Tag Archives: islamkaffah

Gara-Gara Buka Puasa Bersama 16 Anggota Keluarga di Bahrain Terinfeksi Corona

buka puasa bahrain

Manama – Sebanyak 16 anggota keluarga di Bahrain terinfeksi virus Corona dari satu orang kerabat yang positif selama berbuka bersama saat puasa Ramadhan, Departemen Kesehatan mengumumkan dalam sebuah pernyataan pada Sabtu 9 Mei 2020. Dikutip dari Al Arabiya, Senin (11/5/2020), terpaparnya keluarga besar itu juga akibat mereka tidak mematuhi tindakan pencegahan termasuk menghindari pertemuan besar, mengenakan masker, dan menjaga jarak …

Read More »

Akhir Ramadhan Batas Akhir Kemenag Tunggu Kepastian Ibadah Haji

Masjidil Haram corona

Jakarta – Kementerian Agama (Kemenag) masih menunggu kepastian dari pemerintah Kerajaan Arab Saudi terkait pelaksanaan ibadah haji tahun ini. Kondisi itu yang membuat Kemenag belum membuat keputusan jadi atau tidaknya haji tahun ini. Namun, Kemenag telah memiliki ancar-ancar sebagai batas akhir kepastian pelaksanaan haji. “Sampai saat ini kami masih menunggu informasi resmi mengenai kepastian pelaksanaan atau pembatalan haji tahun 1441 …

Read More »

Islam Agama Dengan Pertumbuhan Paling Cepat di AS, Bahkan di Dunia

muslim americans

Jakarta – Sebuah studi dari Pusat Penelitian Pew mengungkapkan, Islam merupakan agama dengan pertumbuhan paling cepat di dunia. Tidak hanya di negara mayoritas Muslim, tetapi juga di benua Eropa bahkan di Amerika Serikat. Buktinya, seperti dilansir dari laman VOA Indonesia, Jumat (8/5/2020), berbagai kampus di Amerika Serikat, menawarkan kelas-kelas studi Islam. Semakin banyak mahasiswa yang berminat mengambil jurusan Islam. Salah …

Read More »

MUI: Jadikan Alquran Petunjuk Hidup Hadapi Pandemi COVID-19

ulil albab

Jakarta – Momentum peringatan Nuzulul Alquran harus digunakan umat Islam untuk menjadikan Alquran sebagai petunjuk hidup dalam menghadapi pandemi COVID-19. Ajakan itu disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas. “Petunjuk Tuhan itu kalau dilaksanakan akan baik untuk kita. Tapi, kalau petunjuk itu tidak kita perhatikan akan membawa bencana bagi kita,” kata Anwar dikutip dari laman Okezone, Sabtu …

Read More »

Menag Ajak Umat Islam Jadikan Nuzulul Quran Untuk Perkuat Kepedulian Melawan COVID-19

Menag Fachrul Razi

Jakarta- Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi mengajak umat Islam menjadikan Nuzulul Quran sebagai momentum memperkuat kepedulian di tengah pandemi COVID-19. “Mari jadikan semangat Nuzulul Quran untuk meneguhkan momentum untuk bersatu dan saling peduli,” ujar Menag di Jakarta, Sabtu (9/5/2020). Menurutnya, saat ini bangsa Indonesia tengah dihadapkan pada ujian wabah COVID-19 sehingga, kebersamaan dan ketaatan atas komitmen bersama yang diajarkan Alquran …

Read More »

Jadikan Momentum Nuzulul Quran Untuk Melawan COVID-19

Wapres Maruf Amin

Jakarta – Ayyamul maghfirah (hari-hari turunnya ampunan Allah) dan Nuzulul Qur’an (turunnya Al-Qur’an) menjadi momen penting periode 10 hari kedua Ramadhan. Sayang, Ramadhan 1441 Hijriyah ini harus dilalui umat Islam dalam kondisi tidak normal di tengah “perang” menghadapi pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di seluruh dunia. “COVID-19 di tengah Ramadhan adalah ujian untuk kita semua. Karena itu di periode …

Read More »

