Rufi Tauritsia

Mencium Al-Quran Tidak Pernah Dilakukan Rasulullah, Bid’ahkah?

mencium al quran

Berbicara tentang bid’ah, para ulama memiliki pemahaman yang berbeda. Di antara dari mereka ada yang memandang luwes tentang makna bid’ah, namun tak jarang juga yang memandang dengan kaku dan dangkal dalam mengartikannya. Bagi mereka yang kaku dan dangkal dalam memaknai bid’ah didasari  atas hadist, “Jauhilah perkara-perkara yang baru, karena sesungguhnya setiap yang baru adalah perbuatan bid’ah dan setiap bid’ah adalah …

Read More »

Cara Rasulullah dan Umatnya Merayakan Maulid Nabi

sirah nabi

Maulid Nabi merupakan sebuah perayaan kelahiran nabi Muhammad yang banyak dirayakan oleh sebagian besar umat Islam di seluruh dunia, tak terkecuali di Indonesia. Meski banyak kalangan yang menganggap perayaan Maulid Nabi ini merupakan sebuah bid’ah, namun nyatanya perayaan Maulid Nabi ini tidak dilaksanakan baru-baru ini saja, atau sudah ada sejak ratusan tahun masehi. Lantas apakah benar Rasulullah tidak pernah merayakan …

Read More »

Islam tidak Menghargai Perempuan? Ini Buktinya

perempuan benteng intoleransi

Tidak sedikit yang beranggapan dengan pengetahuan sempit bahwa Islam memposisikan perempuan sebagaimana manusia kedua setelah laki-laki. Mereka memojokkan Islam sebagai agama yang merendahkan wanita. Biasanya mereka beralasan karena Islam mewajibkan ketaatan seorang istri kepada suami atau karena adanya aturan kebolehan menikahi perempuan lebih dari satu. Anehnya, ada juga oknum umat Islam yang memanfaatkan ayat dan dalil untuk memperlakukan buruk perempuan. …

Read More »

Diam adalah Sikap Mahal di Era Bisingnya Media Sosial

diam

Kita sudah masuk dalam dunia kebisingan yang setiap hari tidak lengkap tanpa mendapatkan informasi dan menyebar informasi. Media sosial menyajikan kehidupan yang seseorang merasa dirinya gatal untuk tidak berkomentar dan memposting sesuatu setiap hari. Namun, tidak jarang, kita terpuruk dalam persoalan. Banyak orang yang terjerat hukum karena bermedia sosial. Mereka tidak mampu menahan diri untuk mencaci maki karena emosi melihat …

Read More »

Berjalan Membungkuk Depan yang Lebih Tua Mulai Hilang, Lalu Dipertanyakan Dalil?

berjalan membungkuk

Indonesia merupakan negara yang kaya akan adat, tradisi dan norma yang diwarisi dari nenek moyang dan dijaga secara turun temurun. Salah satunya ialah tradisi berjalan dengan menunduk jika melewati orang yang lebih tua atau orang yang dianggap berilmu. Berjalan membungkuk bertujuan untuk mengajarkan tatakrama dan sopan santun kepada anak agar menghormati orang yang lebih tua, sambil berkata, “nyuwun sewu, nderek langkung”. …

Read More »

Hindari Toxic Parenting (2) : 5 Prioritas dalam Mendidik Anak

toxic parenting

Parenting membutuhkan metode agar tidak terjebak pada toxic parenting. Islam memberikan panduan bagaimana mendidik anak dengan baik dan mana yang harus diprioritaskan. Metode ini membuat anak dengan sendirinya mengetahui apa yang harus dilakukan sebagai anak secara suka rela dan tanpa paksaan atau tekanan. Pertama, mendahulukan pendidikan tauhid atau keimanan. Tertulis dalam al-Quran surat Luqman ayat 13, Allah berfirman, “Dan (ingatlah) …

Read More »

Hindari Toxic Parenting (1) : Warisan Terbaik Orang Tua kepada Anak adalah Akhlak

toxic parenting

Selain sebuah anugerah yang diturunkan Allah, anak juga sekaligus menjadi amanat bagi kedua orang tua. Karena itulah, untuk menjadi orang tua bukanlah perkara yang mudah. Seorang anak yang lahir diperumpamakan seperti permata yang indah, kita sebagai orang tua hanya perlu mengasahnya dengan parenting yang tepat supaya anak bisa memiliki keperibadian yang penuh dengan kebaikan dan diberkahi oleh Allah. Ketika kita …

Read More »

Mencari Circle Pertemanan: Islam Mempertimbangkan Kualitas Ketimbang Kuantitas

circle pertemanan

Dulu masa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ada slogan diplomasi politik luar negeri yang cukup populer; a million friends, zero enemies. Sederhananya adalah banyak kawan, tidak satupun ada musuh. Memang kawan itu sangat berharga dan pentingnya menghindari adanya musuh. Sebagai makhluk sosial, manusia mempunyai insting dan fitrah selalu tergantung kepada orang lain. Karena itulah, persahabatan penting untuk menjalin hubungan sosial yang …

Read More »

Etika Berhubungan Intim Suami Istri dalam Islam : Anjuran, Larangan dan Rentang Waktu

berhubungan suami istri

 Dalam sebuah pernikahan, hubungan intim atau jimak merupakan suatu bagian dari ibadah yang jika dilakukan pasangan suami istri itu akan mendapatkan pahala dan berkah. Namun yang perlu diingat dalam setiap melakukan ibadah, ada aturan dan etika yang harus diperhatikan, termasuk dalam berhubungan suami dan istri. Salah satu amalan sebelum berhubungan intim adalah disunahkan membaca basmallah terlebih dahulu. Setelah membaca basmalah, …

