Afkar

Mawar Putih dan Nasib Muslim Minoritas di Myanmar

Di Indonesia puasa disambut dengan gegap gempita Tidak ada ruang publik yang sepertinya tidak dijamah dengan nuansa Ramadan Dari rumah perkantoran perbelanjaan hingga media penyiaran riuh dengan nuansa Ramadan Non Muslimpun menjadi sangat akrab dan juga menikmati Ramadan Itulah Nasib muslim Indonesia sebagai mayoritas Tidak bagi muslim Myanmar Salah satu kelompok Radikal Milisi Myanmar melarang umat Islam menjalankan shalat tarawih …

Read More »

Maaf, Lahir, dan Batin

Inti perayaan Idul Fitri ialah bersihnya kita dari dosa dosa kepada Allah Kemudian dilengkapi dengan memohon maaf kepada sesama serta saling memaafkan Ketika itulah kita berada dalam fitrah yang suci dan kembalinya fitrah itu diperingati sebagai hari raya Idul Fitri Menurut Quraish Shihab 1992 bahwa seorang yang ber Idul Fitri dalam arti kembali ke kesuciannya akan selalu berbuat yang indah …

Read More »

Krisis Perilaku Qurani

Bacalah Alquran seolah olah ia diturunkan kepadamu Sir Muhammad IqbalApa makna diturunkannya Alquran yang menurut mayoritas ulama jumhur ulama pertama kali turun kepada Nabi Muhammad Saw tepat pada 17 Ramadhan belasan abad silam Refleksi terhadap nuzulul Quran sejatinya tidak selalu membicarakan tentang aspek historis dan otensitasinya karena Allah Swt dalam firman Nya ikut serta dalam menjaga keberadaan dan termasuk kemurnian …

Read More »

Pesan Nabi Ketika Berbeda dan Hendak Melawan Pemimpin

Pada prinsipnya Islam mengajarkan kepada umatnya tentang pentingnya membangun komunitas masyarakat dan pemerintahan yang dapat memberikan jaminan ketenangan kenyamanan dan perdamaian bagi terselenggaranya aktifitas syariah Sebagian bagian dari kewajiban itu Islam memerintahkan ketaatan kepada pemimpin Ketaatan pemimpin bagian dari keimanan muslim dan bagian yang tak terpisahkan dari ketaatan kepada Allah dan Rasul Dalam al Qur an misalnya Allah Swt berfirman …

Read More »

Lailatul Qadar, Alquran dan Peradaban Manusia

RAMADAN adalah bulan yang penuh dengan nilai keutamaan bagi umat Islam Salah satunya karena di bulan ini pintu rahmah dan ampunan terbuka luas Namun keutamaan yang paling dinantikan hampir seluruh kaum Muslimin adalah malam Lailatul Qadar Banyak narasi yang menegaskan keagungan peristiwa malam yang hanya terjadi sekali dalam setahun tersebut Secara harfiah Lailatul Qadar berarti malam penentuan Para ulama menilai …

Read More »

Cara “Fasik” dalam Berpolitik

cara fasik politik

Politik bukan tentang segala cara untuk meraih kepentingan dengan mengorbankan apapun. Politik sejatinya tentang keputusan dan kebijaksanaan dalam hal berkaitan dengan urusan publik untuk kepentingan bersama. Sehingga berpolitik juga memiliki etika dan moral yang harus taati. Meraih kekuasaan dalam kontestasi politik juga harus dilakukan dengan benar dan santun. Islam adalah agama yang sangat menjunjung etika dan akhlak mulia dalam segala …

Read More »

Berburu Berkah di 10 Hari Terakhir Bulan Ramadan

Tak terasa kini umat muslim seantero dunia akan memasuki 10 hari terakhir bulan suci Ramadan Itu berarti bulan penuh berkah dan ampunan akan segera berakhir Lalu apa yang bisa dilakukan untuk menutup dan menyempurnakan amal ibadah di bulan suci ini Pertanyaan tersebut penting untuk direfleksikan sebagai bentuk syukur yang tiada tara sebab kita tidak ada jaminan untuk bisa bertemu kembali …

Read More »

Tafsir Qur’an dan Ideologisasi Aswaja

Dalam tradisi intelektual pesantren kitab kuning menjadi sumber rujukan dan andalan kurikulum tradisional untuk mengukuhkan pemahaman keagamaan Tafsir al Qur an menjadi salah satu yang tidak bisa dipisahkan dari kurikulum tersebut Meskipun kalah populer dibandingkan dengan bidang keilmuan Islam lainnya seperti fikih dan tasawuf tafsir al Quran tetap memiliki andil yang cukup besar dalam proses penanaman ajaran keislaman di pesantren …

Read More »

Apa Makna “Kembali Kepada Al-Quran dan Sunnah” ?

