Tag Archives: cadar

Setelah Prancis, Mesir Larang Pemakaian Cadar di Sekolah-Sekolah

Niqab

Kairo – Pemerintah Mesir resmi mengeluarkan aturan larangan niqab atau cadar di sekolah. Pengumuman disampaikan oleh Menteri Pendidikan Mesir Reda Hegazy pada Senin (11/9/2023). Keputusan ini mulai berlaku pada tahun ajaran baru yang dimulai 30 September hingga 8 Juni 2024. Sontak kebijakan itu memicu perdebatan terkait hak asasi manusia, konflik sekularisme dan Islam di negara tersebut. Surat kabar Ahram mengutip …

Read More »

Perempuan Arab Saudi Kini Tampil Tanpa Gamis atau Abaya Juga Buka Cadar

Para Perempuan Saudi setelah era moderatisasi

Jakarta – Pemerintahan Kerajaan Arab Saudi terus melakukan moderatisasi dibawah kendali Putra Mahkota Mohamed bin Salman (MBS). Sejak Pangeran MbS merilis Visi 2030 sebagai kerangka strategi dan misi Saudi mengurangi ketergantungan negara terhadap minyak sebagai sumber utama pemasukan. Berdasarkan visi tersebut, Arab Saudi melonggarkan aturan syariah dan norma serta budaya yang ketat, demi menggenjot pariwisata dan kunjungan pelancong asing. Para …

Read More »

Viral Seorang Konten Kreator Paksa Pengunjung Maliobor Kenakan Pakaian Yang Sama Dengannya

tangkapan layar konten youtube zavilda tv potongan video ini menjadi viral di medsos tangkapan layar youtube zavilda tv

Lombok – Warganet saat ini sedang ramai memperbincangkan salah satu video seorang wanita memaksa seorang pengunjung di Malioboro untuk mengenakan baju gamis, jilbab dan cadar ditempat umum. Sosok wanita yang menjadi perhatian adalah konten kreator bernama Zavilda dengan nama akun Zavilda TV. Dilansir dari laman wolipop.detik.com Selasa, (30/8/22). Zavilda mempunyai lebih dari 24,7 ribu pengikut di Instagram dan 211 ribu …

Read More »

Mahfud: Negara Menjamin Hak Setiap Warga Negara, Jadi Tidak Ada Islamofobia

menkopolhukam mahfud md

Jakarta – Isu terkait adanya islamoobia di Indonesia sempat berhembus di Indonesia, namun dengan tegas pemerintah menyatakan bahwa tidak pernah ada islamofobia, buktinya, semua praktek keagamaan berlangsung secara damai dan bahkan dilindungi oleh negara, bila ada yang menyatakan terjadinya islamofobia itu adalah perkataan orang bukan pemerintah, karena pemerintah mejamin hak setiap warga negara. Menko Polhukam Mahfud Md mengatakan pemerintah tidak …

Read More »

Pria Nyamar Pakai Baju Muslim dan Cadar Nyusup ke Shaf Salat Wanita

Pria mengenakan baju syari dan cadar menysuf salat di shaf wanita

Jakarta – Seorang pria menyamar menjadi wanita dengan berpakaian syar’i serta bercadar menyusup ke area khusus shaf salat wanita di Masjid Ar-Raudah Kecamatan Telanaipura, Jambi Selatan. Video pria bercadar itu viral di media sosial. Dikutip dari unggahan akun Instagram @kabarnegri, Senin (11/10/2021), pria berinisial WR berusia 35 tahun itu melakukan penyamaran mengenakan hijab syari lengkap dengan cadar serta kacamata. WR …

Read More »

Resmi, Muslimah Dilarang Gunakan Cadar di Sri Lanka

Memakai cadar di tempat umum resmi dilarang di Sri Lank scaled

Kolombo – Pemerintah Sri Lanka resmi melarang pemakaian cadar atau burqa oleh kaum Muslimah di tempat umum. Keputusan itu dikeluarkan setelah Kabinet Pemerintah Sri Lanka menyetujui usulan larangan cadar dengan dalih keamanan nasional dari ekstremisme agama. Dalih pelarangan demi keamanan nasional ini menuai kritik dan komentar sejumlah pakar di Dewan Persatuan Bangsa Bangsa (PBB). Bahwa pelarangan cadar adalah pelanggaran HAM …

Read More »

Swiss Larang Niqab, Pakar PBB: Langgar Kebebasan Beragama dan Berekspresi Wanita

Wanita dengan Niqab

Jenewa – Swiss resmi melarang pemakaian cadar atau burka atau niqab. Keputusan itu diambil setelah Swiss mengadakan referendum dan mayoritas masyarakat mendukung pelarangan cadar tersebut. Larangan itu langsung diprotes oleh pakar terkemuka PBB tentang kebebasan beragama Ahmed Shaheed. Ia mengkritik referendum Swiss yang mendukung pelarangan burka. Menurutnya fasad demokrasi di Swiss tidak berhasil menyembunyikan kefanatikan yang mendasari mereka. “Para pemilih …

Read More »