Read More »

Mengobati Penyakit dengan Penyakit : HIV/AIDS tidak Sesederhana Pemenuhan Seks

poligami

Tingginya penyakit HIV/AIDS di wilayah Jawa Barat memang tengah menyita perhatian publik termasuk pemerintah untuk mencari solusi jalan yang terbaik dalam pencegahan penyebarannya. Salah satunya Wagub Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum mencoba memberikan solusi dengan mengusulkan poligami dipermudah untuk menekan angka penularan HIV di Jawa Barat (30/8). “Daripada seolah-olah dia (suami) tidak suka begitu, tapi akhirnya kena (HIV/AIDS) ke istrinya …

Read More »

Pernikahan Beda Agama, Layak Dipikirkan Ulang

pernikahan beda agama

Cinta memang suci tidak dibatasi ruang dan waktu. Bahkan tidak bisa dibatasi hanya perbedaan suku, etnis, bangsa dan negara. Banyak kisah cinta berlatarbelakang perbedaan status sosial, etnis dan negara. Tidak sedikit pula pernikahan beda agama. Isu pernikahan beda agama memang kerap lebih sensitif dari pada pernikahan beda etnis, suku dan budaya. Alasannya, pernikahan beda adat dan istiadat terkadang masih bisa …

Read More »

Makanan Terjatuh, Dibuang atau Dimakan? Ini Tuntunan Sunnahnya

makanan terjatuh

Islam merupakan agama yang mengatur tidak hanya hubungan antar manusia dengan Tuhan, tetapi juga hubungan antara manusia dengan manusia serta lingkungan alam semesta. Sebagai sebuah aturan dan pedoman Islam memiliki dimensi yang lengkap dari persoalan publik hingga pribadi. Bahkan hal kecil ada tuntunan sendiri dalam Islam melalui perilaku yang dicontohkan oleh Rasulullah. Hal sekecil urusan di meja makan pun ada …

Read More »

Persiapan Menyambut Idul Adha, Ini Tata Cara yang Disunnahkah

Idul Adha

Di Indonesia hari raya Idul Adha jatuh pada tanggal 10 Juli 2022 menurut perhitungan Kementerian Agama RI beserta negara-negara di Kawasan Asia Tenggara. Tentu tanggal ini berbeda dengan Sebagian besar negara di Timur Tengah. Idul Adha merupakan salah satu hari raya yang diperingati secara meriah oleh umat Islam di seluruh dunia. Di negara lain semisal Timur Tengah kemeriahan Idul Adha …

Read More »

Ka’bah sebagai Pusat Bumi dan Aktifitas Energi Manusia, Inilah Faktanya!

ka'bah

Ka’bah merupakan tempat paling sakral dan paling suci bagi umat muslim. Dalam menjalankan ibadah shalat, umat muslim diwajibkan untuk menghadap ke arah kiblat (ka’bah) sebagai salah satu syarat sahnya. Selain itu ka’bah juga merupakan tempat umat muslim menjalankan ibadah haji dan umrah. Tidak ada hentinya, siang dan malam tempat ini dikelilingi umat Islam dari seluruh dunia. Mengelilingi Ka’bah seolah menjadi …

Read More »

Mandi Bersama Anak Menambah Keakraban, Tapi Tutup Auratmu!

mandi bersama anak

Di Indonessia, banyak orang tua yang terbiasa mengajak anak-anak mereka yang masih kecil untuk mandi bersama. Beberapa dari mereka malah memperbolehkan anak-anak untuk mandi bareng bersama saudara kandungnya atau bahkan teman sebayanya. Momen itu dianggap mengakrabkan dan memberikan pelajaran terhadap anak. Salah satu tujuan lain, mungkin tujuan mereka para orang tua ini ialah untuk mulai mengenalkan anggota tubuh manusia termasuk …

Read More »

Tanpa Disadari Doa Tidak Terkabul karena Salah Makan, Bagaimana Cara Mengatasinya?

makanan

Persoalan konsumsi dalam Islam bukan sekedar murni tentang Kesehatan. Umat Islam harus berhati-hati dalam menyeleksi makanan. Jika tidak, di samping mengganggu kesehatan, makanan juga menjadi penyebab terhalangnya doa dan permohonan ke pada Allah. Dalam sebuah hadist dari Ibnu Abbas bahwa Sa’ad bin Abi Waqash berkata kepada Nabi: Ya Rasulullah, doakanlah aku agar menjadi orang yang dikabulkan doa-doanya oleh Allah”. Apa …

Read More »

Thailand Legalkan Ganja, Indonesia dan Islam Tetap Melarangnya!

ganja

Kebijakan pemerintah Thailand untuk melegalkan tanaman ganja sebagai tanaman rumah tangga sempat membuat heboh kalangan publik Indonesia. Pemerintah Thailand dinilai memiliki kebijakan yang mencengangkan untuk dilakukan dan diterapkan pada para warganya. Misalnya, mulai di bulan Juni 2022, Pemerintah Thailand akan membagikan sebanyak 1 juta tanaman secara gratis untuk warganya. Mengenai keputusan tersebut, banyak Pejabat Thailand yang justru berharap bahwa industri …

Read More »