Qunutan dan Lilikuran Tradisi Ramadhan Umat Muslim di Banten

qunutan

Serang – Di beberapa daerah di Indonesia memiliki tradisi setiap bulan Ramadhan. Salah satunya di Banten. Umat muslim di Banten mengenal tradisi qunutan dan lilikuran. Menurut Sekretaris Majlis Ulama Indonesia (MUI) Kota Serang, Amas Tajudin, istilah qunutan berasal dari Doa Qunut yang dibawa pada raka’at terakhir salat witir yang biasanya dimulai sejak hari ke 15 Ramadhan sampai akhir bulan Ramadhan. …

Read More »

Ini Menu Buka Puasa Favorit Franck Ribery

franck ribery

Jakarta – Gelandang Fiorentina, Franck Ribery selalu menanti momen buka puasa saat menjalankan ibadah puasa Ramadhan. Seperti diketahui, pemain asal Prancis itu merupakan pesepak bola muslim yang taat beribadah. Franck Ribery pun memberikan bocoran mengenai menu buka puasa. Eks pemain Timnas Prancis tersebut tak langsung menyantap makanan berat. Mantan pemain Bayern Munchen ini hanya menyantap beberapa kurma dan segelas susu …

Read More »

Hijabers Asal New York Ini Gunakan Tiktok Untuk Sebarkan Islam

zahra hashimee 1

Jakarta – Di era kemajuan teknologi seperti sekarang ini, menyebarkan agama Islam tidak hanya melalui dakwah pengajian, tetapi juga sangat efektif lewat media sosial. Hal itulah yang mendasari seorang hijabers cantik asal New York, Amerika Serikat, Zahra Hashimee. Ia menggunakan aplikasi TikTok untuk menyebarkan Islam. Seperti anak muda lainnya, hijabers yang tinggal di Albany, New York tersebut menggunakan TikTok bukan …

Read More »

Imam Besar Masjidil Haram Pimpin Program Antisipasi Cegah Corona

Syekh Sudais Imam Besar Masjidil Haram

Mekah – Pandemi virus Corona atau COVID-19 yang terjadi hampir di seluruh dunia masih jauh dari selesai. Dampaknya kesehatan masyarakat terganggu, roda perekonomian runtuh, bahkan carabberibadah pun harus  berubah. Kondisi ini membuat hampir seluruh negara di dunia melakukan upaya-upaya strategis untuk mencegah penyebaran virus asal Wuhan, Cina itu. Ketua Umum Dewan Pimpinan Umum Urusan Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Syaikh …

Read More »

Pandemi Corona, Perkuat Persatuan dan Ibadah di Bulan Ramadhan

Dede Rosyada1

Jakarta – Ibadah puasa hakikatnya mengajarkan untuk menjalankan puasa yang menahan rasa lapar dan dahaga. Hal tersebut kita jalani bersama-sama dengan seluruh umat muslim di dunia ini. Tidak ada perbedaan antara yang kaya dengan miskin dan antara penguasa dengan rakyat jelata. Ketua Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Provinsi DKI Jakarta Prof. Dr. Dede Rosyada, MA, mengatakan bahwa puasa juga mengajarkan …

Read More »

Islam dan Muhammad Ali Inspirasi Bernard Hopkins Rajai Kelas Menengah di Eranya

Bernhard Hopkins

Jakarta – Seperti Muhammad Ali dan Mike Tyson, Bernard Hopkins merupakan satu dari banyak mualaf inspiratif yang mendapat pencerahan spiritual dari balik jeruji penjara. Hopkins merupakan salah satu mantan petinju top dunia dari Amerika Serikat. Karier Hopkins sebagai salah satu petinju hebat di kelas menengah justru berawal dari pengalamannya pernah masuk penjara. Dilansir dari Muslim Observer, petinju berjulukan The Executioner …

Read More »

Selama Ramadhan dan Pandemi Corona, Donasi Muslim Inggris Melonjak Tajam

english muslim donation

London – Selama bulan Ramadhan 1441 Hijriyah dan di tengah pandemi virus Corona atau COVID-19, ternyata muslim Inggris memiliki tingkat kepedulian yang tinggi. Buktinya, Badan amal Muslim Inggris melaporkan tingkat donasi Muslim Inggris sangat tidak terduga di tengah Ramadhan dalam krisis COVID-19 tahun ini. Dilansir di Salaam Gateway, Jumat (8/5/2020), Ramadhan pertama yang dimulai di bawah penerapan lockdown COVID-19 nyatanya …

