Tag Archives: kaffah

Seniman Manga Jepang Gambarkan Penyiksaan Muslim Uighur di Kamp Konsentrasi

manga uigur

Jakarta – Pemerintah China tengah disorot terkait kamp-kamp pelatihan yang disinyalir sebagai kamp konsentrasi atau detensi terhadap Muslim Uighur. Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) dan kelompok hak asasi manusia (HAM) dunia menudung Pemerintah Beijing telah melanggar hak dasar Muslim Uighur dengan menangkap lebih dari satu juta orang yang dimasukkan dalam kamp konsentrasi. China berdalih langkah itu untuk memberantas ekstrimisme dan terorisme. Hal …

Read More »

Alquran Harus Benar-benar Hidup Dalam Diri Muslim Indonesia

Menag wisuda PTIQ

Jakarta – Alquran adalah kitab suci bagi umat Islam. Karena itu, Alquran harus benar-benar hidup dalam diri umat Muslim di Indonesia. Hal itu diungkapkan Menteri Agama Fachrul Razi dalam orasi ilmiah pada Wisuda Institut PTIQ Tahun 2019, di Jakarta Convention Center, Jakarta, Sabtu (30/11/2019). “Yang terpenting adalah bagaimana Al-Quran itu dapat benar-benar hidup dalam diri muslim Indonesia? Sehingga bangsa ini …

Read More »

Imbas Aksi Penusukan di London Bridge, Inggris Perberat Hukuman Pelaku Kejahatan Terorisme

London Bridge attack

London –  Inggris akan memperkuat dan memperberat hukuman bagi pelaku kejahatan kekerasan dan terorisme. Wacana itu muncul pascaterjadinya aksi penusukan di London Bridge pada Jumat (29/11/2019) lalu. “Kami akan menerapkan hukuman yang lebih keras untuk pelaku kejahatan seksual, kekerasan yang serius, dan untuk teroris,” ujar Perdana Menteri Inggris Boris Johnson saat diwawancara wartawan BBC Andrew Marr, Minggu (1/12/2019). Johnson mengaku …

Read More »

Blokir Konten Perlakuan China Terhadap Muslim Uighur, Tik Tok Minta Maaf

TikTok Ferroza Aziz

Jakarta – Aplikasi TikTok meminta maaf usai memblokir seorang remaja AS, Ferroza Aziz, setelah membagikan video yang menyoroti perlakukan China terhadap muslim Uighur di kamp konsentrasi di Provinsi Xinjiang. Juru bicara TikTok mengatakan pemblokiran tersebut sebagai kesalahan moderasi manusia. Seperti diketahui, Ferroza Aziz dalam video tersebut mulanya memberikan panduan untuk melentikkan bulu mata. Tak lama setelah video dimulai, ia langsung …

Read More »

Ini Komentar Muhammadiyah dan NU Terkait PMA Majelis Taklim

majelis taklim

Jakarta – Menteri Agama Fachrul Razi baru saja meluncurkan Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 29 Tahun 2019 tentang Majelis Taklim yang akan mulai berlaku pada 10 Januari nanti. Dua ormas Islam terbesar di Indonesia PP Muhammadiyah dan PBNU pun langsung mengomentari keputusan ini. “Saya bingung melihat langkah-langkah yang dilakukan oleh pemerintah akhir-akhir ini. Kok sepertinya semua aspek kehidupan dan aktivitas …

Read More »

Menteri Agama Keluarkan PMA Majelis Taklim Wajib Daftar

Menag Fachrul Razi2

Jakarta – Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi kembali membuat kontroversi. Setelah di awal penunjukkannya, Menag mengeluarkan pernyataan tentang celana cingkrang dan cadar, kini keputusan Menag berupa Peraturan Menteri Agama (PMA) No 29 tahun 2019 tentang Majelis Taklim menimbulkan kegaduhan baru. Dalam PMA itu Menag mewajibkan majelis taklim wajib daftar ke Kementerian Agama (Kemenag). Kewajiban majelis taklim terdaftar di Kemenag tertuang …

Read More »

