Tag Archives: ulama nusantara

Kiai Ma’ruf Minta Dai Perkuat Perannya Sebagai Deteksi Dini Dan Eliminasi Pola Pikir Intoleransi

028315800 1584956226 830 556

JAKARTA— Peran ulama, ustadz dan da’i sebagai penyampai ajaran agama ditengah masyarakat sangat vital, karena langsung bersentuhan dengan masyarakat, terutama di era digital yang telah menjadi salah satu platform dalam penyampaian dakwah harus benar-benar dimanfaatkan untuk menyampaian ajaran yang damai, ajaran yang membawa kepada kebaikan dalam bingkai NKRI. Selain menjadi penyampai ajaran agama yang damai menuju keselamatan, dai juga dapat …

Read More »

Jejak Ulama’ Nusantara (2) : Seruan Memanusiakan Manusia Menurut Gus Mus

gus mus

Dalam tulisan pertama tentang “Jejak Ulama Nusantara (1) : Gus Mus dan Tips Jitu Menipu Setan”, penulis sudah cukup banyak menuliskan keistimewaan Gus Mus dibanding ulama lainnya. Keistimewaan yang penulis maksud disini adalah Gus Mus dilahirkan dalam sebuah tradisi intelektual agama yang sangat kental. Memiliki darah intelektual dari sang ayah, secara genetika telah membentuk Gus Mus juga menjadi seorang penulis. …

Read More »

Jejak Ulama Nusantara (1) : Gus Mus dan Tips Jitu Menipu Setan

gus mus

Bagi masyarakat Indonesia, nama Gus Mus atau KH. Mustofa Bisri bukanlah sesusatu yang asing. Gus Mus dikenal sebagai seorang Kiai besar di Kabupaten Rembang. Hingga tulisan ini ditulis, Gus Mus merupakan pengasuh Pondok Pesantren Raudlitut Tholibin di Leteh, Rembang. Sahabat dekat Quraisy Syihab ini juga dikenal luas sebagai seorang sastrawan. Bahkan beberapa sajak karangannya sudah beredar di msyarakat dalam bentuk …

Read More »

Jejak Ulama Nusantara (3) : Mbah Maksum dan Rahasia Amalan Shalawat Nariyah

mbah maksum

Pada tulisan jejak ulama nusantara 1 dan 2, sudah banyak penulis ceritakan tentang perjuangan Mbah Maksum dan menuntut ilmu dan berusaha untuk mengajarkan ilmu yang sudah di dapat. Pesantren Al-Hidayat merupakan saksi kunci perjuangan Mbah Maksum. Dengan Pondok Pesantren Al-Hidayat pula inilah, sosok Mbah Maksum mampu menjadi magnet tersendiri yang mampu menyedot animo masyarakat untuk berbondong-bondong ingin belajar memperdalam agama …

Read More »

Jejak Ulama Nusantara (2) : Mbah Maksum, Ayam Jago dari Jawa

mbah maksum

Setelah selesai Jejak Ulama Nusantara (1) : Kisah Mbah Maksum dan Etnis Tionghoa, kali ini penulis akan menceritakan kisah lain dari Mbah Maksum yang luar biasa. Dalam kisah ini juga akan sedikit banyak menyangkut ulama besar dari Madura. Ya, pada kisah kali ini erat hubungannya dengan Simbah Kiai Kholil atau yang akrab dipanggil Syaikhona Kholil Bangkalan. Ulama besar yang digadang-gadang …

Read More »

Tradisi Intelektual Ulama Nusantara: Melestarikan Pesantren, Kitab Kuning dan Sanad Ilmu

ulama nusantara

Indonesia yang penduduknya mayoritas beragama Islam, memiliki kekhasan tersendiri dalam struktur kehidupannya, terutama kehidupan beragama. Ciri khusus itu tergambar dari banyaknya pendidikan Islam yang tersebar di seluruh pulau dan pojok-pojok desa. Pola pendidikan Islam yang populer sejak awal Islam menapak negeri ini adalah pesantren yang hingga saat ini tetap digandrungi. Terutama di Jawa, pesantren-pesantren besar begitu banyak dengan kuantitas santri …

Read More »

Mengenal Syeikh Ahmad Khatib Sambas Asal Kalimantan Barat

ahmad khatib sambas

Lahir di kampung Dagang atau Kampung Asam, Sambas, Kalimantan Barat pada 1217 H bertepatan dengan tahun 1802 M. Satu hal yang sangat istimewa dari beliau adalah kepiawaiannya dalam penguasaan ilmu tentang tasawuf. Wajar kalau kemudian beliau dikenal sebagai Syeikh Mursyid Kamil Mukammil. Ilmu keislaman pernah mengalami masa keemasan di Nusantara. Tradisi untuk belajar agama Islam menyeruak dengan himmah dan semangat tinggi. …

Read More »

Upaya Ulama Nusantara Menjejakkan Islam Kaffah Di Indonesia

ulamanusantara

Ulama – ulama Nusantara melakukan berbagai upaya untuk mempermudah pemahaman masyarakat terhadap islam. Khususnya pada masa awal ajaran yang dibawa oleh Rasulullah ini menjejakkan kaki di bumi pertiwi yang bertujuan untuk lebih mempermudah memahami dan menjalankan ajaran Islam bagi pemeluknya di Nusantara. Di antara upaya yang dilakukan adalah dengan merumuskan berbagai cara yang dianggap efektif untuk dakwah dan pendidikan Islam …

Read More »

Sejarah Perkembangan Fikih: Ikhtiar Ulama Mendialogkan Islam dengan Realitas

sejarah fikih

Syariat Islam merupakan hak prerogatif  Allah. Namun demikian, karena keduanya hanya tertuang dan tercantum dalam dua sumber pokok al Qur’an dan hadis yang hanya berbicara secara garis besar saja, maka pemegang otoritas yang sah, Rasulullah dan penerus-penerusnya membingkai rumusan hukum sebagai turunan dua dalil tersebut. Mereka mengemasnya dalam suatu kemasan berbentuk fiqih. Bagi intelektual muslim, entah itu kyai, ustad, santri, …

Read More »

Syeikh Nawawi Al-Bantani: Sosok Ulama Nusantara yang Mendunia

syekh nawawi

Riwayat Hidup Syeikh Nawawi Al-Bantani Nama Syeikh  Nawawi Al Bantani sudah tidak  asing lagi bagi umat Islam Indonesia. Bahkan sering terdengar disamakan kebesarannya dengan tokoh ulama klasik madzhab Syafi’i. Nama asli Syeikh Nawawi adalah Abu Abdullah Al-Mu’thi Muhammad Nawawi bin Umar bin Arbi. Lahir di Desa Tanara, Kecamatan Tirtayasa, Serang, Banten pada tahun 1813 M/ 1314 H.[1] Syeikh Nawawi hidup …

Read More »