Read More »

14 Mei Mendatang, Paus Ajak Umat Beragama Bersatu Puasa dan Berdoa Minta Pertolongan Tuhan

Paus dan Syekh Al Azhar

Jakarta – Paus Fransiskus menyerukan penganut semua agama bersatu untuk berpuasa dan berdoa di bulan Ramadan ini untuk meminta pertolongan Tuhan untuk mengakhiri pandemi virus Corona. Komite Tertinggi Persaudaraan Manusia (HCHH) mengorganisasikan doa bersama tersebut di seluruh dunia pada 14 Mei, yang juga bertepatan dengan bulan suci Ramadan di mana umat Islam menjalani puasa dari fajar sampai terbenamnya matahari. “Demi …

Read More »

Azan Juga Berkumandang di Masjid Terbesar di Australia

azan masjid lakemba

Sydney – Setelah masjid Dandenong di kota Melbourne, giliran masjid terbesar di Australia, Masjid Lakemba azan di bulan Ramadhan 1441 Hijriyah ini. Ini merupakan kali pertama azan berkumandang masjid tersebut. Keputusan ini dipilih untuk menyatukan Muslim Australia di tengah pandemi COVID-19. Direktur Eksekutif Asosiasi Muslim Lebanon (LMA), Ahmad Malas mengatakan azan dengan pengeras suara dikumandangkan saat waktu berbuka puasa (Maghrib) …

Read More »

Pandemi Corona, Muslim Perempuan Perlu Jadi Sosok Seperti Siti Khadijah

Yusuf Mansyur

Jakarta – Pandemi virus Corona atau COVID-19 mengharuskan semua pihak untuk bersatu dan bergotong royong, serta saling membantu, untuk melawan penyebaran dan dampak pandemi tersebut. Apalagi wabah ini terjadi saat umat Muslim melaksanakan ibadah puasa di bulan Ramadan. Pimpinan Pondok Pesantren Daarul Qur’an (DQ) Ustaz Yusuf Mansyur mengatakan, di tengah pandemi COVID-19, umat Muslim harus bisa menjadi sosok sociopreneurship, terutama …

Read More »

Lebanon Izinkan Salat Jumat di Masjid, Tapi Masih Larang Salat Wajib Jamaah

Masjid Lebanon

Beirut – Pandemi virus Corona atau COVID-19 telah mengalami penurunan di beberapa negara. Alhasil peraturan lockdown pun sudah banyak yang dilonggarkan. Salah satunya di Lebanon. Kementerian Dalam Negeri Lebanon akan mengizinkan masjid dan gereja mengadakan salat Jum’at dan ibadah pada Ahad yang sebelumnya dihentikan sebagai bagian dari upaya untuk mencegah penyebaran wabah virus corona. Dalam sebuah pernyataan, kementerian menyerukan rakyat …

Read More »

Kemenag Berharap 12 Mei Arab Saudi Berikan Kepastian Pelaksanaan Haji

haji 1

Jakarta – Pandemi virus Corona atau COVID-19 masih terjadi di berbagai belahan dunia, termasuk Indonesia dan Arab Saudi. Kondisi ini mengakibatkan kepastian pelaksanaan ibadah haji 2020 belum jelas. Kementerian Agama (Kemenag) berharap Arab Saudi segera memberi kepastian pelaksanaan haji 2020. Ini penting agar pemerintah Indonesia bisa segera melakukan persiapan. “Harapan kami, tanggal 19 Ramadhan atau 12 Mei sudah ada keputusan. …

Read More »

Didi Kempot: Tak Pernah Lupa Sedekah, Bangun Masjid di Ngawi, Donasi COVID-19 Rp7,9 Miliar

Didi Kempot donasi

Jakarta – Penyanyi campursari legendaris Didi Kempol telah berpulang ke rahmatullah, Selasa (5/5/2020). Kepergian mendadak penyanyi berjuluk “The Godfather of Broken Heart” itu membuat jutaan sobat Ambyar (fans setianya) berduka. Namun di hari kepergiannya, muncul banyak sekali fakta menarik mengenai sosok almarhum yang selama ini tak diketahui publik. Salah satunya mengenai Didi yang ternyata dikenal sebagai seorang muslim yang dermawan. …