Bela Pria Yahudi dari Perundungan, Muslimah di Inggris Banjir Pujian

Muslimah bela Yahudi di KRL

London – Seorang Muslimah berhijab di Inggris banjir pujian setelah aksinya membela seorang pria Yahudi di kereta bawah tanah di Manchester, Inggris, viral. Asma Shuwikh, nama perempuan itu, membela pria Yahudi dan putranya yang dilecehkan anti-semit oleh seorang pria baru-baru ini. Rekaman video itu memperlihatkan seorang pria menghadap seorang anak laki-laki dan ayahnya sembari membaca dengan keras bagian anti-Yahudi dalam …

Read More »

Alquran Dibakar di Norwegia, PBNU Minta Umat Tak Terpancing, Muhammadiyah Kutuk Keras

protes alquran dibakar

Jakarta – Pembakaran Alquran oleh Kelompok Anti-Islam Norwegia saat berdemo pekan lalu memicu kemarahan umat Muslim di seluruh dunia. Di Indonesia, dua ormas Islam terbesar Nahdlatul Ulama dan Muhammadiyah pun mengeluarkan seruan terkait masalah tersebut. Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Marsudi Syuhud meminta kepada umat Islam, khususnya di Indonesia agar tidak terpancing dengan pembakaran Alquran tersebut. “NU mengimbau …

Read More »

Sadio Mane Bangun Sekolah, Rumah Sakit, Masjid di Kampung Halaman

Sadio Mane bangun sekolah dan masjid

Bambali – Bintang Muslim Liverpool dan Senegal Sadio Mane mengunjungi pembangunan sekolah, rumah sakit, dan masjid di kampung halamannya, Bambali, Senegal. Dikutip dari laman The Sun via aboutislam.net, seluruh pembangunan itu dibiayai oleh Mane. Mane, yang masih segar di ingatan saat ia Teranga Lions ke final Piala Afrika 2019 di Mesir. Ia juga menjadi salah satu pemain kunci Liverpool saat …

Read More »

ABG Putri AS Kritik Perlakuan China Terhadap Muslim Uighur Via Tutorial MakeUp

Ferroza Aziz

Jakarta – Perlakuan Pemerintah China yang melakukan penahanan massal dan melucuti hak-hak minoritas Muslim Uighur di Provinsi Xinjiang di kamp-kamp konsentrasi yang disebut China sebagai kamp reedukasi, telah  menimbulkan kecaman dari berbagai negara anggota Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) dan kelompok-kelompok  hak asasi manusia (HAM) dunia. Meski China terus mengelak adanya kamp-kamp tersebut, namun bocornya dokumen rahasia tentang perlakukan China terhadap Muslim …

Read More »

Alquran Dibakar, Indonesia Minta Norwegia Usut Kelompok Anti-Islam

Alquran dibakar pelakunya ditendang

Jakarta – Aksi demonstrasi kelompok Stopp Islamiseringen Av Norge/ Stop Islamisation of Norway (SIAN) beberapa hari lalu berbuntut pembakaran kitab suci Alquran. Aksi itu langsung memicu kemarahan kelompok Muslim di seantero dunia. Menanggapi kasus tersebut, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Oslo langsung mengeluarkan pernyataan keras. Intinya, KBRI Oslo mendorong pemerintah Norwegia mengusut insiden pembakaran Alquran tersebut. KBRI Oslo berharap …

Read More »

Terbukti Cuci Otak Muslim Uighur, Pemimpin Uighur: Hentikan Bisnis Dengan China

dolkun isa

Jenewa – Dokumen rahasia pemerintah China tentang kamp-kamp tahanan massal serta cuci otak terhadap Muslim Uighur di Provinsi Xinjiang, menyulut kemarahan para pemimpin Uighur di pengasingan. Salah satunya dari Dolkun Isa, ketua Kongres Uighur Dunia (WUC) yang berbasis di Munich, Jerman. Isa mendesak berbagai negara memutus hubungan dagang dengan China. Menurut dia, hubungan bisnis seperti biasa sudah berakhir. Desakan itu …

Read More »

Demonstran Anti-Islam Norwegia Bakar Alquran

Demo anti islam bakar alquran di norwegia 1

Oslo – Para demonstran yang tergabung dalam gerakan Stop Islamisation of Norway (SIAN) berunjuk rasa di Kristiansand, Norwegia, Sabtu (16/11/2019) pekan lalu. Aksi kelompok anti-Islam itu memicu kemarahan komunitas Muslim setempat karena demo mereka diwarnai dengan pembakaran Alquran dan melontarkan hinaan terhadap Nabi Muhammad. Para pemimpin Muslim di Agder, Norwegia, telah mengumumkan rencana untuk mengajukan laporan polisi atas pembakaran kitab …