Setiap orang Islam wajib menjadikan Alquran Sunnah sebagai pedoman Namun cara melakukannya bisa berbeda satu dengan lainnya Bisa secara langsung maupun tidak langsung Secara langsung berarti seseorang berusaha memahami sendiri pesan Alquran dan Hadis Nabi Cara ini hanya bisa dilakukan oleh orang yang memiliki kemampuan bagaimana Alquran maupun Hadis ditafsirkan dan dipahami pesan pesannya Cara ini sangat khusus dimiliki dan …

Read More »

Selamatnya Kepala Sang Presiden dari Ancaman Pemenggalan

Miris dan sungguh disesalkan Pemuda dengan gagah berani memberikan ancaman memenggal kepala Presiden Bukan main main Pemuda dengan inisial HS ini sempat mengucapkan kalimat Demi Allah untuk menyatakan kesungguhan atas ancaman yang ia lontarkan saat berdemonstrasi di Kantor Bawaslu Jakarta Jumat 10 5 2019 Inilah portet buram dari seorang pemuda yang bisa menjadi bengis biadab dan tidak mengenal tata karma …

Read More »

Ramadan: Bulan Jihad Meraih Kemenangan, Bukan Bulan Makar Mencari Keributan

Beberapa hari terakhir ini istilah makar mencuat kembali Ada anggapan tentang sekelompok orang dan massa yang ingin melakukan pembangkangan Makar sangat identik dengan upaya menggulingkan pemerintah yang sah dengan cara inkonstisuional semisal pengerahan massa atau pasukan bersenjata Menurut saya hal yang tidak bisa menyenangkan karena isu ini menjadi popular di saat umat Islam sedang melaksanakan ibadah puasa yang membutuhkan ketenangan …

Read More »

Demitologisasi Pahala Puasa

Ibadah puasa shaum di bulan suci Ramadhan sesungguhnya merupakan olah jiwa tahunan riyadhah as sanawiyah yakni proses didik diri untuk mengalahkan dominasi nafsu keduniawian yang secara representatif dilambangkan dalam pantangan makan minum dan pemenuhan nafsu biologis Suatu proses jihad akbar perjuangan besar seorang muslim untuk memerangi hawa nafsu yang bercokol dalam dirinya Itulah sebabnya puasa Ramadhan mampu menyulap kondisi masyarakat …

Read More »

“Bid’ah” Itu Bernama People Power

Akhir akhir ini kita seringkali mendengar istilah people power kekuatan rakyat yang rupanya diniatkan untuk mendelegitimasi Pemerintah atau Komisi Pemilihan Umum KPU sebagai lembaga resmi penyelenggara Pemilu Pilpres dan Pileg Kata kata yang menakutkan ini digembar gemborkan oleh beberapa tokoh Nasional dan konon akan diwujudkan secara faktual jika salah satu pihak yang berkompitisi dalam Pilpres dinyatakan kalah Konon dalam ancaman …

Read More »

Berhentilah Menjadi Pencuriga Akut, Sangat Tidak Islami!

Masyarakat sudah bukan kehilangan nalar tetapi hati menjadi tipis ketika menanggapi hasil pemilu Demi terus membela pujaannya semuanya menjadi halal digunakan Bahkan empati simpati dan rasa kemanusiaan menjadi hilang Demi mengekspos kecurigaan adanya kecurangan proses penyebaran isu dilakukan massal dan minim aktifitas prosedural melalui mekanisme yang ada Mengumbar kebencian dan kecurigaan seolah Indonesia akan tamat jika tidak dipimpin pujaannya Sungguh …

Read More »

Beda Munas Alim Ulama, Munas Tarjih dan Ijtima’ Ulama

Beberapa tahun terakhir istilah ulama mulai banyak digunakan di ruang publik Dalam momentum politik ulama kerap dijadikan narasi narasi dari hal positif hingga negatif Ada narasi pembela ulama calon pemimpin pilihan ulama pemimpin ulama atau hingga kriminalisasi ulama Banyak pula perkumpulan dan kegiatan bermunculan yang menggunakan istilah ulama Ada silaturahmi ulama musyawarah ulama hingga ijtima ulama Saya tidak ingin berpretensi …

Read More »

Mengurai Perdebatan Khilafah dalam Perspektif Ushul Fikih

khilafah ushul fikih

Ide pemberlakuan ‘syariat Islam’ melalui sistem khilafah masih digelorakan oleh para ‘pemujanya’. Dalil Al Quran dan Hadis tentu saja menjadi ‘andalan’ agar ide itu tampak sangat meyakinkan. Tidak cukup dengan makna tekstual (eksplisit), mereka juga berusaha ‘bermain’ dengan makna implisit kedua sumber ajaran Islam itu. Sebagian orang Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menyebutkan makna implisit bisa diterapkan ke dalam konteks ‘khalifah’ …

Read More »

Belajar Menghargai Perbedaan: Dari Tradisi Bermadzhab Hingga Pilpres

Orang Indonesia sudah biasa dengan keragaman Kerukunan dan saling menghargai menjadi bagian dari sejarah bangsa yang bertahan hingga saat ini Itulah prinsip yang menjadi modal bagi kita untuk terus maju menatap masa depan Dalam tradisi Islam menghargai perbedaan sudah menjadi bagian dari sikap keagamaan sejak dulu Nabi telah memberikan uswahnya para ulama juga memberikan keteladanannya Bahkan dalam tradisi bermadzhab para …

Read More »

Kenapa Umat Islam Berbahagia Menyambut Ramadhan?