Read More »

Jaga Lisan, Jaga Hati, Gunakan Medsos Secara Bijak di Bulan Ramadhan

Haedar nashir

Jakarta – Penggunaan media sosial (medsos) selama bulan Ramadhan perlu dilakukan secara bijak. Dalam bermedsos orang yang sedang berpuasa seyogianya mampu menjaga lisan dengan menghindari bergunjing, ucapan tercela, atau berkata kasar yang bisa mengurangi pahala ibadah. Menjaga lisan bagi orang yang berpuasa tidak lagi sebatas ketika berbicara secara langsung, melainkan juga saat beraktivitas di medsos, seperti menulis status, berkomentar, membuat …

Read More »

Didi Kempot, NU, dan Islam Nusantara

Didi Kempot Islam Nusantara

Jakarta – Indonesia kembali kehilangan salah satu putra terbaiknya, penyanyi campursari Didi Prasetyo atau dikenal Didi Kempot meninggal dunia, Selasa (5/5/2020) pagi. Didi Kempot meninggal dunia setelah didiagnosa henti jantung. Sebelumnya, Didi Kempot dilarikan ke Rumah Sakit Kasih Ibu, Solo, Jawa Tengah, lalu dinyatakan meninggal dunia pada pukul 07.45 WIB. Duka menyelimuti dunia hiburan Tanah Air, juga bagi kalangan Nahdlatul …

Read More »

Innalillahi… Didi Kempot Wafat, Gus Miftah: Beliau Ingin Mengaji Lagi di Pondok

Gus Miftah dan Didi Kempot

Jakarta – Penyanyi campursari Didi Prasetyo alias Didi Kempot meninggal dunia di Rumah Sakit Kasih Ibu, Solo, Selasa (5/5/2020) pagi. Sebelum meninggal almarhum sempat memimpin salat tarawih dan bermain pingpong dengan anaknya. Didi Kempot juga dikenal dekat dengan kalangan ulama. Salah satunya adalah Gus Miftah atau Miftah Maulana Habiburrahman, pimpinan Pondok Pesantren Ora Aji di Sleman, Yogyakarta. Melalui unggahan di …

Read More »

Muslim Atlanta Bagikan Takjil Buka Puasa via Drive-Thru

muslim Atlanta Takjil Drive Thru

Atlanta – Pandemi virus Corona atau COVID-19 membuat umat Islam di seluruh dunia harus menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan dengan cara berbeda. Kalau sebelumnya, Ramadhan selalu diramaikan dengan berbagai ibadah wajib dan sunnah di masjid. Juga tradisi-tradisi meriah, terutama kemeriahan jelang berbuka puasa dengan berbagai kuliner khas. Kini, semua harus berganti. Corona membuat berbagai ibadah di masjid ditiadakan, dan …

Read More »

Mesut Ozil Sumbang Takjil Buka Puasa Untuk Muslim Turki dan Suriah Terdampak Corona

Mesut Ozil

London – Gelandang Arsenal Mesut Ozil menunjukkan sisi humanisnya sebagai pesepak bola top dunia dan sebagai seorang Muslim yang taat. Dia memberikan makanan buka puasa (takjil) untuk para muslim di Turki serta Suriah yang terdampak virus Corona atau COVID-19. Dikutip laman aboutislam.net, mantan pemain Real Madrid itu memberikan 80.000 poundsterling (Rp1,5 miliar) kepada badan amal yang berada di kampung halaman …

Read More »

Ramadhan di Tengah Corona, Masjid di Inggris Ini Gelar ‘Piring Ramadhan’ Lintas Agama

Masjid Bradford

Bradford – Ramadhan di tengah pandemi Corona atau COVID-19 membuat umat Muslim beribadah dan melakukan tradisi Ramadhan dengan tetap menyesuaikan aturan lockdown untuk mencegah penyebaran COVID-19. Berbagai inovasi dan kegiatan khusus dilakukan banyak dilakukan masjid-masjid untuk tetap mengisi Ramadhan dengan ibadah dan kepedulian sosial. Seperti yang dilakukan Masjid Quba di Bradford, Inggris, yang akan bergabung dalam program ‘Piring Ramadhan’. Pembagian …

Read More »