Read More »

Hamas Ajak Rakyat Palestina Berperang Pertahankan Masjidil Aqsa Dari Pendudukan Yahudi Israel

Masjidil aqsa diduduki yahudi 2

Gaza – Israel telah berulang kali memberikan akses kepada pemukim Yahudi untuk menggunakan Masjidil Aqsa di Yerusalem dan Masjid Ibrahimi di Al-Khalil. Upaya itu disinyalir sebagai upaya Israel untuk menghilangkan jejak Muslim Palestina. Dalam siaran persnya, Minggu (24/11/2019), juru bicara Hamas Fawzi Barhoum mengatakan pembobolan area Masjid Ibrahimi dan Masjid Aqsa oleh pemukim Yahudi adalah bagian dari perang agama yang …

Read More »

Dokumen Rahasia Bocor, Cara China Cuci Otak Muslim Uighur Terungkap

dokumen uighur

Beijing – Perlakuan kekerasan Pemerintah China terhadap Muslim Uighur di kamp-kamp tahanan massal di Provinsi Xinjiang akhirnya terungkap. Itu terjadi setelah dokumen rahasia pemerintah China bocor dan dipublikasikan pada Minggu (25/11/2019). Dari dokumen itu terungkap kelompok Muslim Uighur di kamp-kamp tersebut menjalani cuci otak secara sistematis di tengah kondisi kehidupan mereka yang dijaga ketat. Terungkapnya dokumen rahasia itu membuat klaim …

Read More »

Kedudukan Ilmu dan Hidayah dalam Pandangan Islam

ilmu dan hidayah 1

Salah satu karya Imam Ghazali yang terkenal adalah Bidayah al Hidayah, artinya awal tumbuhnya hidayah. Dalam kitab ini diterangkan etika atau adab untuk menjalani kehidupan sehari-hari bagi seorang muslim, sejak bangun tidur sampai tidur kembali. Dalam muqaddimahnya, Imam Ghazali menyatakan bahwa hidayah merupakan buah dari ilmu. Dengan redaksi lain dapat dikatakan, hidayah tidak akan tercapai tanpa landasan ilmu, dan niat …

Read More »

Kaidah Cabang Kedua: Misteri Sang Waktu

misteri waktu

Masih berbicara soal asal, dasar, prinsip, kaidah cabang kedua ini terus mengembangkan segala kemungkinan hal-hal yang terkait dengan isu tersebut. Lingkup kemungkinan itu dijaring salah satunya dengan kaidah berikut ini: اَلأَصْلُ اِضَافَةُ اْلحاَدِثِ اِلى أَقْرَبِ اَوْقَاتهِ.  (al-ashlu idlafatul hadits ila aqrabi awqatihi) “Secara prinsip kejadian baru harus dikaitkan dengan waktu yang paling dekat” Ketika terjadi perselisihan tentang waktu terjadinya sebuah …

Read More »

Sepenggal kisah Batu Mulia, Hajar Aswad

batu mulia dari surga

Hajar Aswad merupakan batu termulia bagi umat Islam yang ada di muka bumi ini. Batu ini diyakini berasal dari surga. Batu hitam yang berbingkaikan perak serta mengeluarkan bau yang sangatlah harum. Batu ini merupakan salah satu bagian dari masjidil haram. Batu ini pertama kali ditemukan oleh Nabi Ismail ketika akan membuat Ka’bah bersama ayahnya, Nabi Ibrahim. Mereka lantas mencium batu …

Read More »

Ini Tujuan Utama Al-Quran Diturunkan yang Jarang Dikaji

tujuan quran

Al-Qur’an sebagaimana yang diketahui secara umum merupakan kitab suci terakhir yang diturunkan oleh Allah SWT kepada nabi dan rasul pilihan-Nya yaitu Nabi Muhammad SAW sebagai penutup risâlah dari langit. Kitab ini selalu relevan di segala kondisi dan waktu yang bertujuan sebagai petunjuk (hidayah) dalam mengarungi kehidupan dunia menuju akhirat terutama ayat-ayat yang berkaitan dengan hukum baik yang berkaitan dengan ibadah maupun muamalah. Menurut al-Ghazali, ayat yang …

