalah esensi agama sehingga pastikan mendapat ilmu agama dari orang yang berkompeten. Rantai keilmuan adalah bagian dari agama,” ujar Ketua Organisasi Internasional Alumni Al-Azhar …

Read More »

Ormas Keagamaan Diminta Aktif  Suarakan Perdamaian melalui Media Sosial

Silaturahmi Kebangsaan Kepala BNPT di Pesantren Mathlaul Anwar

Pandegalang – Media sosial masih banyak dimanfaatkan kelompok radikal intoleran untuk menyebarkan konten-konten yang berbau kekerasan, radikalisme, SARA, yang bisa menimbulkan perpecahan di masyarakat. Mulai anak muda sampai orang tua pun mudah terhasut oleh konten-konten di media sosial. Untuk itulah upaya menyuarakan perdamaian harus terus digencarkan di lingkungan masyarakat. Salah satunya melalui organanisasi kemasyarakatan (ormas), seperti ormas terbesar di Banten, …

Read More »

Begini Pengakuan Warga Garut Sempat Terpapar Radikalisme, Surga Rp 25 Ribu, Mubadzir Menolong Yang Bukan Kelompoknya

Warga Garut memanen hasil buminya (Foto: Fradita Utama/detikcom)

Garut – Wilayah Garut, Jawa Barat menjadi salah satu destinasi wisata yang banyak dikunjungi oleh masyarakat, wilayahnya yang sejuk dengan pemandangan alam yang indah menjadi daya tarik tersendiri, jangan lupa Garut juga menjadi identik dengan pangkas rambut yaitu pangkas rambut Asgar (asli garut). Namun siapa sangka, kelompok radikal malah memanfaatkan potensi wisata Garut untuk menyebarkan pahamnya Dilansir dari laman detik.com …

Read More »

Radikalisme Berkamuflase dalam Pariwisata Garut, Surganya Rp 25 Ribu

garut dan islam radikal

Garut – Membicarakan Pariwisata dengan Radikalisme seolah tidak ada hubunganya, namun salah satu wilayah di Garut, Jawa Barat. Pariwisata menjadi salah satu kamuflase kelompok radikal untuk menyebarkan pahamnya, bahkan menurut salah satu anggota yang tidak disebutkan namanya cukup bayar 25 ribu untuk bisa masuk sorga. Terbilang aneh, namun nyatanya kelompok radikal yang berkamuflase dalam balutan pariwisata gencar menyebarkan pahamnya sehingga …

Read More »

Kasus Pemaksaan Jilbab, Waspada Intoleransi dan Radikalisme Masuk Sekolah

Dr Hj Siti Nurjanah M Ag PIA

Metro – Akhir-akhir ini sedang ramai masalah pemaksaan pemakaian jilbab terhadap siswi di Yogyakarta dan DKI Jakarta. Ironisnya praktik tersebut terjadi si sebuah sekolah negeri. Bahkan kasus ini bukan kasus pertama yang terjadi di lembaga pendidikan. Menanggapi hal ini, Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Metro, Dr. Hj. Siti Nurjanah, M.Ag, PIA, menilai, kasus pemaksaan pemakaian jilbab yang hingga kini …

Read More »

Kepala BNPT: Terorisme Tindakan Atau Amalan Orang yang Bersekutu dengan Setan

kepala badan nasional penanggulangan teroris bnpt komjen boy rafli amar angga rizadetikcom

Jakarta – Terorisme merupakan kejahatan ekstra ordinary crime karena terorisme dapat menghancurkan sendi-sendi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, tindakan terorisme tidak pernah ada dalam agama apapun, karena sejatinya agama mengajarkan cinta kasih dan perdamaian sehingga jika seseorang maupun kelompok melakukan aksi terorisme berarti orang atau kelompok tersebut telah bersekutu dengan setan. Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Boy Rafli …

Read More »