Pemerintah Swiss Resmi Larang Penggunaan Burqa di Tempat Umum

kampanye larang burqa di 210309083917 889

BERN – Burga atau Cadar secara resmi telah dilarang ditempat umum oleh pemerintah Swiss berdasarkan jajak pendapat yang dilakukan. Hasil referendum yang dilakukan pada Ahad (7/3) menghasilkan mayoritas warga Swiss setuju pelarangan Burga atau sebanyak 51%. Selain negara Swiss, negara lainya yang telah melarang penggunaan Burga adalah negara Prancis, Belgia dan Austria. Setelah keputusan yang didasarkan pada hasil referendum, masyarakat …

Read More »

Masyarakat Swiss Setuju Larangan Pemakaian Cadar

Stopper LExtremisme

Jenewa – Masyarakat Swiss setuju dengan larangan pemakaian cadar. Persetujuan itu adalah hasil referendum larangan penggunaan cadar di tempat umum, Minggu (7/3/2021). Hasil itu masih sementara yang diterbitkan oleh pemerintah Federal Swiss. Tapi persentase itu menunjukkan pihak yang setuju sudah melebihi dari setengah dari total 26 pemilikk suara. Dikutip dari CNN, Senin (8/3/2021), hasil resmi referendum itu menunjukkan bahwa 51,21 …

Read More »

Atasi Islamofobia, Swiss akan Gelar Referendum Cadar

Muslimah Swiss mengenakan Niqab atau cadar

Bern  – Islamofobia menjadi masalah yang sangat besar di Eropa. Kondisi itu menjadi perhatian serius negara-negara Eropa. Hal itulah yang membuat Swiss berencana akan menggelar referendum tentang cadar di Swiss, 7 Maret mendatang. Seperti diketahui, cadar sering menjadi pemicu tindakan kelompok Islamofobia. Salah satunya dari sayap kanan Partai Rakyat Swiss (SVP). Partai itu membuat kampanye untuk melarang penutup wajah dikenakan …

Read More »

Ketika Wartawati Non-Muslim “Menyamar” Untuk Merasakan Langsung Jadi Muslimah di Tengah Kaum Barat

Cover Move Away From the Bomber

Perth – Stigma negatif selalu dialami umat Muslim, khususnya kaum Muslimah saat berada di tengah-tengah masyarakat barat. Dengan menggunakan Muslimah bahkan memakai cadar, mereka langsung dicap sebagai golongan ekstremis. Seperti yang diterbitkan surat kabar The Sunday Times yang terbit di Perth, Australia Barat, Minggu, 14 November 2015 lalu. Surat kabar mingguan itu membuat berita utama dengan judul besar ”Move Away …

Read More »

Wamenag; Pakar Australia Keliru Memahami Keberagamaan di Indonesia

1575435952 Wakil Menteri Agama Zainud Tau

JAKARTA – Salah seorang dosen dan peneliti dari Australian National University (ANU) Greg Fealy mengatakan bahwa Indonesia tidak ramah terhadap keberagamaan dan refresif terhadap kaum Islamis. Penilaian yang didasarkan pada penglihatan terkait celana cingkrang dan cadar dikalangan Aparatur Sipil Negara (AS) yang tidak diperbolehkan menggunakan cadar. Penilaian Greg yang cenderung dangkal karena tidak memahami secara komprehensif tentang apa yang dinilai. Wakil …

Read More »

Tolak Lepas Cadar, Peserta MTQ Sumut Pilih Mundur

mtq bercadar

Medan – Seorang peserta Musabaqoh Tilawatil Al-Quran (MTQ) ke-37 Provinsi Sumatera Utara (Sumut) memilih mengundurkan diri karena menolak melepas cadar. Video penolakan itu saat ini viral dalam video yang viral di salah satu channel YouTube itu terlihat ada seorang wanita berbaju hitam yang menggunakan cadar naik ke bilik untuk membaca Al-Qur’an. Saat akan memulai, wanita itu diminta membuka cadarnya. “Tolong …

Read More »

Cadar dan Gejala Fanatisme Agama?

cadar

Sebuah buku, hasi riset/penelitian, berjudul Sepotong Kebenaran Milik Alifa (2008) menjelaskan tentang fenomena cadar dan gejala fanatisme agama. Penulisnya bernama Ahmad Shidqi, yang di dalam buku itu, mengisahkan seorang mahasiswi yang secara lahiriah terlihat taat dalam menjalankan ritual keagamaan, dalam hal ini Islam.

Read More »

Nahkoda Baru BPIP : Prof. Yudian Wahyudi Asmin Dikenal Sebagai Tokoh Anti-Radikalisme

UIN

JAKARTA – Hampir satu tahun sejak Yudi Latief mengundurkan diri sebagai Kepala Badan Pengarah Ideologi Pancasila (BPIP). Presiden terus menimbang dan mencari sosok yang tepat untuk memimpin lembaga negara yang fokus untuk membumikan Pancasila dimasyarakat. Setelah sekian lama mempertimbangkan berbagai hal. Presiden akhirnya menentukan pilihan kepada Profesor Yudian Wahyudi Asmin, Rektor Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Yogyakarta, untuk menahkodai BPIP. …

Read More »