Read More »

Kaidah Cabang Kedua: Asal Mula Kebaruan adalah Ketiadaan

asal mula kebaruan

Kaidah yang bernaung dan menginduk pada kaidah kedua (al-yaqin la yuzal bis syakki) selalu berbicara soal dasar, asal, pada mulanya, pada hakikatnya, secara prinsip, dan lain-lain. Hal yang dasar dijadikan pijakan dan acuan adanya keyakinan yang bersemayam di dalamnya, sehingga tidak goyah dengan datangnya keraguan yang muncul belakangan. Di antara beberapa kaidah cabang yang menginduk kepada kaidah kedua berbunyi: اَلأَصْلُ …

Read More »

Nabi Sang Juru Damai Dunia

Fatwa Syaikh Ali Jumu ah seorang Mufti al Azhar Mesir Dari semua sejarah kelahiran manusia yang pernah terjadi dan tertulis di muka bumi ini kelahiran Nabilah maulid Nabilah yang diakui sebagai embrio dari perdamaian dunia Al Qur an mengistilahkan keberadaan Nabi sebagai juru damai dunia rahmatan lil alamin Misi rahmatan lil alamin ini tidak terbatas jangkauannya tetapi ia meliputi semua …

Read More »

Om Swasti Astu Vs Assalamu’alaikum

salam Islam

Terbitnya taushiyyah fatwa haram ucapkan salam lintas agama oleh MUI Jawa Timur, menimbulkan riak gelombang kontroversi akademik yang terus berjalan. Dengan alasan bahwa salam itu bukanlah kalimat basa basi, melainkan doa. Kalau memang hanya karena salam itu doa yang menjadi alasannya, apakah tidak boleh muslim mendoakan non Muslim?!Lalu bagaimana fikih berbicara soal berdoa kepada non Muslim. Mengingat, “om swastiastu” dan …

Read More »

Ujian Itu Pasti

ujian itu pasti

Setiap manusia pasti diuji oleh Allah sesuai dengan kedudukannya, karena Allah akan menguji manusia sesuai dengan kedudukan yang ia miliki. Semakin berat ujian seseoang tatkala kedudukannya semakin dekat dengan Allah. Yang boleh jadi ujian itu tidak diberikan kepada orang lain selain dirinya, karena hakikat cobaan adalah kasih sayang Allah kepada hamba-Nya. Rasulullah bersabda: أَشَدُّ النَّاسِ بَلاَءً اْلأَنِبْيَاءُ ثُمَّ اْلأَمْثَلُ فَاْلأَمْثَلُ …

Read More »

Takut Miskin itu Tipu Daya Setan

takut miskin

Beberapa cara setan menggoda iman manusia agar menjauh dari beribadah dan taat kepada tuhannya. Salah satu bisikan yang sering dilontarkan oleh Satan adalah menakut-nakuti manusia dengan kemiskinan. Setan selalu membuat manusia merasa kurang akan nikmat yang diberikan Allah, padahal apa yang dikaruniakan sangatlah banyak. Allah berfirman dalam surat al-Baqarah ayat 268: الشَّيْطَانُ يَعِدُكُمُ الْفَقْرَ وَيَأْمُرُكُمْ بِالْفَحْشَاءِ ۖ وَاللَّهُ يَعِدُكُمْ مَغْفِرَةً …

Read More »

Inilah Kunci Meraih Syafaat Rasul Kelak Di Hari Akhir

syafaat rasul

Setiap muslim pastinya menginginkan syafaat Rasulullah di hari kiamat kelak. Syafaat rasul merupakan keistimewaan yang diberikan Allah kepada Nabi terakhir ini. Di saat seluruh umat manusia kelak mendatangi para Nabinya untuk meminta pertolongan, seluruh Nabi tidak mampu kecuali Rasulullah. Syafaat rasul merupakan pertolongan terakhir manusia di hari akhir sebelum mendapatkan balasan dari amal dan perbuatannya selama di dunia. Namun, tentu …

Read More »