Bulan Ramadlan adalah bulan yang penuh rahmat dan ampunan Seluruh umat Islam di berbagai belahan dunia bergembira menyambut kedatangan bulan agung ini Inilah bulan di mana umat Islam diwajibkan berpuasa untuk melatih diri secara kaffah untuk menjadi manusia yang fitrah Kenapa umat Islam begitu antusias dan berbahagia menyambut bulan suci ini Ramadhan bukan sekedar bulan latihan dan diri dan pengampunan …

Read More »

Evolusi Makna Jihad

Makna jihad sebenarnya mengalami evolusi dan perkembangan makna dari makna etis dan spiritual menuju makna ekonomis harta dan perlawanan fisik perang Karena perintah perang dalam al Qur an ditegaskan dengan ayat ayat khusus mengenai peperangan dengan menggunakan kata al qital Sedangkan ayat ayat al Qur an yang masih menggunakan kata jihad meskipun ayat ayat itu turun di periode Mekkah tidak …

Read More »

Politik Itu Bukan Agama!

Politik itu bukan agama Itu jelas Herannya dan ironisnya sering kali kita lebih militan membela politik ketimbang membela agama itu sendiri Kita juga kerap kali lebih baperan tatkala bergesekan kepentingan atau dukungan politik Pikiran tenaga dan waktu kita tersedot habis habisan untuk urusan politik tapi bukan untuk urusan agama Lihat saja kecenderungan kita baik sebelum maupun sesudah Pemilu Pilpres dan …

Read More »

Keluhuran Menyikapi Perbedaan

Pilpres 2019 kali ini benar benar menguras fokus kaum muslim Tidak hanya yang berdomisili di Indonesia melainkan juga yang di luar Indonesia sekalipun Harus punya stamina yang prima untuk terus mengikuti detail detail perkembangannya Aneka isu terutama isu agama terus bermunculan tiada henti digoreng dan lalu dijajakan sedemikian rupa Dari isu PKI China non muslim dan berbagai isu lain yang …

Read More »

Tasawuf adalah Benteng Akhlak dan Moral Generasi Milenial

Problematika akhlak pada masa modern ini begitu sangat memprihatinkan terutama akhlak generasi muda padahal kehadirannya memang sangat dipandang oleh masyarakat luas Karena mereka lah yang nantinya akan menjadi generasi penerus bangsa dan ditangan mereka pula banyak jutaan harapan yang diinginkan Masa muda hanya akan dilewati satu kali saja dalam sejarah kehidupan ini yang mestinya harus dilalui dengan hal hal atau …

Read More »

Menaati Ulu al-Amr Perspektif Aswaja

Dalam doktrin Islam ketaatan rakyat pada ulu al amr pemimpin penguasa menjadi sorotan penting karena hal ini menyangkut stabilitas hidup berbangsa dan bernegara Stabilitas akan mengantarkan pada kesejahteraan dan ketenteraman bersama yang menjadi cita cita utama kehidupan berbangsa dan bernegara Terkait ketaatan pada ulu al amr ini baik al Qur an maupun Hadis memberikan porsi ulasan yang baik dan memadai …

Read More »

Ternyata, Ada Bid’ah yang Dianjurkan

Segelintiran orang banyak mengkampanyekan bahwa semua bid ah itu sesat dan setiap yang sesat tempatnya di neraka Padahal Imam syafi i pun menegaskan dalam kitabnya memperbolehkan berbuat bid ah bahkan dianjurkan Sebagaimana dikatakan oleh Imam Syafi i semoga Allah meridlainya yang Diriwayatkan oleh al Bayhaqi dengan sanad yang sahih dalam kitabnya Manaqib asy Syafi i Imam Syafi I berkata Perkara …

Read More »

Pentingnya Sujud Syukur atas Kesuksesan Pemilu 2019

Bersyukur merupakan bentuk terima kasih manusia yang harus senantiasa dilakukan kepada Allah Tuhan telah memberikan segala nikmat kepada manusia baik berupa kebaiakan atau nikmat terhindar dari bencana dan sesuatu yang tidak diinginkan Masyarakat Indonesia patut bersyukur atas apa yang diberikan oleh Allah dari proses demokrasi yang berjalan dengan aman lancer dan damai Sebelumnya masyarakat telah jenuh dan bosan dengan berbagai …

Read More »